Anda di halaman 1dari 4

PERCOBAAN II

FORMULASI TEKNOLOGI SEDIAAN EMULSI

I. TUJUAN PRAKTIKUM
1. Mempelajari dan mengetahui rancangan pembuatan sediaan Emulsi Oleum Iecoris
Aselli.
2. Memahami proses pembuatan sediaan Emulsi Oleum Iecoris Aselli
3. Memahami proses evaluasi dan pengujiaan sediaan Emulsi Oleum Iecoris Aselli

II. LATAR BELAKANG


Emulsi adalah suatu dispersi dimana fase terdispersinya terdiri dari bulatan-
bulatan kecil zat cair yang terdistribusi ke seluruh pembawa yang tidak bercampur.
(Ansel, Howard. 2005. Halaman 376 ).
Emulsi adalah sistem dua fase, yang salah satu cairannya terdispersi dalam cairan
lainnya dalam bentuk tetesan kecil. (FI IV. Halaman 6 ). Emulsi adalah sediaan yang
mengandung bahan obat cair atau larutan obat, terdispersi dalam cairan pembawa,
distabilkan dengan zat pengemulsi atau surfaktan yang cocok (FI III. Halaman 9 ).

III. ALAT DAN BAHAN

a. Alat
No. Nama Alat
1. Mortir
2. Stamper
3. Sudip
4. Batang pengaduk
5. Etiket
6. Perkamen
7. Gelas ukur
8. Gelas beker
9. Anak timbangan dan timbangan
10. Serbet

b. Bahan
No. Nama Bahan
1. Oleum Iecoris Aselli
2. PGA
3. BHT
4. Propylene Glycol
5. Methyl paraben
6. Aquadest

Formula
R/ Oleum Iecoris Aselli 20%
PGA 10%
BHT 0,01%
Propylene Glycol 5%
Methyl Paraben 0,1%
Aquadest 100%
M.F.emulsi 60 ml

Perhitungan dan Penimbangan



 Ol.Olivae¿ ❑ X 20=… gr

 PGA¿ ❑ x 10=… gr

Aquadest untuk membuat corpus emulsi 4:2:1



1 2: x 3 Aquadest = 6 ml


 BHT¿ ❑ x 0,01=… gr

 Propylene Glycol ¿ ❑ x 5=… gr

 Methyl Paraben ¿ ❑ x 0,1=… gr

 Aquadest 800C untuk melarutkan nipagin 1 bagian dalam 30 bagian air



1gram x = 30 ml x gram
x= ml
 Sisa aquadest ad 100%
Berat zat : (TOTAL SEMUA BAHAN YANG DITIMBANG) = ...... gr
Air untuk melarutkan (Aquadest untuk membuat corpus emulsi
+ Aquadest 800C untuk melarutkan nipagin 1 bagian dalam 30 bagian air )
= ……….. ml
Sisa Aquadest 60 ml – (BERAT ZAT+AIR UNTUK MELARUTKAN)= ..................
ml
IV. CARA KERJA
V. Cara Gom Kering

 Timbang Oleum Olivae sebanyak 12 gram


 PGA sebanyak 6 gram
 BHT (Butil Hisroksitoluen) sebanyak 6 mg
 Propylene Glycol (Propilen Glikol) sebanyak 3 gram
 Methyl Paraben sebanyak 60 mg
 Aquadest sebanyak 25,1 ml
 Aquadest panas sebanyak 1,8 ml
 Aquadest untuk membuat corpus emulsi sebanyak 6 ml

Masukkan PGA gerus ad halus, lalu tambahkan Ol.Olivae sedikit


demi sedikit ad seluruhnya bercampur

Tambahkan 6 ml aquadest gerus segera dan cepat ad berwarna


putih krim dan membentuk mucilage ( M1)

Masukkan BHT dalam gelas beker, tambahkan Propylene Glycol


aduk ad homogen (M2)

Masukkan Methyl Paraben dalam gelas beker. Tambahkan


aquadest panas sebanyak 1,8 ml, aduk ad larut (M3)

Masukkan (M2) kedalam (M3), aduk ad homogeny (M4)

Tambahkan campuran (M4) kedalam (M5), gerus ad homogen


(M6)
Masukkan (M6) kedalam campuran (M1) sedikit demi sedikit
gerus ad homogen, kemudian tambahkan aquades sedikit gerus
ad homogen

Tambahkan sisa aquadest ad 60 ml, masukkan dalam botol


kocok ad homogen

Beri etiket putih pada botol dan label kocok dahulu

Amati perubahan yang terjadi pada emulsi

VI.

VII.HASIL PENGAMATAN
1. Organoleptis
2. PH
3. Viskositas

Pre test :

1. Definisi emulsi menurut FI IV adalah ?


2. Sebutkan alat dan bahan yang digunakan pada praktikum pembuatan
emulsi, serta jelaskan cara kerjanya ?
3. Evaluasi apa saja yang akan dilakukan pada praktikum kali ini ?

Anda mungkin juga menyukai