Anda di halaman 1dari 2

1.

Pengkajian
Pengkajian merupakan dasar utama atau langkah awal dari
proseskeperawatan secara keseluruhan. Tahap pengkajian keperawatan pada
kliendengan post laparatomi sama seperti pada kasus keperawatan lainnya yaitu
terdiridari dua tahap :
a) Pengumpulan Data
1) Identitas klien
Identitas klien terdiri dari : nama, umur, jenis kelamin, agama, pendidikan,
pekerjaan, alamat, diagnosa medis, tanggal masukrumah sakit, tanggal
pengkajian.
2) Penanggung jawab
Identitas penanggung jawab terdiri dari : nama, umur, jenis kelamin,
pendidikan, pekerjaan, hubungan dengan klien dan alamat.
b) Riwayat Kesehatan Klien.
1) Alasan Masuk Perawatan.
2) Keluhan Utama : Keluhan utama diambil dari data subjektif atauobjektif
yang paling menonjol yang dialami oleh klien. Keluhanutama pada klien
peritonitis ialah nyeri di daerah abdomen, mual,muntah, demam (Brunner
& Suddarth, 2012).
c) Riwayat Kesehatan Sekarang
P (Paliatif) : Faktor pencetus/penyebab yang dapatmemperingan dan
memperberat keluhan klien
Q (Qualitas) : Menggambarkan seperti apa keluhan dirasakan.
R (Region) : Mengetahui lokasi dari keluhan yang dirasakan,apakah keluhan itu
menyebar atau mempengaruhi area lain.
S (Severity) : Merupakan skala/intensitas keluhan.
T (Time) : Waktu dimana keluhan itu dirasakan.
d) Riwayat Kesehatan Masa Lalu
e) Riwayat Kesehatan Keluarga
f) Pola Aktivitas Harian
1) Pola Nutrisi
2) Pola Eliminasi
3) Pola Istirahat dan Tidur
4) Pola Personal Hygiene
5) Pola Aktivitasg.

2. Pemeriksaan Fisik (Head to Toe atau persistem)


1) Keadaan Umum
2) Pemeriksaan Fisik Persistem
a) Sistem Pernafasan : Kepatenan jalan nafas, kedalaman,frekuensi
dan karakter pernafasan, sifat dan bunyi nafasmerupakan hal yang
harus dikaji pada klien dengan post operasi(Brunner & Suddarth,
2012).
b) Sistem Kardiovaskuler : Pada klien post perasi biasanyaditemukan
tanda-tanda syok seperti takikardi, berkeringat, pucat,ipotensi, dan
penurunan suhu tubuh
c) Sistem Gastrointestinal : Ditemukan distensi abdomen,
kembung(penumpukan gas), mukosa bibir kering, penurunan
peristaltikusus juga biasanya ditemukan muntah dan konstipasi
akibat pembedahan.
d) Sistem Perkemihan : Terjadi penurunan haluaran urine danwarna
urine menjadi pekat/gelap, terdapat distensi kandungkemih dan
retensi urine.
e) Sistem Muskuloskeletalf
f) Sistem Neurologi
3) Aspek Psikologis
a) Status Emosional
b) Konsep Diri
c) Body Image / Gambaran Diri
d) Peran
e) Aspek Spiritual

Anda mungkin juga menyukai