Anda di halaman 1dari 37

1

LAPORAN
INSTRUMEN OBJEK ETNOMATEMATIKA PADA BANGUNAN
KHAS KOTA LUBUKLINGGAU

DISUSUN OLEH:

Disusun Oleh : Kelompok 4

1. Ani Retno Sari (4017004)


2. Tania Eltanti (4017005)
3. Aprin Henria (4017018)

Semester / Kelas :V/VB


Mata Kuliah : Etnomatematika
Dosen Pengampu : Drajat Friansah, S.Si, M. Pd

PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA


SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PERSATUAN GURU REPUBLIK PROGRAM INDONESIA
STKIP PGRI LUBUKLINGGAU
2019
2
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadiat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmatnya, sehingga
instrumen etnomatematika ini dapat tersusun hingga selesai. Tidak lupa kami juga
mengucapakan banyak terima kasih atas bantuan dari pihak yang telah berkontribusi
dengan memberikan sumbangan baik materi maupun pikirannya.
Dan harapan kami semoga dengan adanya instrumen ini dapat menambah
pengetahuan dan pengalaman bagi para pembaca. Untuk kedepannya dapat
memperbaiki bentuk maupun menambah isi instrumen agar menjadi lebih baik lagi.
Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman kami, kami yakin masih
banyak kekurangan dalam instrumen ini. Oleh karena itu kami sangat mengharapkan
saran dan kritik yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan instrumen ini.

Lubuklinggau, 21 Desember 2019

Penulis
3
DAFTAR ISI

Cover 1
Kata Pengantar 2
Daftar Isi 3

LAPORAN KEGIATAN 1 4
A. Deskripsi Rumah Wanita Kota Lubuklinggau 4
B. Deskripsi Objek Etnomatematika 5
C. Laporan InstrumenEtnomatematika 7

LAPORAN KEGIATAN 2 12
A. Deskripsi Museum Subkoss Lubuklinggau 12
B. Deskripsi Objek Etnomatematika 13
C. Laporan Instrumen Etnomatematika 16

LAPORAN KEGIATAN 3 27
A. Deskripsi Masjid Agung Assalam 27
B. Deskripsi Objek Etnomatematika 28
C. Laporan Instrumen Etnomatematika 30
DAFTAR PUSTAKA
4
LAPORAN KEGIATAN 1

A. Deskripsi Rumah Wanita Kota Lubuklinggau


Rumah wanita ini diresmian pada tanggal 20 Oktober 2016. Kegiatan berbagai
organisasi wanita di Kota Lubuklinggau, kini dapat lebih terakomodir dengan berdirinya
Rumah Wanita Kota Lubuklinggau, berlokasi tak jauh dari Rumah Dinas Walikota
Lubuklinggau di Kelurahan Petanang, Kota Lubuklinggau. Rumah Wanita ini, nantinya
bisa dimanfaatkan untuk seluruh organisasi wanita di Kota Lubuklinggau, misalnya
menggelar kegiatan. Tempat ini, akan kita manfaatkan bersama-sama, jadi seluruh
organisasi wanita dilibatkan H SN Prana Putra Sohe yang turut hadir menjelaskan,
berdirinya Rumah Wanita ini, menambah salah satu lokasi wisata, khususnya wisata
budaya. Tempat ini juga dapat dijadikan wahana edukasi budaya bagi pelajar. Untuk
teknis kunjungan dan lainnya, terutama bagi pelajar akan kita koordinasikan kepada
instansi terkait.

Gambar 1. Rumah Wanita Lubuklinggau


5
B. Deskripsi Objek Etnomatematika

No Objek Etnomatematika Objek Matematika Deskripsi

1 Objek tersebut terletak


pada tangga kecil
depan pintu masuk
rumah wanita yang
terbuat dari kayu,
berbentuk seperti
trapesium sama kaki
terdiri dari dua objek
yang digunakan
sebagai tangga masuk
ke dalam rumah wanita
2 Objek tersebut terletak
pada tangga menuju
teras rumah wanita
terbuat dari kayu, jika
dilihat secara seksama
pada sisi kana dan kiri
penyangga tersebut
terdapa lubang yang
mana bentuk objek
tersebut mengandung
unsur matemaika
bangun jajar genjang
3 Objek tersebut terletak
pada bagian bawah
pinggir atap rumah
wanita. Pada objek
tersebut terdapat objek
etnomatematika yang
dapat digunakan pada
pembelajaran
matematika materi
segitiga
4 Objek tersebut terletak
pada atap utama rumah
wanita, memiliki
konsep etnomatematika
yang berbentuk
trapesium
6

