Anda di halaman 1dari 9

Pemeriksaan HBsAg

No. Dokumen
No. Revisi
SPO
Tanggal Terbit
Halaman
PEMERINTAH KOTA dr. Ni Luh Toni Parwati
GIANYAR Nip.197104162000122003
1. Pengertian Pemeriksaan HBsAg adalah pemeriksaan laboratorium dengan bahan
pemeriksaan berupa serum/plasma darah yang bertujuan untuk
mendeteksi ada atau tidaknya antigen spesifik untuk HBsAg
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan pemeriksaan HBsAg di
puskesmas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas UPT. Kesmas Tampaksiring II
No…… tentang Pelayanan dan Jenis Pemeriksaan Laboratoriun
4. Referensi Panduan Manual Rapid

5. Prosedur Alat dan Bahan:


a. Serum/plasma
b. Mikropipet 100 ul
c. Yellow Tip
d. HbsAg rapid test strip

6. Langkah- langkah 1. Petugas mencuci tangan


2. Petugas menyiapkan alat-alat yang akan digunakan
3. Petugas menyiapkan serum/plasma
Serum disiapkan dengan memusingkan darah tanpa antikoagulan
Plasma disiapkan dengan memusingkan darah yang berisi
antikoagulan
4. Petugas mengambil satu strip HBsAg dalam kotak,Dibuka pada
bagian yang sudah tersedia kemudian diletakkan di atas meja
5. Petugas memipet 100 ul serum/plasma kemudian diteteskan pada
strip HbsAg tunggu 20 menit
6. Petugas memberitahu kepada pasien bahwa tindakan sudah selesai
dan meminta pasien menunggu hasil pemeriksaan
7. Petugas membaca hasil pemeriksaan dengan interpretasi hasil
pemeriksaan sebagai berikut :
 Negatif : terbentuk 1 garis berwarna merah pada garis
kontrol
 Positif : terbentuk 2 garis berwarna merah pada garis
kontrol dan garis tes
8. Petugas membuang sampah medis pada tempatnya
9. Petugas mencatat hasil pemeriksaan dalam rekam medis dan buku
register hasil pemeriksaan
10. Petugas menyerahkan hasil pemeriksaan dan meminta pasien
membawa hasil tersebut ke poli pengirim
11. Petugas merapikan alat dan reagen
12. Petugas mencuci tangan

7. Bagan Alir

Cuci tangan Menyiapkan alat Menyiapkan serum/plasma


yang akan
digunakan

Pipet 100 ul serum/plasma Mengambil strip


diteteskan pada strip HBsAg
HbsAg tunggu 5-20 menit

Beritahu pasien
untuk Setelah 20 menit petugas
menunggu hasil membaca hasil pemeriksaan

Mencatat dalam
rekam medis dan Membuang sampah medis
buku register hasil pada tempatnya
pemeriksaan

Menyerahkan hasil Lab


Merapikan alat dan Cuci tangan
dan meminta pasien
reagen
membawa hasil tersebut
ke poli pengirim
8. Hal-hal yang perlu Nilai Normal:
diperhatikan Negatif : muncul 1 garis merah pada zona kontrol
9. Unit terkait BP,Poli Umum,KIA
10. Dokumen terkait 1.Rekam Medis
2.Catatan Tindakan
11. Rekaman histori No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan
Pemeriksaan Sifilis/VDRL
No. Dokumen
No. Revisi
SPO
Tanggal Terbit
Halaman
PEMERINTAH KOTA dr. Ni Luh Toni Parwati
GIANYAR Nip.197104162000122003
1. Pengertian Pemeriksaan Sifilis adalah pemeriksaan laboratorium dengan bahan
pemeriksaan berupa serum/plasma darah yang bertujuan untuk
mendeteksi bakteri Treponema pallidum penyebab sifilis dalam
darah dengan metode rapid test.
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan pemeriksaan Sifilis di
puskesmas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas UPT. Kesmas Tampaksiring II
No…… tentang Pelayanan dan Jenis Pemeriksaan Laboratoriun
4. Referensi Panduan Manual Rapid

5. Prosedur Alat dan Bahan:


a. Serum/plasma
b. Mikropipet 10 ul
c. Yellow Tip
d. VDRL rapid test strip

6. Langkah- langkah 1. Petugas mencuci tangan


2. Petugas menyiapkan alat-alat yang akan digunakan
3. Petugas menyiapkan serum/plasma
Serum disiapkan dengan memusingkan darah tanpa antikoagulan
Plasma disiapkan dengan memusingkan darah yang berisi
antikoagulan
4. Petugas mengambil Rapid Sifilis dalam kotak,Dibuka pada bagian
yang sudah tersedia kemudian diletakkan di atas meja
5. Petugas memipet 10 ul serum/plasma diteteskan pada rapid Sifilis
kemudian ditambahkan 4 tetes buffer sifilis tunggu 5-20 menit
6. Petugas memberitahu kepada pasien bahwa tindakan sudah selesai
dan meminta pasien menunggu hasil pemeriksaan
7. Petugas membaca hasil pemeriksaan dengan interpretasi hasil
pemeriksaan sebagai berikut :
 Negatif : terbentuk 1 garis berwarna merah pada garis
kontrol
 Positif : terbentuk 2 garis berwarna merah pada garis
kontrol dan garis tes
8. Petugas membuang sampah medis pada tempatnya
9. Petugas mencatat hasil pemeriksaan dalam rekam medis dan buku
register hasil pemeriksaan
10. Petugas menyerahkan hasil pemeriksaan dan meminta pasien
membawa hasil tersebut ke poli pengirim
11. Petugas merapikan alat dan reagen
12. Petugas mencuci tangan

