Anda di halaman 1dari 19

ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA NY.

M
DENGAN PERMASALAHAN HIPERTENSI

Disusun Oleh:
Kelompok 2 Tugurejo Keperawatan Dasar Profesi
1. Mochammad Saiqul Ulum (20902100100)
2. Achmad Mugni Rasyid (20902100001)
3. Sokhifatun Najah (20902100152)
4. Diah Ummul Nafisa (20902100037)
5. Ajeng Mawarni (20902100004)
6. Feni Fitriyani (20902100057)
7. Chumairoh Miftachur Rohman (20902100026)
8. Chuirunisa (20902100025)
9. Nurul Hikmah Oktaviani (20902100120)
10. Ayu Andini (20902100021)
11. Farah Prameswari (20902100054)
12. Ika Safitri N.M. (20902100069)
13. Sofa Nova S (20902100151)
14. Yani Fariza (20902100177)
15. Mega Wulandari (20902100096)

PROGRAM STUDI PROFESI KEPERAWATAN


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN
UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG
2022
ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA NY.M
DENGAN PERMASALAHAN HIPERTENSI

I. PENGKAJIAN
A. Data Biografi Lansia
1. Nama : Ny. M
2. Umur : 61 tahun
3. Agama : Islam
4. Pendidikan : SMP
5. Suku : Jawa
6. Status Perkawinan : Menikah
7. Tanggal Pengkajian : 25 maret 2022
B. Status Kesehatan Lansia Saat Ini, (Keluhan Utama, termasuk obat-obatan
yang dikonsumsi)
- Keluhan utama : pasien mengatakan kesulitan tidur pada malam hari
- Lamanya keluhan : pasien mengatakan sudah dirasa sejak 2 minggu
yang lalu
- Timbulnya keluhan : pasien mengatakan keluhan yang dirasa muncul
ketika ingin tidur pada malam hari
- Upaya yang dilakukan untuk mengatasi : pasien mengatakan tidak
melakukan apa-apa hanya berusaha untuk memaksakan diri untuk
tidur
- Faktor yang memperberat : pasien mengatakan tidak ada
- Obat – obat yang dikonsumsi : pasien mengatakan tidak
mengkonsumsi obat-obatan
C. Riwayat Kesehatan Masa Lalu
- Penyakit yang pernah dialami : pasien mengatakan tidak ada
- Kecelakaan : pasien mengatakan tidak mengalami kecelakaan
- Pernah dirawat : pasien mengatakan tidak pernah dirawat
- Alergi : pasien mengatakan tidak ada alergi
- Status imunisasi : pasien mengatakan sudah melakukan
imunisasai lengkap pada waktu dahulu

D. Pengkajian Fisik
1. Pemeriksaan kepala
NO KEPALA YA KETERANGAN
1. Sakit kepala Ya Pasien mengatakan sakit
kepala

2. Riwayat trauma - Pasien mengatakan tidak


mempunyai riwayat trauma

Pasien mengatakan pusing


3. Pusing Ya
Pasien mengatakan tidak
merasakan gatal pada kulit
kepala
4. Gatal kulit kepala -

2. Pemeriksaan mata
NO MATA YA KETERANGAN
1. Perubahan penglihatan Pasien mengatakan tidak ada

2. Kacamata Pasien mengatakan tidak


menggunakan kacamata

3. Air mata berlebihan Tidak terdapat air mata


berlebihan

4. Pruiritus Pasien mengatakan tidak


merasa gatal

5. Bengkak Tidak terdapat bengkak

6. Diplopia Tidak ada penglihatan ganda

7. Pandangan kabur Pasien mengatakan


pandangannya tidak kabur

8. Fotophobia Pasien mengatakan tidak

9. Riwayat infeksi Pasien mengatakan tidak


mempunyai riwayat infeksi

3. Pemeriksaan telinga
NO TELINGA YA KETERANGAN
1. Perubahan pendengaran - Pasien mengatakan tidak
(presbiakuisis) mengalami perubahan
pendengaran

2. Keluaran - Tidak terdapat keluaran

3. Tinitus - Tidak ada tinitus

4. Vertigo - Pasien mengatakan tidak


mengalami vertigo

5. Sensitifitas pendengaran - Masih baik atau normal


6. Riwayat infeksi - Pasien mengatakan tidak
mempunyai riwayat infeksi
7. Alat protesa
- Pasien mengatakan tidak

4. Pemeriksaan mulut tenggorokan


MULUT
NO YA KETERANGAN
TENGGOROKAN
1. Sakit tenggorokan - Pasien mengatakan tidak
mengalami sakit
tenggorokan

2. Lesi/ulkus - Tidak terdapat lesi

3. Serak/perubahan suara - Pasien mengatakan tidak


mengalami serak

4. Kesulitan menelan - Pasien mengatakan tidak


mengalami kesulitan
menelan

5. Peradangan gusi - Tidak terdapat


peradangan pada gusi

6. Kondisi gigi - Kondisi gigi rapi,


berwarna putih
kekuningan serta sudah
ada beberapa gigi yang
hilang

5. Pemeriksaan leher
NO LEHER YA KETERANGAN
1. Kekakuan Ya Pasien mengatakan merasa
kaku dibagian belakang leher

2. Nyeri Ya Pasien mengatakan nyeri


dibelakang lehernya

3. Benjolan /massa - Tidak terdapat benjolan


4. Keterbatasan - Pasien mengatakan tidak ada
gerak keterbatasan gerak

6. Pemeriksaan system saraf pusat


NO SITEM SARAF PUSAT YA KETERANGAN
1. Sakit kepala Ya Pasien mengatakan sakit kepala
dikarenakan kekurangan tidur

