Anda di halaman 1dari 1

Macam-macam Perubahan Entalpi

1. Perubahan Entalpi Pembentukan Standar (∆H°f).


Adalah perubahan entalpi yang diperlukan atau dilepaskan untuk membentuk 1 mol
senyawa dari unsur-unsurnya dalam keadaan standar.

2. Perubahan Entalpi Penguraian Standar (∆H°d)


Adalah perubahan entalpi yang diperlukan atau dilepaskan untuk menguraikan 1 mol
senyawa menjadi unsur-unsurnya dalam keadaan standar.

3. Perubahan Entalpi Pembakaran Standar (∆H°c)


Adalah perubahan entalpi yang diperlukan atau dilepaskan pada pembakaran
sempurna 1 mol zat pada keadaan standar.

4. Perubahan Entalpi Netralisasi Standar (∆H°n)


Adalah perubahan entalpi yang diperlukan atau dilepaskan untuk menetralkan 1 mol
asam oleh basa atau sebaliknya yang diukur pada keadaan standar.

Anda mungkin juga menyukai