Anda di halaman 1dari 6

MODUL AJAR TEKS CERITA HIKAYAT

SatuanPendidikan : SMK Negeri 3 Kasihan Bantul


Fase/Semester : E/Gasal
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Domain/Topik : Teks Cerita Hikayat
AlokasiWaktu : 2 JP (2 x 45 menit)

A. Capaian Pembelajaran
Elemen Membaca dan Memirsa
Capaian Pembelajaran Pelajar mengevaluasi informasi berupa gagasan, pikiran,
pandangan, arahan atau pesan dari teks deskripsi, laporan,
narasi, rekon, eksplanasi, eksposisi dan diskusi, dari teks
visual dan audiovisual untuk menemukan makna yang
tersurat dan tersirat. Pelajar menginterpretasi informasi
untuk mengungkapkan gagasan dan perasaan simpati,
peduli, empati dan/atau pendapat pro/kontra dari teks visual
dan audiovisual secara kreatif. Pelajar menggunakan
sumber lain untuk menilai akurasi dan kualitas data serta
membandingkan isi teks.

B. Tujuan Pembelajaran

Melalui model pembelajaran Problem Based Learning dan metode talking stick peserta didik
mampu menginterpretasi informasi untuk mengungkapkan gagasan terhadap nilai-nilai
kehidupan yang terkandung dalam teks cerita hikayat.

C. Profil Pelajar Pancasila yang Dikembangkan:


1. gotong royong;
2. toleran;
3. berpikir kritis dan kreatif;

D. Materi Pembelajaran

1. Contoh Teks Hikayat


2. Pengertian Teks Cerita Hikayat
3. Ciri-ciri Teks Cerita Hikayat
4. Isi dan Nilai-Nilai dalam Hikayat

E. Model dan Metode Pembelajaran


Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Metode Pembelajaran : Ceramah, Talking Stick, Penugasan
F. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Bentuk Tatap Muka
Tahap Alokasi
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta didik
Pembelajaran Waktu
A. Kegiatan Pendahuluan 10 menit
1. Guru membuka kegiatan 1. Peserta didik menjawab
Persiapan/orientas pembelajaran dengan salam dari guru.
i mengucapkan salam.

2. Guru meminta ketua kelas 2. Peserta didik dipimpin


memimpin doa. ketua kelas berdoa sesuai
agama dan kepercayaan
masing-masing.

3. Guru memeriksa kehadiran 3. Peserta didik 5 menit


peserta didik dan mengacungkan jari ketika
menanyakan kabar peserta namanya dipanggil guru
didik apabila ada yang tidak untuk presensi.
hadir.

4. Peserta didik
4. Guru menyampaikan tujuan mendengarkan penjelasan
pembelajaran yang ingin tujuan pembelajaran yang
dicapai. disampaikan guru.

Apersepsi dan 1. Guru mengaitkan 1. Peserta didik menjawab


Motivasi pembelajaran yang akan pertanyaan guru yang
dilaksanakan dengan materi mengaitkan
sebelumnya. pengetahuan
sebelumnya dengan
tema yang akan
2. Guru memberi motivasi dipelajari. 5 menit
pada peserta didik terkait
pentingnya mempelajari
2. Peserta didik
nilai-nilai yang terkandung
mendengarkan dan
dalam teks cerita hikayat.
mencermati motivasi dari
guru.

B. Kegiatan Inti 75 menit


Fase 1 1. Guru menayangkan contoh 1. Peserta didik mengamati 25 menit
Orientasi peserta teks cerita hikayat berjudul teks yang ditayangkan guru
didik kepada Hikayat Bayan Budiman. dan mencatat hal-hal
masalah Peserta didik diminta penting.
mengamati teks tersebut
sebagai bekal sebelum
nantinya mereka mencoba
menganalisis apa saja nilai-
nilai kehidupan yang
terkandung dalam teks
hikayat.

2. Guru menyampaikan
penjelasan mengenai isi dan
nilai-nilai yang terkandung 2. Peserta didik menyimak
dalam teks cerita hikayat. penjelasan guru mengenai
isi dan nilai-nilai yang
terkandung dalam teks
cerita hikayat.
3. Guru mengajak peserta didik
berdiskusi mengenai isi dan
nilai-nilai yang terkandung 3. Peserta didik yang
dalam teks cerita hikayat mendapat giliran
berjudul Hikayat Bayan memegang tongkat
Budiman dengan menjawab pertanyaan dari
menggunakan metode guru untuk didiskusikan
talking stick. bersama.
Fase 2 1. Guru membagi kelas 1. Peserta didik berkelompok
Mengorganisasika menjadi enam kelompok. sesuai intruksi yang
n peserta didik Masing-masing kelompok disampaikan guru.
terdiri dari 6 anak secara
heterogen.
2. Masing-masing kelompok
2. Guru meminta setiap berdiskusi dan membagi 15 menit
kelompok untuk tugas untuk mencari
memecahkan permasalahan data/bahan-bahan/alat
terkait isi dan nilai-nilai yang diperlukan untuk
yang terkandung dalam teks menyelesaikan masalah.
cerita hikayat.