5 Objek tersebut
merupakan jendela
rumah wanita
berbentuk seperti dua
buah persegi panjang
yang saling
berhadapan. Pada objek
tersebut terdapat
konsep etnomatematika
aabila diterapkan pada
pembelajaran
matematika pada
materi feleksi
(pencerminan) pada
sumbu y.
7
C. Laporan Instrumen Etnomatematika

INSTRUMEN PERKULIAHAN LAPANGAN MATA KULIAH

ETNOMATEMATIKA

Hari / Tanggal : Senin, 18 November 2019

Tempat : Rumah Wanita Kota Lubuklinggau

Kelompok :4

No Objek Etnomatematika Hasil Identifikasi


1 Lokasi Benda: Tangga kecil depan a). Objek etnomatematika: dapat
pintu masuk rumah wanita dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun datar
kelas .

Materi pokok : Trapesium

sifat-sifat trapesium:
Gambar 1 • Memiliki 4 sisi dan 4 titik sudut
• Memiliki sepasang sisi yang sejajar
tetapi tidak sama panjang
• Sudut-sudut diantara sisi sejajar
besarnya 180°

Keliling = Jumlah panjang semua sisinya


Luas = 1/2 x jumlah rusuk sejajar x tinggi

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi sifat-sifat trapesium
2. Menghitung luas trapesium

Perhatikan gambar 1.
Jika kita lihat, pada bangunan tersebut
terdapat dua buah bangun trapesium yang
sama. Jika diketahui panjang sisi sejajar
trapesium 49cm dan 34cm serta tinggi
24cm. Coba anda hitung berapa luas kedua
benda tersebut?
8

Jawab:
Diketahui sisi sejajar = 49 + 34
L = (a + b) x t : 2
= (49 + 34) x 24 : 2
= 996
Maka untuk kedua bangun 996 + 996
= 1992cm
Jadi luas kedua bangun yang sama adalah
1992cm

2 Lokasi Benda: Penyangga tangga utama a). Objek etnomatematika: dapat


masuk teras rumah wanita dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun kelas VII
SMP.

Materi pokok: Jajar genjang

sifat-sifat jajargenjang

• Sisi-sisi yang berhadapan pada setiap


Gambar 2 jajargenjang sama panjang dan sejajar.
• Sudut-sudut yang berhadapan pada
setiap jajargenjang sama besar.Jumlah
pasangan sudut yang saling berdekatan
pada setiap jajargenjang adalah 180 o
• Pada setiap jajargenjang kedua
diagonalnya saling membagi dua sama
panjang

keliling jajargenjang ABCD = AB +BC +


CD + DA= 2(AB + BC)
Luas = a x t

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi sifat-sifat jajar genjang
1. Mengaitkan rumus keliling dan luas untuk
jajargenjang.
2. Menyelesaikan masalah kontekstual yang
9

berkaitan dengan luas dan keliling


jajargenjang

Perhatikan gambar 2.
Coba anda hitung panjang penyangga tanga
pada gambar dengan menggunakan konsep
luas jajar genjang, jika diketahui luas alas
dan tingginya 32cm dan 14cm!

Jawab:
Diketahui: a = 32cm dan t= 14cm
L=axt
= 32 x 14
= 448cm
Dan bila kita hitung banyak jajar genjang
pada bangunan itu ada 12 bangun maka
448cm x 12 = 5376cm. Jadi, panjang tiang
penyangga tangga adalah 5375cm.

3 Lokasi Benda: Pinggiran atap rumah a). Objek etnomatematika: dapat


wanita dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi segitiga kelas VII
SMP

Materi pokok: Segitiga sama kaki

sifat pada segitiga sama kaki


Gambar 3 • Terdapat dua buah sisi yang sama
panjang sebagai kaki segitiga
• Memiliki satu buah sumbu simetri
• Memiliki dua sudut yang besar
yaitu sudut yang berhadapan
dengan sisi yang sama panjang.
• Dapat menempati bingkainya
dengan dua cara
10

Keliling = sisi 1 + sisi 2 +sisi 3


Luas = ½ a x t

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi sifa-sifat segitiga
2. Menggunakan rumus untuk menentukan
luas dan keliling segitiga
Perhatikan gambar 3.
Jika diketahui panjang alas suatu segitiga
adalah 17cm dan tingginya 9 cm. Luas
segitiga itu adalah...

Jawab:
Luas = (a x t ) : 2
= (17 x 9 ) : 2
= 76,5cm²
4 Lokasi Benda: Atap rumah wanita a). Objek etnomatematika: dapat
dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun datar kelas
VI SD.