7. Bagan Alir

Cuci tangan Menyiapkan alat Menyiapkan serum/plasma


yang akan
digunakan

Pipet 10 ul serum/plasma Mengambil rapid


diteteskan pada strip HBsAg
HbsAg tunggu tambahkan
4 tetes buffer tunggu 5-20
menit

Beritahu pasien untuk Setelah 20 menit petugas


menunggu hasil membaca hasil pemeriksaan
pemeriksaan

Mencatat dalam
rekam medis dan Membuang sampah medis
buku register hasil pada tempatnya
pemeriksaan
Menyerahkan hasil Lab
Merapikan alat dan Cuci tangan
dan meminta pasien
reagen
membawa hasil tersebut
ke poli pengirim

8. Hal-hal yang perlu Nilai Normal:


diperhatikan Negatif : muncul 1 garis merah pada zona kontrol
9. Unit terkait BP,Poli Umum,KIA
10. Dokumen terkait 1.Rekam Medis
2.Catatan Tindakan
11. Rekaman histori No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan

Pemeriksaan Asam Urat


SPO No. Dokumen
No. Revisi
Tanggal Terbit
Halaman
PEMERINTAH KOTA dr.
GIANYAR
1. Pengertian Pemeriksaan Asam Urat adalah pemeriksaan laboratorium dengan
bahan pemeriksaan berupa darah yang bertujuan untuk mengetahui
kadar Asam Urat dalam darah tersebut.
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan pemeriksaan Asam Urat di
puskesmas.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas UPT. Kesmas Tampaksiring II
No…… tentang Pelayanan dan Jenis Pemeriksaan Laboratoriun
4. Referensi Nesco Multicheck User Manual

5. Prosedur Alat dan Bahan:


a. Kapas Alkohol
b. Blood Lancet
c. Tissue/Kapas kering
d. Alat pemeriksaan Nesco Multicheck
e. Strip Asam Urat
f. Darah Kapiler

6. Langkah- langkah 1. Petugas mencuci tangan


2. Petugas menyiapkan alat-alat dan reagen yang akan digunakan
3. Petugas mengambil satu strip glukosa dalam kotak,Dibuka pada
bagian yang sudah tersedia kemudian dipasang pada bagian atas
alat Nesco multicheck
4. Petugas membersihkan ujung jari pasien dengan alcohol
swab,Lalu menusukkan dengan bloodlancet. Apus tetesan darah
pertama dengan tissue
5. Petugas mendekatkan tes strip yang sudah terpasang pada alat ke
bagian ujung jari pasien sehingga darah terhisap.
6. Hasil Asam Urat darah akan muncul pada layar alat nesco
multicheck.
7. Petugas menekan tempat penusukan dengan alcohol swab
8. Petugas memberitahu kepada pasien bahwa tindakan sudah selesai
dan meminta pasien menunggu hasil pemeriksaan
9. Petugas membuang sampah medis pada tempatnya
10. Petugas mencatat hasil pemeriksaan Asam Urat dalam rekam
medis dan buku register hasil pemeriksaan
11. Petugas menyerahkan hasil pemeriksaan dan meminta pasien
membawa hasil tersebut ke poli pengirim
12. Petugas merapikan alat dan reagen
13. Petugas mencuci tangan

7. Bagan Alir

Cuci tangan Menyiapkan alat Mengambil satu strip Asam Urat


dan reagen yang dalam kotak,dibuka
akan digunakan kotak,dibuka,dipasang pada atas
alat Nesco

Dekatkan tes strip ke Membersihkan ujung jari


ujung jari biar darah dan menusukkan
terhisap bloodlancet

Menekan tempat penusukan


Hasil muncul dengan alkohol swab
pada layar
Ya
alat

Membuang sampah
Memberitahu pasien
medis

Mencatat dalam
rekam medis ddan
buku register hasil
pemeriksaan

Menyerahkan hasil Lab


dan meminta pasien
membawa hasil tersebut
ke poli pengirim
Merapikan alat dan
reagen

Cuci tangan

8. Hal-hal yang perlu Nilai Normal:


diperhatikan
9. Unit terkait BP,Poli Lansia,Poli Gigi
10. Dokumen terkait 1.Rekam Medis
2.Catatan Tindakan
11. Rekaman histori No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai