Anda di halaman 1dari 3

TUGAS MINERALOGI

Anggara Putra Budisukrisno


21100121130026

Deskripsi Mineral
Silver
 Rumus Kimia : Ag
 Sistem Kristal : Isometrik
 Kelas Kristal : Hexoctahedral
 Simbol Hermann-Mauguin : 4/m 3 2/m
 Gambar sistem :
 Gambar kelas :

 Sifat Fisik Mineral :


o Warna : Idiokromatik, perak hingga putih, jika memiliki pengotor warnya akan
menjadi abu abu gelap hingga hitam
o Bentuk : Dendirit
o Kilap : Logam (Metallic)
o Kekerasan : 2½-3
o Ketembusan Cahaya : Opaque
o Cerat : Putih keperakan
o Belahan : -
o Pecahan : Hackly
o Kemagnetan : Paramagnetik
o Berat Jenis : 10.1-11.1 g/cm³ atau 10.497 g/cm³
o Kelistrikan : Konduktor
o Sifat Dalam : Dapat ditempa
o Sifat Lain :
 Bau : Tidak berbau
 Rasa : Metalik
 Rabaan : Halus
 Reaksi Terhadap Asam : Bereaksi dengan asam nitrat (HNO 3) menjadi
AgNO3 dan menghasilkan gelembung gas H2

 Gambar Individu :

 Proses : Silver dapat terbentuk melalui vein yang terbentuk dari aktivitas hidrotermal
 Kegunaan : Perhiasan dan dekorasi
 Asosiasi dengan :
o Acanthite Ag2S
o Calcite CaCO3
o Tembaga Cu
o Quartz SiO2
o Arsen As
o Dyscrasite Ag3Sb
o Safflorite (Co, Ni, Fe)As2
o Cuprite CuO2
o Galena PbS
o Allargentum (Ag1-xSbx)

Anda mungkin juga menyukai