Fase 3 1. Guru meminta peserta 1. Peserta didik dengan 15 menit


Membimbing didik melakukan bimbingan guru
penyelidikan penyelidikan (mencari melakukan penyelidikan
individu dan data/referensi/sumber) (mencari
kelompok data/referensi/sumber)
untuk bahan diskusi
kelompok. untuk memecahkan
masalah.
2. Guru memberi beberapa
masukan terhadap
2. Peserta didik mencermati
penyelidikan yang
masukan dari guru dan
dilakukan peserta didik.
memperbaiki hasil
penyelidikan pemecahan
masalah.
Fase 4 1. Guru meminta peserta didik 1. Masing-masing kelompok
Mengembangkan untuk menyampaikan hasil menyampaikan hasil
dan menyajikan pemecahan masalah yang diskusi diwakilkan oleh 30 menit
hasil karya telah didiskusikan bersama salah satu anggota
kelompok. kelompok.
Fase 5 1. Guru meminta peserta didik 1. Peserta didik
Evaluasi untuk mengungkapkan mengungkapkan
Pengalaman pengalamannya selama pengalamannya selama
memecahkan masalah. menganalisis nilai-nilai
kehidupan dalam teks
cerita hikayat.
15 menit
2. Guru bersama peserta didik 2. Peserta didik
berdiskusi menyimpulkan menyimpulkan materi
materi pembelajaran dan pembelajarn yang telah
hasil pekerjaan peserta dilaksanakan.
didik.
C. Kegiatan Penutup 5 menit
Evaluasi dan 1. Guru memberikan 1. Peserta didik
rencana tindak apresiasi kepada siswa mendengarkan
lanjut atas hasil karya terbaik. penyampaian guru.

2. Guru memfasilitasi 2. Peserta didik


mengomunikasikan
peserta didik melakukan
kepada guru apabila
refleksi dengan
masih ada beberapa
mengungkapkan hasil materi yang belum
yang didapat dan hal-hal dipahami dengan baik.
yang masih belum
dipahami dalam
pembelajaran.
3. Peserta didik merefleksi 5 menit
penguasaan materi yang
3. Guru memberikan
telah dipelajari dengan
penguatan terhadap materi membuat catatan
pembelajaran pada penguasaan materi.
pertemuan ini.
4. Peserta didik
mendengarkan dengan
4. Guru menyampaikan materi
seksama terkait materi
yang akan disampaikan
pertemuan berikutnya.
pada pertemuan berikutnya.

5. Peserta didik menjawab


5. Guru mengakhiri salam yang disampaikan
pembelajaran dengan salam. guru.
G. Sumber belajar, Bahan Pembelajaran dan Media Pembelajaran
1. Sumber Belajar
a. Aulia, Fadilah Tri dan Sefi Indra Gumilar. 2021. Cerdas Cergas Berbahasa
dan Bersastra Indonesia untuk SMA/SMK Kelas X. Jakarta: Kemendikbud.
b. Artikel dari internet
c. Teks Cerita Hikayat Hikayat Bayan Budiman

2. Bahan Pembelajaran : LCD, Speaker, Proyektor, Papan Tulis


3. Media Pembelajaran : power point teks, LKPD

H. Refleksi Peserta Didik dan Guru


1. Refleksi Peserta didik
a. Apa saja nilai-nilai yang terkandung dalam teks cerita hikayat?
b. Mengapa terdapat nilai-nilai kehidupan di dalam teks cerita hikayat?
c. Bagaimana ciri-ciri nilai dalam teks cerita hikayat?
2. Refleksi Guru
a. Apakah peserta didik aktif selama pembelajaran menginterpretasi teks anekdot?
b. Apakah peserta didik yang mengalami hambatan dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?
c. Apa saja kesulitan peserta didik yang dapat diidentifikasi pada kegiatan
pembelajaran?
d. Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatan pembelajaran?

I. Penilaian
1. Penilaian sikap
a. Teknik penilaian : observasi/ pengamatan
b. Bentuk : catatan hasil observasi
c. Instrumen : jurnal (terlampir)
2. Kompetensi Pengetahuan
a. Teknik penilaian : tes
b. Bentuk Penilaian : kuis dan penugasan indiividu atau kelompok.
c. Instrumen penilaian : kuis (daftar soal) dan lembar kerja. (terlampir)
3. Kompetensi keterampilan
a. Teknik penilaian : praktik.
b. Bentuk : unjuk kerja.
c. Instrumen penilaian : lembar kerja dan penilaian presentasi

J. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

1. Pengayaan: peserta didik diminta belajar bersama teman sekelas yang masih
mengalami hambatan belajar dengan menjadi tutor sebaya.

2. Remidial: Peserta didik diminta mengerjakan ulang tugas menemukan nilai-nilai


yang terkandung dalam teks cerita hikayat.

Anda mungkin juga menyukai