Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

STRUKTUR BAGIAN TUMBUHAN DENGAN FUNGSINYA

Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Pengajaran Micro Teaching

Dosen Pengampu : Manan, S.Pd., M.Pd

Disusun :

FAUZIAH NURNIDA (032001307)

KELAS C PGSD

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BUTON

2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SDN 2 Baubau
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : IV / 1
Materi Pokok : Struktur Tumbuhan

A. STANDAR KOMPETENSI
1. Memahami struktur bagian tumbuhan dengan fungsinya
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
1. Kompetensi dasar
a. Menjelaskan struktur tumbuhan dengan fungsinya
2. Indikator
a. Mengidentifikasi struktur tumbuhan dengan fungsinya
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah selesai melakukan kegiatan pembelajaran, siswa dapat :
1. Memahami struktur tumbuhan dan fungsinya
2. Mengetahui struktur dan fungsi batang tumbuhan
3. Mengetahui struktur dan fungsi daun tumbuhan
4. Memahami fungsi bunga bagi tumbuhan
D. MATERI AJAR
1. Struktur dan fungsi akar tumbuhan
2. Struktur dan fungsi batang tumbuhan
3. Struktur dan fungsi daun tumbuhan
4. Fungsi bunga tumbuhan
E. KARAKTER SISWA YANG DI HARAPKAN
 Kreatif, mandiri, jujur, peduli, bertanggung jawab, kerja keras, disiplin
F. METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN
1. Metode :
a. Ceramah
b. Diskusi
c. Tanya jawab
d. Penugasan
2. Model :
a. Kontekstual

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


waktu
Kegiatan Awal 1. Guru dan siswa berdoa bersama-sama.
2. Guru menyiapkan kondisi siswa untuk siap ( 10 menit )
belajar.
3. Guru mengecek kehadiran siswa.
Apersepsi dan Motivasi :
1. Guru mengulang materi sebelumnya agar lebih
mudah di mengerti oleh siswa
2. Menyampaikan indikator dan kompetensi yang
diharapkan
3. Memberikan semangat sebelum memulai
pembelajaran
Kegiatan Inti 1. Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru : ( 50 menit )
a. Menyajikan materi sebagai pengantar yang
berhubungan dengan struktur bagian tumbuhan
dengan fungsinya.
b. Melibatkan siswa secara aktif dalam setiap
kegiatan pembelajaran dengan bertanya jawab.
2. Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru :
a. Membagikan siswa menjadi beberapa kelompok
untuk melakukan pengamatan terhadap jenis-jenis
akar, batang, daun dan bunga tumbuhan.
b. Siswa berdiskusi tentang hasil pengamatannya di
dalam kelas.
c. Siswa melakukan pengamatan terhadap bunga di
sekitarnya untuk mengetahui bagian-bagian
bunga.
3. Konfirmasi
a. Siswa bertanya tentang hal-hal yang belum
diketahui kepada guru.
b. Guru bersama siswa bertanya jawab, mengoreksi
dan menguatkan hasil belajar siswa.
Kegiatan Akhir 1. Menyimpulkan hasil belajar
2. Siswa melakukan evaluasi akhir dengan (90 menit)
mengerjakan soal-soal latihan
3. Tidak lanjut : pemberian tugas / PR

H. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


1. Media
a. Menggunakan powerpoint yang memuat materi tentang struktur bagian tumbuhan
dengan fungsinya.
2. Sumber Belajar
a. Buku IPA SD / MI KELAS IV
I. PENILAIAN
1. Jenis Tes
a. Tes Tertulis
2. Alat Tes
a. Soal-soal Tes : Terlampir
b. Kriteria Penilaian : Terlampir
3. Bentuk Tes
a. Pilihan Ganda

Baubau, 5 Mei 2022


Mengetahui,
Wali Kelas 4

FAUZIAH NURNIDA, S.Pd


NPM. 032001307
LAMPIRAN MATERI
TES TERTULIS
KRITERIA PENILAIAN

No Jenis Tes Penilaian


1. Tes Tertulis Jumlah jawaban benar
NA = ___________________ x 100
Jumlah soal

Anda mungkin juga menyukai