Gambar 4 Materi pokok: Trapesium

sifat-sifat trapesium:
• Memiliki 4 sisi dan 4 titik sudut
• Memiliki sepasang sisi yang sejajar
tetapi tidak sama panjang
• Sudut-sudut diantara sisi sejajar
besarnya 180°

Keliling = Jumlah panjang semua sisinya


Luas = 1/2 x jumlah rusuk sejajar x tinggi

b). Kompetensi Dasar:


2. Mengidentifikasi sifat-sifat trapesium
1. Menghitung luas trapesium
11

Perhatikan gambar 4.
Sebuah trapesium sama kaki KLMN dimana
KL sejajar dengan MN memiliki panjang
KL 21 cm, MN = 16 cm dan KN = LM = 10
cm. berapakah keliling trapesium tersebut?
Jawab
Keliling = KL + LM + MN + KM

= 21 + 16 + 10 + 10
= 57 cm

5 Lokasi Benda: Jendela rumah wanita a). Objek etnomatematika: dapat


dimanfaatkan
untuk pembelajaran matematika pada materi
transformasi dengan sub bab materi
pencerminan (refleksi) pada kelas XII SMA.

b). Kompetensi Dasar:


1. Memahami jenis-jenis transformasi
2 Menentukan jenis transformasi

Perhatikan gambar 5.
Dari gambar di atas, apa yang dapat anda
interpretasikan berdasarkan teori
transformasi?

Jawab:
Pada gambar diatas terlihat dua buah persegi
panjang yang sejajar dan sama panjang, bila
kita tarik garis tengah diantara kedua bangun
maka akan terbentuk sebuah refleksi
(pencerminan) terhadap sumbu x.
Berdasarkan teori transformasi bahwa suatu
refleksi (pencerminan) termasuk dalam
transformasi.
12
LAPORAN 2
A. Deskripsi Museum Subkoss Kota Lubuklinggau
Museum perjuangan subkoss garuda sriwijaya terletak di jalan Garuda nomor 1-
2 Pemiri kota Lubuklinggau dengan luas bangunan 1.700m2. Museum ini difungsikan
dan dibuka secara resmi oleh Menteri koordinator kesejahteraan rakyat Republik
Indonesia yaitu H. Alamsyah Ratuprawiranegara pada tanggal 15 Januari 1988.
Museum ini merupakan salah satu dari museum-museum perjuangan di
Indonesia, yang berfungsi sebagai tempat menyimpan benda-benda historik dan data-
data peninggalan sejarah perjuangan rakyat Indonesia khususnya di Sumatera bagian
selatan, lebih khususnya menyangkut peristiwa perlawanan rakyat terhadap Belanda
pada masa revolusi fisik tahun 1947-1949.
Museum perjuangan subkoss garuda sriwijaya merupakan museum khusus yang
memiliki koleksi berjumlah lebih kurang 200 buah. Museum subkoss memamerkan
koleksi berupa peninggalan-peninggalan bersejarah perjuangan rakyat Indonesia yang
bendanya masuk dalam kategori koleksi historia. Tema besar dalam penataan museum
subkoss adalah jejak revolusi fisik kemerdekaan di Sumatera bagian Selatan (1945-
1949). Dalam sistematika penyajian museum subkoss, sub-tema yang disajikan yaitu:
Sumatera bagian Selatan menjelang kemerdekaan Republik Indonesia, Sumatera bagian
Selatan di awal kemerdekaan Republik Indonesia, sejarah berdirinya subkoss,
pemerintah sipil dan militer Lubuklinggau, Agresi militer Belanda I (Juli 1947),
Subkoss Pasca Perjanjian Renville, Agresi Militer Belanda II (Desember 1938 – Januari
1949) dan pengakuan kedaulatan Republik Indonesia (Desember 1949).

Gambar 2. Museum Subkoss Garuda Sriwijaya Lubuklinggau


13
B. Deskripsi Objek Etnomatematika

No Objek Etnomatematika Objek Matematika Deskripsi

1 Objek tersebut terletak


pada roda kereta api yang
terdapat di museum
subkoss. Kereta api ini
pertama masuk ke
Lubuklinggau pada tahun
1933, serentak dengan
peresmian jalan kereta
api dengan rute yang
ditempuh yaitu
Palembang-
Lubuklinggau. Objek
tersebut mengandung
konsep etnomatematika
pada materi lingkaran.
2 Objek tersebut terdapat
pada atap museum
subkoss, jika diamati
bentuk atap tersebut
mengandung konsep
etnomatematika bangun
datar yaitu trapesium

3 Objek tersebut terletak


pada bagian langit-langit
atap museum subkoss,
objek tersebut memiliki
konsep etnomatematika
berbentuk persegi
panjang.
4 Objek tersebut terletak
pada jari-jari roda kereta
api yang terdapat di
museum subkoss.
Mengandung konsep
etnomatematika yang
dapat dimanfaatkan pada
materi segitiga
14

5 Objek tersebut
merupakan tugu pada
museum subkoss, konsep
etnomatematikanya dapat
digunakan pada materi
refleksi (pencerminan).
apabila ditarik garis lurus
searah sumbu y maka
akan di peroleh suatu
refleksi
6 Objek tersebut terdapat
pada tiang ruangan
museum subkossm
memiliki konsep
etnomatematika yang
dapat dimanfaatkan
untuk pembelajaran
bangun ruang sub bab
kubus.
7 Objek tersebut terdapat
pada bingkai bendera
yang berbentuk persegi
panjang. Bendera
tersebut dijahit oleh M.
Yakub Lakin Veteran
pada tahun 1949 dengan
ukuran 300 x 200 cm.
Dikibarkan pertama kali
pada waktu penyerahan
(cabe fire) antara Belanda
dengan Tentara Republik
Indonesia di halaman
kantor KAD (Marga) di
desa MA Kati baru I atas
perintah TNI
Lubuklinggau pada tahun
1949.
8 Objek tersebut terdapat
pada meriam kecepek.
Objek ini dapat
dimanfaatkan untuk
pembelajaran tabung
dengan konep
etnomatematika. Meriam
ini dibuat sendiri dari
bahan-bahan yang telah
digunakan seperti besi
tiang listrik, tiang
telepon, serta pia-pipa
bekas dengan sistem
yang masih tradisional.
15

9 Objek tersebut terdapat


pada granat landmind,
dapat digunakan pada
pembelajaran matematika
materi tabung dengan
konsep enomatematika.
Granat ini digunakan
sebagai alat senjata
penghancur tebing,
jembatan, dan
merobohkan pohon di
tepi jalan. Granat ini
difungsikan untuk
menghambat gerakan
Belanda dan
dimanfaatkan ketika
Belanda menyerang dari
Lahat menuju
Lubuklinggau.
10 Objek tersebut terdapat
pada Al-Qur’an kuno ang
mengandung konsep
etomatematika, dapat
dimanfaatkan pada
pembelajaran matematika
materi balok. AlQur’an
tersebut merupakan
hadiah dari kesultanan
Palembang Darussalam
ke masjid Agung
Lubuklinggau berukuran
tebal 8cm, lebar 22cm,
dan anjang 32 cm.
Menggunakan kertas
Eropa abad ke XVII dan
ditulis tangan.
16
C. Laporan Instrumen Etnomatematika

INSTRUMEN PERKULIAHAN LAPANGAN MATA KULIAH

ETNOMATEMATIKA

Hari / Tanggal : Jum’at, 6 Desember 2019

Tempat : Museum Subkos Kota Lubuklinggau

Kelompok :4

No Objek Etnomatematika Hasil Identifikasi


1 Lokasi Benda: Roda kereta api a). Objek etnomatematika: dapat
dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi lingkaran
kelas XI SMA.

Materi pokok: Lingkaran

Keterangan
D : diameter
P : titik pusat
R : jari-jari
Rumus luas lingkaran : 𝜋𝑟2
Gambar 1 Rumus keliling lingkaran : 2𝜋𝑟

b). Kompetensi Dasar:


1. Menentukan unsur dan bagian-
bagian lingkaran
2. Menghitung keliling dan luas
lingkaran
3. Menggunakan hubungan sudut pusat,
panjang busur, luas juring dalam
pemecahan masalah
Perhatikan gambar 1.
Jika diketahui bentuk lingkaran diatas,
dengan titik pusat K(2, 3) Tentukan
kedudukan titik terhadap lingkaran L:
x2+y2= 25
17

Jawab:
x2+y2= 25
22 + 32 = 13
13<25, maka titik K terletak dalam
lingkaran
2 Lokasi Benda: Atap museum subkos a). Objek etnomatematika: dapat
kota Lubuklinggau dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun datar
kelas VII SMP.

Materi pokok: Trapesium

Gambar 2

sifat-sifat trapesium:
• Memiliki 4 sisi dan 4 titik sudut
• Memiliki sepasang sisi yang
sejajar tetapi tidak sama panjang
• Sudut-sudut diantara sisi sejajar
besarnya 180°

Keliling = Jumlah panjang semua


sisinya
Luas = 1/2 x jumlah rusuk sejajar x
tinggi

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi sifat-sifat trapesium
2. Menghitung luas trapesium

Perhatikan gambar 2.
Berdasarkan gambar 2 memiliki ciri-ciri
antara lain Memiliki 4 sisi dan 4 titik
sudut
Memiliki sepasang sisi yang sejajar
tetapi tidak sama panjang, merupakan
bangun apakah gambar tersebut? Coba
18

anda jelaskan?
Jawab:
Berdasarkan ciri dan gambar yang
diketahui maka benar bahwasanya ada
gambar 2 merupakan objek bangun datar
trapesium yang digunakan dalam atap
museum subkoss.

3 Lokasi Benda: Langit-langit atap a). Objek etnomatematika: dapat


museum subkos dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun datar
kelas VII SMP.

Materi pokok: Persregi panjang

l
P
• keliling persegi panjang dengan
panjang p dan lebar l adalah K =
Gambar 3
2 (p + l ) Luas daerah
• persegi panjang dengan panjang
p dan lebar l adalah L = p x l

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengaitkan rumus keliling dan
luas untuk persegi panjang.
2. Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan
dengan luas dan keliling persegi
panjang

Perhatikan gambar 3.
Jika kita lihat, pada blok yang dibatasi
kayu tebal berisikan beberapa persegi
panjang. Coba hitung berapa luas daerah
blok tersebut bila diketahui panjang dan
lebar persegi panjang adalah 20cm2 dan
152 cm2!
Jawab:
Jika kita hitung banyak persegi panjang
ada 9 buah maka,
Luas persegi panjang = 20cm2 x
152cm2
= 2040 cm2
Berarti untuk luas satu blok yaitu 9
19

buah persegi panjang x 2040cm2 =


27360 cm2 atau 2,7 m2

4 Lokasi Benda: Jari-jari roda kereta api a). Objek etnomatematika: dapat
dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika segitiga kelas VII SMP.

Materi Pokok: Segitiga sama kaki.

sifat pada segitiga sama kaki


• Terdapat dua buah sisi yang
sama panjang sebagai kaki
segitiga
Gambar 4
• Memiliki satu buah sumbu
simetri
• Memiliki dua sudut yang
besar yaitu sudut yang
berhadapan dengan sisi yang
sama panjang.
• Dapat menempati bingkainya
dengan dua cara
Keliling = sisi 1 + sisi 2 +sisi 3
Luas = ½ a x t

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi sifat-sifat segitiga
2. Menggunakan rumus untuk
menentukan luas dan keliling segitiga.

Perhatikan gambar 4.
Keliling segitiga ABC pada ruas ban
kereta adalah 60 cm. Jika AC = BC =
18 cm, maka panjang AB adalah...
Jawab:
Keliling ΔABC = AB + AC + BC
jadi cara mencari pannjang salah satu
sisi adalah mengurangkan keliling
dengan jumlah panjang sisi yang lain.
AB = Keliling - (AC+BC)
20

= 60 - (18 + 18)
= 24 cm

5 Lokasi Benda: Tugu museum subkos a). Objek etnomatematika: dapat


dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi transformasi
dengan sub bab materi pencerminan
(refleksi) pada kelas XII SMA.

b). Kompetensi Dasar:


1. Memahami jenis-jenis transformasi
2 Menentukan jenis transformasi

Perhatikan gambar 5.
Dari gambar di atas, apa yang dapat
Gambar 5
anda interpretasikan berdasarkan teori
transformasi?
Jawab:
Pada gambar diatas terlihat dua buah
objek yang mana jika dikonsepkan pada
matematika berbentuk segitiga siku-
siku yang saling berhadapan yang
berukuran sama dan panjang yang
sejajar, bila kita tarik garis tengah
diantara kedua bangun maka akan
terbentuk sebuah refleksi
(pencerminan) terhadap sumbu x.
Berdasarkan teori transformasi bahwa
suatu refleksi (pencerminan) termasuk
dalam transformasi.

6 Lokasi Benda: Tiang depan pintu masuk a). Objek etnomatematika: dapat
museum subkoss dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun ruang
pada kelas VIII SMP.

Materi pokok: Bangun ruang sisi datar


(balok)
21

Gambar 6

Balok adalah bangun ruang yang


dibatasi oleh enam bidang persegi
panjang, dimana setiap pasangan
bidangnya sejajar dan kongruen (sama
dan sebangun). Balok terdiri atas tiga
pasang persegi panjang yang kongruen.
Ketiga pasang persegi panjang itu
dinamakan bidang (sisi) balok.
Pertemuan dua bidang (sisi) balok
dinamakan rusuk balok. Rusuk tersebut
berupa ruas garis. Balok memiliki 12
rusuk, yaitu rusuk AB, BC, CD, DA,
AG, HB, EC, FD, GH, EH, EF, FG.

b). Kompetensi Dasar: Menentukan


luas permukaan dan volume balok.

Perhatikan gambar 6.

