Anda di halaman 1dari 6

Sesi2:MembacaMajalah/Koran/Artikel

1. Tujuan
a. Kliendapatmenyebutkankembaliisibacaan.
b. Kliendapatmenberikanpendapatterhadapisibacaan .
c. Kliendapatmemberikantanggapanterhadappendapatklienlain.

2. Setting
a. Terapisdankliendudukbersamadalamlingkaran
b. Ruangan nyamandantenang

3. Alat
a. Majalah/Koran/artikel
b. Bukucatatandanpulpen
c. Jadwalkegiatanklien

4. Metode
a. Dinamikakelompok
b. DiskusidanTanyajawab

5. Langkahkegiatan
a. Persiapan
1) MembuatkontrakdengankliententangTAK
2) Mempersiapkanalatdan tempatpertemuan.
b. Orientasi
1) Salamterapeutik
2) Salamdariterapiskepadaklien
c. Evaluasi/validasi
1) Menanyakan perasaankliensaatini
2) Menanyakanmasalahyangdirasakan
3) MenanyakanpenerapanTAKyanglalu

d. Kontrak
1) Menjelaskantujuankegiatan,yaitumembacamajalah/koran/artikel
2) Menjelaskanaturanmainsebagaiberikut:
a) Jikaadaklieninginmeninggalkan kelompok,harusmemintaizinpadaterapis.

b) Lamakegiatan30menit
c) Klienmengikut krgiatandariawalsampaiakhir
e. TahapKerja
1) Tentukanbacaanyangakandibaca
2) Bacalahisimajalah/Koran/artikelselama10menit(jikamungkinberikanfotocopyb
acaan padaklien ).

3) Tanyakanpendapatklienmengenaiisibacaan
4) Tanyakanpendapatklienlain,terhadappendapat kliensebelumnya
5) Berikanpujian/penghargaanataskemapuanklien memberipendapat
6) Ulangi 3,4,dan5sampaiklienmendapat kesempatan
7) Berikesimpulantentangbacaan

f. Tahapterminasi
1. Evaluasi
a. TerapismenanyakanperasaankliensetelahmengikutiTAK.
b. Terapismemberikanpujianataskeberhasilankelompok.
2. Tindaklanjut
a. Menganjurkan klien untuk melatih kemampuan membaca
danmendiskusikanpadaoranglain.
b. Membuatjadwalmembaca.

3. Kontrakyangakandatang

a. MenyepakatikegiatanTAKyangakandatang

b. Menyepakatiwaktudantempat.
g. EvaluasiDandokumentasi
1. Evaluasi
Evaluasi dilakukan saat proses TAK berlangsung, khusus nya pada tahapkerja.
Aspek yang akan di evaluasi adalah kemampuan klien sesuai dengantujuan TAK.
Untuk TAK stimulasi persepsi umum sesi 2, kemampuan
yangdiharapkanadalahmemberpendapattentangbacaan,memberitanggapan
tehadappendapatklienlaindanmengikutikegiatansampaiselesai.Formulirevalu
asisebagaiberikut:

Stimulasipersepsiumum:Kemampuanpersepsibacaan

NamaKlien
No. Aspekyang dinilai

1 Memberipendapat

tentangbacaan
2 Memberi
tanggapanterhadap
pendapat
klien
3 Mengikutikegiatan

sampaiselesai

Petunjuk
a) Dibawahjudulnamaklien,tulisnamapanggilanklien yangikutTAK.
b) Untuktiapklien,semuaaspekyangdinilaidenganmembertandaceklisjikadi
temukan padaklien tau beri tandasilangjikatak ditemukan.

2. Dokumentasi

kemampuanyangdinilaikliensatTAKpadacatatankeperawatan tiap klien . Contoh


catatan ; klien mengikuti TAK stimulasi
persepsi(baca),klienmampumemberpendapatbenartentangbacaandanmemberitanggap
an terhadap pendapat klien lain serta mengikuti samapai selesai ,
anjurkanklienmembaca(buat jadwal).

Langkah Kegiatan
 Orientasi
a) Salam Terapeutik

Elsa : “Selamat pagi Bapak/Ibu semuanya,Masih ingat dengan kami? kami perawat di sini
yang akan memimpin jalannya aktivitas kita pagi ini sampai dengan selesai”.
Elsa :“Nah,sekarang semuanya memakai papan namanya masing- masing ya!

b) Evaluasi/validasi

Elsa : “Bagaimana perasaan Bapak/Ibu semuanya pagi ini?”


Elsa : “Bapak/Ibu semuanya sudah bisa bercerita pada teman-teman yang lainnya kan
tentang apa yang bapak/ibu lihat/ tonton?”

c) Kontrak

Elsa : “Baiklah Bapak/Ibu semuanya kita sudah berjanji bahwa pagi ini kita akan
melanjutkan kegiatan kita yaitu membaca majalah/artikel
Elsa :“Apabila Bapak/Ibu ingin BAK ataupun ingin ke kamar mandi, Bapak/Ibu
harus memberi tahu saya dulu dengan cara menunjuk tangan tapi jangan lupa untuk
kembali lagi kesini”.
Elsa : “Lamanya kegiatan kita ini adalah 45 menit dan Bapak/Ibu harus mengikutinya dari
awal hingga akhir”.

 Fase Kerja

Elsa : “Kita akan membuat suatu kegiatan. Di sini saya mempunyai bacaan berupa
majalah/artikel, bapak/ibu akan saya beri waktu 10 menit untuk membaca bacaan
tersebut. Setelah waktunya habis, lalu di sini saya mempunyai sebuah bola dan tape.
Nanti bola ini akan saya edarkan berlawanan dengan arah jarum jam. Bila musiknya
berhenti maka siapa yang memegang bola mendapat giliran untuk menceritakan
apa yang sudah bapak/ibu baca dengan anggota lain, setelah yang tadi bercerita
maka saya akan menawarkan pada bapak/ibu untuk menanggapi cerita tadi.
Firda : “Apakah Bapak/Ibu sudah mengerti?”

Firda :“Nah………..kalau semuanya sudah mengerti kita mulai permainannya”.


Firda : “Wah………..semuanya bagus sekali dan sekarang kita berikan pandu positive
untuk kita semua”.

 Tahap Terminasi

a) Evaluasi

Elsa : ”Nah,bagaimana perasaan Bapak/Ibu setelah mengikuti kegiatan ini?”


Firda :“Apakah diantara Bapak Ibu ada yang ingin bercerita lagi dengan anggota kelompok
lainnya?”

Elsa : “Bapak/Ibu semuanya telah melakukan kegiatan dengan baik sekali dan semuanya
sudah mampu untuk menceritakan apa yang sudah bapak/ibu baca.

b) Rencana tindak lanjut

Elsa : “Karena Bapak/Ibu sudah mampu membaca sebuah bacaan dan menceritakan apa yang
sudah bapak/ibu baca maka bapak/ibu dapat mengisi waktu di kamar dengan
membaca dan bercerita dengan teman-teman sekamar bapak/ibu.

c) Kontrak yang akan datang

Elsa :“Baiklah Bapak/Ibu semuanya besok hari Kamis jam 07.30 WIB kita berkumpul lagi
disini untuk melanjutkan kegiatan kita. Kegiatan kita besok adalah Melihat gambar
Elsa : “Jangan lupa ya Bapak/Ibu agar besok membawa papan namanya.”
Elsa : “Baiklah Bapak/Ibu karena waktu kita sudah habis jadi pertemuan kita sampai disini
dulu. Terima kasih ya Bapak/Ibu dan kepada observer saya persilahkan”.
Adel :”Kegiatan hari ini sudah sangat bagus, dan semoga kegiatan hari ini dapat di
praktekan untuk mengisi aktifitas bapak/ibu dengan membaca dan bercerita tentang
bacaan yang telah dibaca pada teman-teman yang lain di lingkungan rumah sakit
maupun lingkungan masyarakat”
BABIII
Penutup

Terapiaktivitas kelompok stimulasi persepsi adalah terapi yang menggunakanaktivitas


sebagai stimulus dan terkait dengan pengalaman dan/atau kehidupan
untukdidiskusikandalam kelompok.
Tujuannya TAK stimulasi persepsi ialah klien mempunyai kemampuan untukmenyelesaikan
masalah yang diakibatkan oleh paparan stimulus kepadanya. Dan tujuankhususnya Klien
dapat mempersepsikan stimulus yang dipaparkan kepadanya
dengantepat,Kliendapatmenyelesaikanmasalahyangtimbuldaristimulusyangdialami.
AktivitasMempersepsikanStimulusNyataSehari-hari:
1. Terapiaktivitaskelompok(TAK)stimulasipersepsi:menontontelevisi
a. Klien mampumenyebutkanapayangdilihat.
b. KliendapatmemberikanpendapatterhadapacaraTVyangditonton.
c. Kliendapatmemberikantanggapanterhadappendapatklien lain.
2. Terapiaktivitaskelompok(TAK)stimulasipersepsi:membacamajalah/Koran/artikel.
a. Kliendapatmenyebutkan kembaliisi bacaan .
b. Kliendapatmenberikanpendapatterhadapisibacaan.
c. Kliendapatmemberikantanggapanterhadappendapatklienlain.
3. Terapiaktivitaskelompok(TAK)stimulasipersepsi:melihatgambar.
a. Kliendapatmenyebutkannamagambaryangdilihat.
b. Kliendapatmemberitanggapanterhadappendapatklien lain.

Anda mungkin juga menyukai