Anda di halaman 1dari 5

CONTOH ANALISIS CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP), TUJUAN PEMBELAJARAN (TP),

DAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)

Nama Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas/Fase :

Keterangan:
: Kompetensi
: Konten/ Materi

Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten/ Materi Pelajaran Tujuan Pembelajaran


Pada akhir fase “Z”, peserta didik Memahami 1. Kedudukan anak dalam 1. Peserta didik dapat
memahami kedudukan anak dalam keluarga. menjelaskan kedudukan anak
keluarga; peserta didik memahami dalam keluarga.
pentingnya seorang anak berbakti 2. Peserta didik dapat
kepada orang tua; Peserta didik mengidentifikasi dan
memahami hak dan kewajiban anak menjelaskan adab-adab yang
terhadap orang tua; Peserta didik baik seorang anak dalam
memahami larangan durhaka keluarga.
kepada kedua orang tua dengan 3. Peserta didik dapat
bersumber kepada Al-Quran dan memahami pentingnya sikap
hadits; saling menghormati dan saling
menghargai dalam keluarga.

2. Pentingnya seorang anak 4. Peserta didik memahami


berbakti kepada orang tua. pentingnya seorang anak
berbakti kepada orang tua.

By. Idris Apandi – 2022 1


Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten/ Materi Pelajaran Tujuan Pembelajaran
5. Peserta didik dapat
mengidentifikasi dan
membacakan ayat Al-Quran
dan hadits tentang perintah
berbakti kepada orang tua
sesuai dengan hukuman
bacaannya (tajwid).
6. Peserta didik dapat
menyebutkan dan
mengidentifikasi sikap dan
perilaku sebagai bentuk
berbakti kepada orang tua.

3. Hak dan kewajiban anak 7. Peserta didik dapat


terhadap orang tua. mengetahui pengertian hak
dan kewajiban anak terhadap
orang tua.
8. Peserta didik dapat
menyebutkan bentuk-bentuk
hak dan kewajiban anak
terhadap orang tua.
9. Peserta didik dapat
menganalisis pelaksanaan hak
dan kewajiban anak terhadap
orang tua.

4. Larangan durhaka kepada 10. Peserta didik dapat


orang tua. menjelaskan larangan durhaka
kepada orang tua.

By. Idris Apandi – 2022 2


Capaian Pembelajaran Kompetensi Konten/ Materi Pelajaran Tujuan Pembelajaran
11. Peserta didik dapat
menyebutkan dan
membacakan ayat Al-Quran
dan hadits yang tentang
larangan durhaka kepada
orang tua sesuai dengan
hukuman bacaannya (tajwid).
12. Peserta didik dapat
mengidentifikasi sikap dan
perilaku yang termasuk ke
dalam durhaka kepada orang
tua.
13. Peserta didik dapat
menganalisis contoh kasus
durhaka anak terhadap orang
tua.
14. Peserta didik dapat
mengidentifikasi hal-hal yang
harus dilakukan oleh anak
agar terhindar dari durhaka
kepada orang tua.

…………………… 2022
Guru Mata Pelajaran,

_______________________________

By. Idris Apandi – 2022 3


CONTOH ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)

Nama Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas/Fase :

Tujuan Pembelajaran Materi Semester Jml JP Dimensi Pelajar Sumber Belajar Penilaian
Pancasila
1. Peserta didik dapat menjelaskan Kedudukan anak dalam Ganjil 12 - Beriman, Buku teks, buku Test Formatif :
kedudukan anak dalam keluarga. keluarga. bertakwa suplemen, Test lisan dan
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi kepada Tuhan internet, YouTube, tulisan.
dan menjelaskan adab-adab yang baik Yang Maha perwakilan orang
seorang anak dalam keluarga. Esa, dan tua, tokoh Test Sumatif:
3. Peserta didik dapat memahami berakhlak agama/tokoh Test tulisan
pentingnya sikap saling menghormati mulia masyarakat. (soal PG dan
dan saling menghargai dalam keluarga. - Bernalar kritis soal essai)

4. Peserta didik memahami pentingnya Pentingnya seorang anak Ganjil 12 - Beriman, Buku teks, buku Test Formatif :
seorang anak berbakti kepada orang berbakti kepada orang bertakwa suplemen, - Test lisan
tua. tua kepada Tuhan internet, YouTube, - Test tulisan.
5. Peserta didik dapat mengidentifikasi Yang Maha perwakilan orang - Test Praktik
dan membacakan ayat Al-Quran dan Esa, dan tua, tokoh
hadits tentang perintah berbakti berakhlak agama/tokoh
kepada orang tua sesuai dengan mulia masyarakat. Test Sumatif:
hukuman bacaannya (tajwid). - Bernalar kritis - Test tulisan
6. Peserta didik dapat menyebutkan dan (soal PG
mengidentifikasi sikap dan perilaku dan soal
sebagai bentuk berbakti kepada orang essai)
tua Test Praktik
7. Peserta didik dapat mengetahui Hak dan kewajiban anak Genap 12 - Beriman, Buku teks, buku Test Formatif :
pengertian hak dan kewajiban anak terhadap orang tua bertakwa suplemen, Test lisan dan
terhadap orang tua. kepada Tuhan internet, YouTube, tulisan.
8. Peserta didik dapat menyebutkan Yang Maha perwakilan orang
bentuk-bentuk hak dan kewajiban Esa, dan tua, tokoh Test Sumatif:
anak terhadap orang tua.

By. Idris Apandi – 2022 4


Tujuan Pembelajaran Materi Semester Jml JP Dimensi Pelajar Sumber Belajar Penilaian
Pancasila
9. Peserta didik dapat menganalisis berakhlak agama/tokoh Test tulisan
pelaksanaan hak dan kewajiban anak mulia masyarakat. (soal PG dan
terhadap orang tua. - Bernalar kritis soal essai)
10. Peserta didik dapat menjelaskan Larangan durhaka Genap 12 - Beriman, Buku teks, buku Test Formatif :
larangan durhaka kepada orang tua. kepada orang tua bertakwa suplemen, - Test lisan
11. Peserta didik dapat menyebutkan dan kepada Tuhan internet, YouTube, - Test tulisan.
membacakan ayat Al-Quran dan hadits Yang Maha perwakilan orang - Test Praktik
yang tentang larangan durhaka kepada Esa, dan tua, tokoh
orang tua sesuai dengan hukuman berakhlak agama/tokoh
bacaannya (tajwid). mulia masyarakat. Test Sumatif:
12. Peserta didik dapat mengidentifikasi - Bernalar kritis - Test tulisan
sikap dan perilaku yang termasuk ke (soal PG
dalam durhaka kepada orang tua. dan soal
13. Peserta didik dapat menganalisis essai)
contoh kasus durhaka anak terhadap - Test Praktik
orang tua.
14. Peserta didik dapat mengidentifikasi
hal-hal yang harus dilakukan oleh anak
agar terhindar dari durhaka kepada
orang tua.
Total JP 1 Tahun Pelajaran 42 -

Catatan:
- Penentuan jumlah JP mempertimbangkan kalender akademik pada tahun pelajaran yang akan dilaksanakan (jumlah minggu efektf dan tidak efektif).
- Jumlah JP atau jumlah pertemuan sebuah materi mempertimbangkan jumlah materi yang harus dipelajari dan tingkat kesulitannya.

…………………… 2022
Guru Mata Pelajaran,

_______________________________

By. Idris Apandi – 2022 5

Anda mungkin juga menyukai