Berdasarkan gambar yang anda amati,


coba anda jelaskan unsur apa saja yang
terdapat pada bangun tersebut serta
jelaskan konsepnya dalam matematika!
Jawab:
Pada gambar di atas terdiri dari 4
bidang persegi panjang yang sama
panjang, dan 2 buah persgi yang sejajar
dan kongruen. Ada setiap pertemuan
dua bdang terdapat rusuk. Sehingga
berdasarkan pengamatan dapat
disimpulkan bahwa bangun tersebut
merupakan bangun ruang bernama
balok.
7 Lokasi Benda: Kotak bendera a). Objek etnomatematika: dapat
dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun datar
kelas VII SMP.

Materi Pokok: Persegi


22

Persegi adalah suatu segi empat dengan


semua sisinya sama panjang dan semua
sudut-sudutnya sama besar dan siku-
siku (90o). Rumus umumnya sebagai
berikut:
K = 4s
L = s x s = s2

Perhatikan gambar 9.
Pak Eko ingin mengganti bingkai
tersebut yang berbentuk 200 x 300 cm
Gambar 7. . Harga kayu Rp 30.000 per meter.
Berapakah biaya yang diperlukan pak
Eko untuk pemasangan bingkai
tersebut? Mari kita bantu pak Eko
untuk menghitung nya!

Jawab:
Kita hitung luas permukaan bingkai
L=pxl
= 200x 300
= 600000 cm = 60 m
Harga bingkai per meter = Rp 30.000
Jadi,: 60 x 30.000
= 1.800.000
Maka, harga yang harus dibayar pak
Eko adalah Rp 192.000

8 Lokasi Benda: Meriam kecepek a). Objek etnomatematika: dapat


dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun ruang
kelas XI SMA.

Materi pokok: Bangun ruang sisi


lengkung
23

Ciri-
ciri
tabung:
• Memiliki 2 (dua) buah rusuk
lengkung.
• Memiliki alas dan tutup
berbentuk lingkaran yang
masing-masing sama besar.
• Memiliki 3 (tiga) buah sisi
diantaranya dua buah sisi
berbentuk lingkaran dan satu
sisi selimut berbentuk persegi
panjang.
• Tidak memiliki titik sudut
Rumus umum nya antara lain:
Keliling Alas Tabung = 2πr
Gambar 8. Volume Tabung (V) = πr²t
Luas Tabung (L) = 2πr²

b). Kompetensi Dasar:


1. Mengidentifikasi unsur-unsur
tabung
2. Mneghitung luas selimut dan
volume tabung

Perhatikan Gambar 8.
Berdasarkan gambar meriam tersebut
Jelaskan secara matematika hubungan
antara luas permukaan dan volume
L=2(πr2+πrt)
V=πr2t
Kemudian mencari hubungannya
V=πr2t
r2=Vπt
r=Vπt …. Rumus 1
L=2(πr2+πrt)
L=2πVπt2+2πVπtt
L=2Vt+ πVt ….Rumus 2
Jadi hubungannya dapat dilihat pada
rumus 2. Rumus 2 dapat digunakan
24

langsung untuk mencari luas


permukaan tabung jika volume dan
tinggi tabung diketahui.

9 a). Objek etnomatematika: dapat


Lokasi Benda: Granat Landmind dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun ruang
kelas XI SMA.

Materi pokok: Bangun ruang sisi


lengkung

Karakteristik Tabung:
1. Memiliki 3 sisi bidang, yaitu
bidang alas, bidang tutup, dan
sisi tegak.
2. Sisi tegak pada bangun ruang
tabung ialah sebuah bidang
lengkung atau disebut selimut
tabung.
3. Tabung memiliki dua buah
rusuk.
4. Tinggi tabung yaitu jarak antara
titik pusat lingkaran alas dengan
titik pusat lingkaran tutup.

b). Kompetensi Dasar


3. Mengidentifikasi unsur-unsur
tabung
4. Mneghitung luas selimut dan
volume tabung

Perhatikan Gambar 9.
Jika dilihat, granat tersebut berbentuk
sebuah tabung, coba anda ukur
berapakah tingginya dan volumenya,
kemudian tentukan jari-jarinyajika
volumenya 58.875 cm³ dan tingginya
25

30 cm. Tentukan jari-jari tabung


tersebut ! (π =3,14)
Jawab:
Setelah diukur, diketahui bahwa
volumenya 58.875 cm³ dan tingginya 30
cm. Ditanyakan jari-jari ?
V = π x r² x t
58.875 = 3,14 x r² x 30
58.875 = 94,2 r²
r² = 58.875 : 94,2
r² = 625
r = 25 cm
Jadi, jari-jari tabung tersebut 25 cm

10 Lokasi Benda: Al-Qur’an kuno a). Objek etnomatematika: dapat


dimanfaatkan untuk pembelajaran
matematika pada materi bangun ruang
kelas VIII SMP.

