Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SMP Islam (SMI) Lumajang KELAS / SEMESTER : VII/GENAP


MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM ALOKASI WAKTU : 1 TATAP MUKA
KD PENGETAHUAN KD KETRAMPILAN
3.10 Menjelaskan lapisan bumi, gunung api, gempa bumi, dan 4.10 Mengomunikasikan upaya pengurangan resiko dan dampak
tindakan pengurangan resiko sebelum, pada saat, dan pasca bencana alam serta tindakan penyelamatan diri pada saat terjadi
bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya. bencana sesuai dengan jenis ancaman bencana di daerahnya
TATAP MUKA 1
TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN METODE
Peserta didik PENDAHULUAN (10 menit) Tatap Muka
mampu:  Guru memberi salam, dan mengajak peserta didik untuk berdo’a bersama
1. menjelaskan dan  Guru mengecek kehadiran peserta didik
memahami dan  Guru Menyampaikan tujuan pembelajaran dan materi yang akan diberikan
MATERI
Konsep Hidrosfer, Hidrosfer dan
siklus air, dan bahayaKEGIATAN INTI (40 menit) Pengurangan
yang dapat terjadi  Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan Resiko
akibat menuliskannya kembali. Bencananya
menggenangnya air  Peserta didik melakukan pengamatan “karakteristik hidrosfer dan mitigasi banjir” bersama
dalam satu wilayah kelompoknya, apakah peserta didik sudah memahami konsep tersebut dan menjawab PENILAIAN
pertanyaan.
 Peserta didik diberi kesempatan bertanya, jika ada kesulitan. Penilaian sikap :
2. menyelesaikan Disipin dan tepat
 Peserta didik diberi kesempatan mempresentasikan didepan kelas dengan kelompoknya.
kegiatan “apakah air waktu dalam
 Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan.
berkurang” untuk mengerjakan
melihat apakah siswa tugas
LK 1. Menyelidiki Hidrosfer.
sudah memahami
Langkah Kerja:
tentang siklus air.
 Menyajikan berita tentang banjir yang masih mengancam Jakarta. Penilaian
Sumber: http://www.bbc.com/indonesia Pengetahuan :
Latihan Soal di
1. Apa yang menyebabkan banjir di Jakarta? buku paket.
2. Apakah dengan adanya banjir menunjukkan bahwa jumlah air di bumi bertambah? Jelaskan
alasanmu! Penilaian
3. Apa dampak yang diakibatkan dari bencana banjir? Ketrampilan :
4. Tindakan apa untuk mengurangi resiko bencana banjir? Laporan
penyelidikan
 Guru membimbing peserta didik mengerjakan LK. erupsi gunung
 Peserta didik menyajikan hasil pekerjaanya secara tertulis dibuku dan mencoba untuk berapi.
berani dapat mempresentasikan di depan kelas bersama kelompoknya.
 Guru memberi umpan balik dan penguatan hasil pekerjaan peserta didik.

PENUTUP (10 menit)


 Guru memberi reward kepada siswa yang sudah berani mempresentasikan hasil
pekerjaannya.
 Guru bersama dengan peserta didik menyimpulkan materi yang disajikan
 Guru menutup pembelajaran dengan meemberi motivasi dan berdo’a
Sumber Kemendikbud RI, IPA kelas 8 edisi revisi 2018, cetakan ke-2. Puskur, Balitbang, tahun 2018
Penilaian Sikap Kejujuran , Keaktifan mengikuti KBM tiap pertemuan dan Ketepatan waktu penyelesaian dan pengumpulan tugas
Penilaian Menjawab pertanyaan sesuai dengan pembahasan yang disajikan
Pengetahuan
Penilaian Menyajikan hasil pekerjaan dengan jelas dan tertulis rapi.
Ketrampilan

Mengetahui Lumajang, 3 Januari 2021


Kepala SMP Islam (SMI) Lumajang Guru Mapel IPA

HUSNIAWATI, M.Pd DIAN NURIYAH INDAH, S.Si


INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN (PRODUK) LKPD

Nama Sekolah : SMP Islam (SMI) Lumajang


Kelas/Semester : VII/2
Tahun Pelajaran : 2020-2021
Mata Pelajaran : IPA
Materi : Hidrosfer dan Pengurangan Resiko Bencananya

Penilaian Laporan LKPD


Skor
No. Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1. Kelengkapan komponen laporan/ LKPD
2. Ketepatan menjawab pertanyaan pada LKPD
3. Ketepatan pengisian hasil pengamatan pada tabel
4 Kerapian dan ketepatan waktu pengumpulan laporan/ LKPD
Skor Total

Rubrik Penilaian Laporan pada LKPD 1 Pengamatan erupsi gunung berapi:

Indikator Nilai Rubrik

Kelengkapan komponen laporan/


LKPD 1 Jika dalam laporan/ LKPD terdapat 1 komponen (Identitas saja)

2 Jika dalam laporan/ LKPD terdapat 2 komponen (Identitas, Tabel pengamatan)


Jika dalam laporan/ LKPD terdapat 3 komponen (Identitas, Tabel pengamatan dan
3
jawaban pertanyaan)
Jika dalam laporan/ LKPD terdapat 4 komponen (Identitas, Tabel pengamatan,
4
jawaban pertanyaan dan kesimpulan)
Ketepatan menjawab pertanyaan 1 Jika menjawab 1 pertanyaan secara benar dan tepat
pada LKPD
2 Jika menjawab 2 pertanyaan secara benar dan tepat
3 Jika menjawab 3 pertanyaan secara benar dan tepat
Jika menjawab semua (4) pertanyaan secara benar dan tepat
4

Ketepatan pengisian hasil 1 Jika terdapat 1-2 jawaban benar dan tepat
pengamatan pada tabel 2 Jika terdapat 3-4 jawaban benar dan tepat
3 Jika terdapat 5-6 jawaban benar dan tepat
4 Jika terdapat 7 jawaban benar dan tepat
Kerapian dan ketepatan waktu Jika Laporan/ LKPD ditulis tidak sistematis, tidak rapi dan dikumpulkan tidak tepat
1
pengumpulan laporan/ LKPD waktu
Jika Laporan/ LKPD ditulis sistematis, kurang rapi dan dikumpulkan tidak tepat
2
waktu
3 Jika Laporan/ LKPD ditulis sistematis, rapi dan dikumpulkan tidak tepat waktu
4 Jika Laporan/ LKPD ditulis sistematis, rapi dan dikumpulkan tepat waktu

Skor akhir= x 100


JURNAL PENGEMBANGAN SIKAP

Mata Pelajaran : IPA


Kelas : VII
Periode Pengamatan : Februari
Semester : Genap
Tahun : 2020/2021

No. Tanggal Nama Siswa Catatan Perilaku Butir Sikap Tindak Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.

Petunjuk Pengisian Jurnal:


1) Periode pengamatan dilaksanakan selama satu bulan.
2) Pada kolom ‘tanggal’, menuliskan tanggal munculnya perilaku yang perlu dicatat.
3) Pada kolom ‘perilaku’, menuliskan perilaku siswa yang dianggap sangat baik dan/atau kurang baik (menonjol) atau perubahan perilaku
siswa yang menjadi lebih baik saat pengamatan.
4) Dalam kolom ‘butir sikap’,tuliskan karakter yang sesuai dengan sikap yang dimunculkan oleh siswa.
5) Pada kolom ‘tindak lanjut’, menuliskan tindakan yang dilakukan guru sebagai respon terhadap perilaku siswa yang muncul.
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

KISI – KISI SOAL PENUGASAN

Kompetensi Nomer
Materi Indikator Soal Taraf Berfikir Bentuk Jawaban
Dasar Soal
3.10 Hidrosfer Menentukan tindakan yang tepat C3
PG 1 A
Menjelaskan dan dilakukan saat terjadi banjir Penerapan
lapisan bumi, Penguranga Menjelaskan hubungan banjir
C2
gunung api, n Resiko dengan jumlah air di bumi Essay 2 -
Pemahaman
gempa bumi, Bencananya apakah bertambah
dan tindakan Menggambarkan siklus hidrologi C3
pengurangan Essay 3 -
Penerapan
resiko sebelum, Menjelaskan cara mengurangi C2
pada saat, dan Essay 4 -
resiko terjadinya banjir Pemahaman
pasca bencana
sesuai ancaman
bencana di
daerahnya.

BUTIR SOAL

1. Banjir sudah menjadi bencana “langganan” bagi warga ibu kota. Tingginya curah hujan yang tidak diimbangi dengan daerah resapan
air membuat air hujan menggenang di sebagian wilayah di ibukota. Tindakan yang tepat dilakukan saat terjadi banjir adalah....
a. Menghindari berjalan di dekat saluran air supaya tidak terseret arus
b. Menjaga kebersihan saluran air dan limbah
c. Membuat sumur resapan
d. Membersihkan tempat tinggal dan lingkungan rumah

2. Banjir merupakan peristiwa yang terjadi ketika aliran air yang berlebihan merendam daratan. Apakah hal tersebut menunjukkan bahwa
jumlah air di bumi bertambah? Jelaskan alasanmu (kaitkan dengan siklus hidrologi)!

3. Gambarkan siklus hidrologi (siklus air)!

4. Bagaimana cara mengurangi resiko terjadinya banjir?

Anda mungkin juga menyukai