Anda di halaman 1dari 2

Identifikasi Kebutuhan dan Harapan

Masyarakat/sasaran terhadap
Program UKM
No. Dokumen : B/IV/SOP/4/17/
No. Revisi : 00
SOP Tgl Terbit : April 201
Halaman :½
H. Budi Darmawan,
PUSKESMAS S.Kep.Ners
ASAM-ASAM NIP.19730220
199403 1 002

1. Pengertian Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/sasaran terhadap Program


UKM adalah suatu cara dalam rangka mengumpulkan informasi harapan
masyarakat/sasaran dengan harapan dapat meningkatkan pelayanan terhadap
program UKM kepada masyarakat/ sasaran
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Tercapainya Identifikasi
Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/sasaran terhadap Program UKM
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No: B/IV/SK/4/17/ tentang Media Komunikasi
Untuk Menangkap Keluhan Masyarakat Atau Sasaran Kegiatan Upaya
Kesehatan Masyarakat

4. Referensi 1. Pedoman Pelaksanaan program UKM tahun 2009, DEPKES.RI


2. Permenkes Nomor 279 Tahun 2006 tentang Penyelenggaraan Upaya
Keperawatan Kesehatan Masyarakat.
3. Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Prosedur 1. Menyiapkan instrumen untuk Identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat berupa lembar survey/ceklist dan kotak saran
2. Lembar pada ceklist di beri tanda centang (v) untuk menentukan pilihan.
3. Melakukan identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat melalui survey,
wawancara, dan kotak saran di Puskesmas.
4. Catat hasil identifikasi kebutuhan masyarakat di lembaran identifikasi
kebutuhan dan meminta masyarakat untuk mengisi identitas diri.
5. Melakukan analisa tentang hasil identifikasi kebutuhan masyarakat dengan
mengedepankan nilai-nilai dan kepercayaan pasien dan hambatan dalam
memenuhi kebutuhan masyarakat seperti, bahasa dan gangguan
pendengaran.
6. Memberitahukan kepada masayarakat bahwa petugas akan melakukan
identifikasi mengenai kebutuhan masyarakat terkait Upaya kesehatan yang
dibutuhkan masyarakat.
7. Menuangkan hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat ke
dalam rencana kegiatan puskesmas
Identifikasi Kebutuhan dan Harapan
Masyarakat/sasaran terhadap
Program UKM
No. Dokumen : B/IV/SOP/4/17/
No. Revisi : 00
SOP Tgl Terbit : 15 April 2017
Halaman : 2/2
H.Budi Dermawan,
PUSKESMAS
S.Kep.Ners
ASAM-ASAM
NIP.19730220 199403 1 002

6. Bagan Alir A. Informasi langsung dari masyarakat/sasaran.

Menyiapkan Instrumen Lembar pada ceklist di


beri tanda centang (v)

Melakukan Catat hasil Melakukan


analisa tentang identifikasi identifikasi
hasil identifikasi kebutuhan
kebutuhan masyarakat di
masyarakat di lembaran
lembaran identifikasi
Memberitahukan kepada
identifikasi Menuangkan hasil
masayarakat bahwa identifikasi dalam rencana
petugas akan melakukan kegiatan puskesmas

7. Unit terkait  Koordinator program UKM ,


 Pelaksana program UKM ,
 Lintas program yang terkait dengan program UKM .
 Koordinator admen.
8. Dokumen  Rekapan hasil kajian Kotak Saran Puskesmas,
Terkait  Rekapan koordinator program UKM ,
 Rekapan pelaksana program UKM ,
 Rekapan individu karyawan Puskesmas Asam-Asam
9. Rekaman
historis No Yang diubah Isi Perubahan Tgl.mulai

perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai