Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMPN 3 Kaliwiro


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII / Ganjil
Materi Pokok : Struktur fungsi tubuh tumbuhan.
Alokasi Waktu : 3 Minggu x 12Jam Pelajaran @40 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
Pertemuan pertama
1. Menjelaskan fungsi organ akar dengan benar.
2. Menjelaskan fungsi organ batang dengan benar.
3. Menjelaskan fungsi organ daun dengan benar.
Pertemuan kedua
4. Mengidentifikasi struktur akar dengan benar.
5. Menganalisis hubungan antara struktur dan fungsi jaringan akar dengan benar.
Pertemuan ketiga
6. Mengidentifikasi struktur batang dengan benar.
7. Menganalisis hubungan antara struktur dan fungsi jaringan batang dengan benar.
Pertemuan keempat
8. Mengidentifikasi struktur daun dengan benar
9. Menganalisis hubungan antara struktur dan fungsi jaringan daun dengan benar.
Pertemuan kelima.
10. Membandingkan struktur jaringan yang menyusun akar, batang, dan daun dengan
benar.
11. Menunjukkan pemanfaatan teknologi yang terilhami struktur tumbuhan
12. Menyajikan data berdasarkan hasil pengamatan struktur jaringan
B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan pertama
Pendahulua Orientasi
 Guru mengkondisikan kesiapan peserta didik untuk mengikuti
n
pelajaran dalam hal fisik dan materi pelajaran.
 Meminta peserta didik memimpin doa bersama-sama.
 Mengecek kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin.
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi,
 Guru meminta peserta didik untuk mengamati gambar/ preparat
basah dari akar tanaman lalu di tanya apakah ada fungsinya?
Motivasi
 Guru memberi pertanyaan “bagaimanakah struktur anatomi dar akar
apakah sama jenis setiap tumbuhannya ?
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan materi

Pengalaman  Peserta didik mengamati gambar akar tanaman lalu mengidentifkasi


fungsi akar.
Belajar
 Peserta didik mnegumpulkn data dari berbagai sumber mengenai
fungsi dan struktur akar. Peserat didik melakukan percobaan dengan
(Discovery kritis mengamati stryktur akar lalu mengidentifikasi.
 Peserta didik melakukan komunikasi dengan mepresentasekan hasil
learning)
pengamatan dan mendapatkan penguatan dari guru.
Penutup Peserta didik bersama-sama dengan guru merangkum/merefleksi dan
menyimpulkan hasil pembelajaran
Guru memberikan 2 soal untuk dijawab secara langsung
Guru memberikan tugas terstruktur dari buku peserta didik halaman 30
Guru memberikan judul materi pada pembelajarn berikutnya.

Pertemuan kedua

Pendahulua Orientasi
 Guru mengkondisikan kesiapan peserta didik untuk mengikuti
n
pelajaran dalam hal fisik dan materi pelajaran.
 Meminta peserta didik memimpin doa bersama-sama.
 Mengecek kehadiran peserta didik agar disiplin
Apersepsi,
 Guru meminta peserta didik untuk mengamati gambar/ preparat
basah dari batang tanaman lalu di tanya apakah ada fungsinya?
Motivasi
 Guru memberi pertanyaan “bagaimanakah struktur anatomi dari
batang apakah sama jenis setiap tumbuhannya ?
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan materi

Pengalaman  Peserta didik mengamati gambar batang tanaman lalu mengidentifkasi


fungsi batang.
Belajar
 Peserta didik mnegumpulkn data dari berbagai sumber mengenai
(Discovery fungsi dan struktur batang. Peserta didik melakukan percobaan
learning) dengan kritis mengamati struktur batang lalu mengidentifikasi.
 Peserta didik melakukan komunikasi dengan mepresentasekan hasil
pengamatan dan mendapatkan penguatan dari guru.
Penutup Peserta didik bersama-sama dengan guru merangkum/merefleksi hasil
pembelajaran
Guru memberikan 4 soal untuk dijawab secara langsung
Guru memberikan tugas terstruktur dari buku peserta didik halaman 30
no 2 dan 4.
Guru memberikan judul materi pada pembelajarn berikutnya.

Pertemuan ketiga

Pendahulua Orientasi
 Guru mengkondisikan kesiapan peserta didik untuk mengikuti
n
pelajaran dalam hal fisik dan materi pelajaran.
 Meminta peserta didik memimpin doa bersama-sama.
 Mengecek kehadiran peserta didik.
Apersepsi,
 Guru meminta peserta didik untuk mengamati gambar/ preparat
basah dari daun tanaman lalu di tanya apakah ada fungsinya?
Motivasi
 Guru memberi pertanyaan “bagaimanakah struktur anatomi dari
daun apakah sama jenis setiap tumbuhannya ?
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan materi

Pengalaman  Peserta didik mengamati gambar batang tanaman lalu mengidentifkasi


fungsi daun.
Belajar
 Peserta didik mnegumpulkn data dari berbagai sumber mengenai
(Discovery fungsi dan struktur daun. Peserta didik melakukan percobaan dengan
learning) kritis mengamati struktur daun lalu mengidentifikasi.
 Peserta didik melakukan komunikasi dengan mepresentasekan hasil
pengamatan dan mendapatkan penguatan dari guru.
Penutup Peserta didik bersama-sama dengan guru merangkum/merefleksi hasil
pembelajaran
Guru memberikan 4 soal untuk dijawab secara langsung
Guru memberikan tugas terstruktur dari buku peserta didik halaman 29
no 3 sd 5
Guru memberikan judul materi pada pembelajarn berikutnya.

Pertemuan Kelima.

Pendahulua Orientasi
 Guru mengkondisikan kesiapan peserta didik untuk mengikuti
n
pelajaran dalam hal fisik dan materi pelajaran.
 Meminta peserta didik memimpin doa bersama-sama.
 Mengecek kehadiran peserta didik
Apersepsi,
Guru meminta peserta didik untuk mengamati sebuah gambar hasil
teknologi struktur tubuh tumbuhan, lalu di tanyakan apakah ada yang
mirip dengan stryktur tumbuhan?
Motivasi
Guru memberi pertanyaan “ Bagaimanakah Guru menyampaikan
tujuan pembelajaran.
Pengalaman Peserta didik mengamati tayangan sebuah teknologi hasil dari struktur
tubuh tumbuhan. Peserta didik dengan kreatif dan inovatisf
Belajar
merencanakan sebuah proyek untuk membuat desain proyek sederhana
(PJBL) tentang teknologi dari struktur tubuh tumbuhan. Peserta didik membuat
schedule proyek. Peserta didik mempresentasekan desain proyek.
Penutup Peserta didik bersama-sama dengan guru merangkum/merefleksi hasil
pembelajaran
Guru memberikan 4 soal untuk dijawab secara langsung
Guru memberikan tugas terstruktur dari buku peserta didik halaman 31
no 4 dan 5.
Guru memberikan judul materi pada pembelajarn berikutnya.
C. Penilaian
1. Sikap spiritual dan sosial
Observasi /jurnal
2. Penilaian pengetahuan
Teknik :Tes Tulis
Bentuk: PG
Instrumen soal : (terlampir)
3. Penilaian keterampilan
Rubrik penilaian produk (terlampir)

Kaliwiro, 2 Juli 2021

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Agus Budiyanto,S.Pd, M.Pd Ruwiyatun, M.Pd


NIP. 197308172003121006 NIP. 197811032007012006

Anda mungkin juga menyukai