Materi pokok: Bangun ruang sisi datar


(balok)

Sifat Sifat Balok

1). Sisi-sisi balok berbentuk persegi


panjang.
2). Rusuk-rusuk yang sejajar
mempunyai ukuran sama panjang.
Perhatikan rusuk-ru
3). semua diagonal bidang pada sisi
yang berhadapan mempunyai ukuran
sama panjang.
4). Setiap diagonal ruang pada balok
mempunyai ukuran sama panjang.
5). Setiap bidang diagonal pada balok
mempunyai bentuk persegi panjang.

Rumus-rumus Balok:

Volume (V) V = p × l × t
26

b). Kompetensi Dasar: Menentukan


luas permukaan dan volume balok

Perhatikan gambar 10.

Setelah anda memperhatikan


keterangan pada gambar, erapakah
volume Al-Qur’an itu?
Jawab:

Jika dikonsepkan, bentuk Al-Qur’an


tersebut seperti balok. Pada keterangan
diketahui tebal 8cm, lebar 22cm, dan
panjang 32cm. Maka untuk menghitung
volumenya adalah:

V= pxlxt
= 32 cm x 22 cm x 8 cm
= 5,632cm3
Jadi, volme Al-Qur’an kuno tersebut
adalah 5,632cm3
27
LAPORAN KEGIATAN 3

A. Deskripsi Masjid Agung Assalam


Masjid Agung As-Salam terletak di jantung Kota Lubuklinggau Provinsi
Sumatera Selatan. Masjid ini tak hanya sekadar menjadi tempat ibadah bagi umat Islam
namun telah menjadi salah satu objek wisata religi di provinsi Sumatera Selatan. Masjid
ini tepatya berlokasi di Kelurahan Pasar Pemiri Kecamatan Lubuk Linggau Barat II
Kota Lubuk Linggau Profinsi Sumatra Selatan yang berdiri diatas tanah seluas 10.000
m2 yang berdiri mulai tahun 1998 dan selesai 2015.
Pertama kali dibangun mulai setelah reformasi 1998, masjid ini digunakan
pertama kali adalah saat Shalat Ied 1436 H/2015 M. Keunikan Masjid Agung As-Salam
adalah arsiterkturnya yang berkonsep timur tengah. Ada pohon kurma juga kubah
seperti Masjid Nabawi di Madinah. Pada sebelah kanan masjid ada menara masjid yang
dilengkapi dengan fasilitas lift kapsul. Jamaah dan wisatawan yang berkunjung bisa
menikmati pemandangan Kota Lubuk Linggau dari ketinggian menara dengan
menggunakan lift yang dibuka untuk umum.

Gambar 3. Masjid Agung As-Salam


28
A. Deskripsi Objek Etnomatematika

No Objek Etnomatematika Objek Matematika Deskripsi

1 Objek tersebut terdapat


pada atap lesehan
masjid agung As-
Salam. Berbentuk limas
segi empat. Lesehan ini
dapat dimanfaatkan
pengunjung sebagai
tempat duduk atau
istirahat.

2 Objek tersebut terletak


pada dinding masjid
agung As-Salam, jika
dilihat objek tersebut
memiliki konsep
etnomatematika dan
dapat digunakan dalam
pembelajaran
matematika materi
lingkaran.

3 Objek tersebut
merupaan bedug khas
masjid agung As-
Salam, berbentuk
tradisional dengan
ukuran lebar bedung
1,5m dan panjang 2m.

4 Objek tersebut terletak


pada pagar masjid
agung As-Salam yang
memiliki bentuk seperti
segitiga.
29

5 Objek tersebut terdapat


pada atap kantin masjid
agung As-Salam,
kantin yang biasa
digunakan oleh
pengurus masjid agung
As-Salam.
30
C. Laporan Instrumen Etnomatematika

INSTRUMEN PERKULIAHAN LAPANGAN MATA KULIAH

ETNOMATEMATIKA

Hari / Tanggal : Senin, 18 November 2019

Tempat : Masjid Agung As-Sallam

Kelompok :4

No Objek Etnomatematika Hasil Identifikasi


1 Lokasi Benda: a). Objek etnomatematika: dapat
dimanfaatkan untuk pembelajaran matematika
pada materi bangun Ruang dalam sub bab
materi jenis-jenis bangun Ruang segi empat
yaitu jenis bangun ruang Limas segi empat
pada kelas VI SD

b). Kompetensi Dasar:


• Mengidentifikasi sifat-sifat kubus, balok,
prisma dan limas serta bagian-bagiannya.
• Membuat jaring-jaring kubus, balok,
prisma dan limas.
• Menghitung luas permukaan dan volum
kubus, balok, prisma dan limas.

