Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dian Pratiwi Agustikawati

Nim : 519011045

Kelas : B/2019

Tugas Pendahuluan Lab Fitokimia

Soal !

1. Definisi ekstraksi dan ekstrak


2. Macam-macam metode ekstraksi
3. Pertimbangan pemilihan metode ekstraksi
4. Prinsip kerja penarikan zat aktif (gambar)
5. Pengertian partisi, ekstraksi cair padat dan cair cair (beserta contohnya)
6. 100 urutan pelarut polar hingga non polar (print)
7. Gambarkan alat-alat ekstraksi beserta bagian-bagiannya
8. Pengertian % rendemen, tujuan dihitung rendemen beserta rumusnya

Jawaban !

1. Ekstraksi merupakan teknik pemisahan untuk memisahkan atau menarik satu atau lebih
senyawa-senyawa dari suatu sampel dengan menggunakan pelarut tertentu yang sesuai.
Ekstrak adalah sediaan kering, kental atau cair dibuat dengan menyari simplisia nabati
atau hewani menurut cara yang cocok.

2. Macam-macam metode ekstraksi :

3. Pertimbangan pemilihan metode ekstraksi didasarkan pada :


- Bentuk/tekstur bahan yang digunakan
- Kandungan air dari bahan yang diekstraksi
- Sifat dan Jenis senyawa yang akan diekstraksi
Pemilihan metode ekstraksi tergantung bahan yang digunakan, bahan yang mengandung
mucilago dan bersifat mengembang kuat hanya boleh dengan cara maserasi. sedangkan
kulit dan akar sebaiknya di perkolasi. untuk bahan yang tahan panas sebaiknya diekstrasi
dengan cara refluks sedangkan simplisia yang mudah rusak karna pemanasan dapat
diekstrasi dengan metode soxhlet.

5. Partisi adalah proses pemisahan untuk memperoleh komponen zat terlarut dari
cammpurannya dalam padatan dengan menggunakan pelarut yang sesuai.
Ekstraksi cair padat adalah suatu metode pemisahan senyawa dari campuran yang berupa
padatan.
Ekstraksi cair cair adalah senyawa yang dipisahkan terdapat dalam campuran yang
berupa cairan.
8. Rendemen adalah perbandingan berat kering ekstrak dengan jumlah bahan baku. Semakin
tinggi rendemen maka semakin tinggi kandungan zat yang tertarik ada pada suatu bahan
baku.
Tujuan dihitung rendemen untuk menentukan perbandingan jumlah ekstrak yang diperoleh
dari suatu bahan terhadap awal berat bahan simplisia serta untuk mengetahui banyaknya
senyawa bioaktif yang terkandung dalam bahan yang terekstraksi.
Rumus :
%Rendemen = bobot ekstrak x 100%
bobot simplisia

Anda mungkin juga menyukai