Perhatikan gambar 1.
Disebuah bangunan masjid agung as sallam
terdapat atap yang berbentuk limas segi empat
apabila diketahui panjang sisi alasnya 10 m dan
tingginya 15 meter tentukan luas permukaan atap
tersebut
Gambar 1 Jawab:
Luas limas segi empat = Luas Alas + Luas Sisi
Tegak
Luas Alas : s × s
: 10 × 10
: 100 m2
1
Luas Sisi Tegak : 4× (2 × s × t )
1
: 4 × (2 × 10 × 15 )
: 300

Luas limas segi empat : 100 m2 + 300 m2


: 400 m2
31

2 Lokasi Benda: Atap Bagian a). Objek etnomatematika: dapat


Dalam Masjid Agung As- dimanfaatkan untuk pembelajaran matematika
Sallam pada materi bangun datar dengan sub bab
Menghitung luas bangun datar yaitu
Menghitung luas bangun lingkaran pada kelas
VI Semester 1

b). Kompetensi Dasar:


1. Menghitung Luas Lingkaran

Perhatikan gambar 2.
Pada Atap Bagian dalam Masjid Agung As-sallam
terdapat lampu-lampu yang mana pada daerah
lampu tersebut terdapat sebuah lingkaaran, apabila
jari-jari dari lingkaran tersebut adalah 7 meter
berapakah luas lingkaran tersebut
Jawab:
Gambar 2 Luas = 𝜋𝑟 2
22
= x 72
7
= 154 m2

3 Lokasi Benda: a). Objek etnomatematika: dapat


dimanfaatkan untuk pembelajaran matematika
pada materi bangun Ruang dengan sub bab
materi jenis-jenis bangun ruang yaitu bangun
ruang Tabung pada kelas IX semester I SMP

b). Kompetensi Dasar:


• Mengidentifikasi unsur-unsur tabung
• Menghitung luas selimut dan volume
tabung

Perhatikan gambar 4.

Beduk yang ada dimasjid agung as-sallam


berbentuk sebuah tabung apabila beduk
tersebut memiliki jari-jari dan tinggi masing-
masing 25 cm dan 120 cm lalu tentukanlah
berapa volume dari beduk tersebut
Dik
r = 25 cm
Gambar 3 t = 120 cm
dit : Volume Tabung ?
32

Jawab
Volume tabung : 𝜋𝑟 2 𝑡
: 3,14 × 25 × 25 × 120
: 235.500 cm3

4 Lokasi Benda : Pagar Masjid a). Objek etnomatematika: dapat


Agung As-Sallam dimanfaatkan untuk pembelajaran matematika
pada materi bangun datar VII SMP

Kompetensi Dasar :
• Menghitung keliling persegi dan persegi
panjang
• Menhitung Luas Persegi dan Persegi
Panjang
• Menyelesaikan Masalah yang berkaitan
kelilikng luas persegi panjang dan persegi

Perhatikan Gambar 4
Berapakah Luas Bangunan Dibawaah ini
Gambar 4

Jawab :
L bagunan : Luas Persegi Panjang + Luas
Segitiga

L Persegi Panjang : p × l
: 10 × 2
: 20 cm2
L Segitia : (a x t ) : 2
: (10 × (8-2) ) : 2
: 10 × 6 : 2
: 30 cm2
L bagunan : 20 cm2 + 30 cm2
: 50 cm2

Lokasi : Kantin Masjid Agung Objek etnomatematika: dapat dimanfaatkan


5 As-Sallam untuk pembelajaran matematika pada materi
bangun datar VII SMP

Kompetensi Dasar:
1. Mengidentifikasi sifa-sifat segitiga
2. Menggunakan rumus untuk menentukan luas
dan keliling segitiga
33

Perhatikan gambar 5
Berdasarkan gambar atap di atas, coba anda
deskripsikan pada materi matematika!
Jawab:
Atap tersebut berbentuk seperti trapesium
Gambar 5 dengan ciri-ciri

• Memiliki 4 sisi dan 4 titik sudut


• Memiliki sepasang sisi yang sejajar
tetapi tidak sama panjang
• Sudut-sudut diantara sisi sejajar
besarnya 180°
Sehingga dapat disimpulkan bahwa
bangunan tersebut meruapakan objek
etnomatematika pada materi trapesium.
34
DAFTAR PUSTAKA

https://chanelmuslim.com/wisata/indahnya-masjid-agung-as-salam-lubuk-linggau-
35
LAMPIRAN 1
LOKASI: RUMAH WANITA KOTA LUBUKLINGGAU
36

LAMPIRAN 2
LOKASI: MUSEUM SUBKOSS
37
LAMPIRAN 3
LOKASI: MASJID AGUNG AS-SALAM

Anda mungkin juga menyukai