2. Kejang - Pasien mengatakan tidak


mengalami kejang

3. Sinkope /serangan jatuh - Pasien mengatakan tidak


mengalami serangan jantung

4. Paralisis - Tidak terjadi paralisis

5. Paresis - Tidak terjadi paresis

6. Masalah koordinasi - Tidak terdapat maslaah


koordinasi

7. Tremor /spasme - Tidak terjadi tremor

8. Parestesia - Tidak terjadi parestesia

9. Cedera kepala - Tidak ada cedera kepala

10. Masalah memori - Tidak mengalami masalah


memori

7. Pemeriksaan system endokrin


NO SISTEM ENDOKRIN YA KETERANGAN
1. Intoleransi panas - Tidak ada intoleransi panas

2. Intoleransi dingin - Tidak ada intoleransi dingin

3. Goiter (kelenjar gondok) - Tidak terdapat kelenjar gondok

4. Pigmentasi kulit - Warna pada kulit normal dan


merata

5. Perubahan rambut - Rambut pasien ada yang sudah


6. Poliphagia

7. Polidipsi berwarna putih

- Pasien mengatakan tidak


8. Poliuri mengalami poliphagia

- Pasien mengatakan tidak


8. Pemeriksaan system cardiovaskuler
SISTEM
NO YA KETERANGAN
CARDIOVASKULER
1. Nyeri dada - Pasien mengatakan tidak
mengalami nyeri dada

2. Palpitasi (sensasi nyeri - Tidak terdapat palpitasi


jantung)
3. Sesak nafas - Pasien mengatakan tidak
merasakan sesak nafas

4. Dispnoe d’effort (sesak - Pasien mengatakan tidak


aktifitas) merasakan sesak aktifitas

5. Dispnoe noktural (sesak - Pasien mengatakan tidak


malam hari) merasakan sesak pada malam
hari

6. Orthopnoe (sesak saat - Pasien mengatakan tidak


berbaring) mengalami sesak pada saat
berbaring

7. Murmur (bunyi jantung - Tidak terdengar bunyi murmur/


abnormal) normal

- Tidak ada edema


8. Edema

- Tidak ada varises


9. Varises

- Tidak ada parestesia


10. Perestesia
11. Perubahan warna kulit
- Tidak terjadi perubahan warna
kulit

9. Pemeriksaan system gastrointestinal


SISTEM
NO YA KETERANGAN
GASTROINTESTINAL
1. Disphagia (kesulitan - Pasien mengatakan tidak
menelan) mengalami kesulitan menelan

2. Nyeri ulu hati - Pasien mengatakan tidak


merasakan nyeri ulu hati

3. Mual /muntah - Pasien mengatakan tidak


mual/muntah

4. Hematemesis - Tidak ada hematemesis

5. Perubahan nafsu makan - Pasien mengatakan tidak


terdapat perubahan nafsu
makan

6. Intoleran makanan - Pasien mengatakan tidak ada


intoleran makanan

7. Ikterus - Tidak terdapat ikterus

8. Diare - Pasien mengatakan tidak


mengalami diare

9. Konstipasi - Pasien mengatakan tidak


mengalami konstipasi

10. Perdarahan rektum - Tidak terdapat perdarahan


rektum

11. Hemoroid - Pasien mengatakan tidak terjadi


hemoroid
10. Pemeriksaan sistem integumen
NO SISTEM INTEGUMEN YA KETERANGAN
1. Lesi/luka - Tidak ada luka

2. Pruitus - Tidak ada pruitus

3. Perubahan pigmentasi - Tidak terdapat perubahan


pigmentasi

4. Perubahan tekstur - Tidak ada perubahan tekstur

5. Sering memar - Pasien mengatakan tidak sering


mengalami memar

11. Pemeriksaan system hemopoetik


NO SISTEM HEMOPOETIK YA KETERANGAN
1. Perdarahan /memar - Tidak ada perdarahan

2. Abnormal - Normal

3. Pembengkakan kelenjar - Tidak ada pembengkakan


limfe kelenjar limfe

4. Anemia Ya Pasien mengatakan kesulitan


tidur

5. Riwayat transfusi darah - Pasien mengatakan tidak ada


riwayat tansfusi darah

12. Pemeriksaan sistem perkemihan


NO SISTEM PERKEMIHAN YA KETERANGAN
1. Disuria - Pasien mengatakan tidak
mengalami disuria

2. Frekwensi - Pasien mengatakan 3-4 kali


perhari

3. Menetes - Pasien mengatakan tidak

4. Ragu – ragu - Pasien mengatakan tidak


5. Dorongan

6. Hematuria

7. Poliuria

8. Oliguria

- Pasien mengatakan tidak ada


9. Nokturia dorongan

- Pasien mengatakan tidak ada


10. Inkotinensia hematuria

- Pasien mengatakan tidak


11. Batu terjadi poliuria

12. Infeksi - Pasien mengatakan tidak


terjadi oliguria

13. Pemeriksaan sistem muskuloskeletal


NO MUSKULOKELETAL YA KETERANGAN
1. Nyeri persendian Ya Pasien mengatakan merasa
nyeri pada bagian belakang
lehernya

2. Kekakuan Ya Pasien mengatakan kaku


dibagian belakang lehernya

3. Pembengkakan sendi - Tidak terjadi pembengkakan


pada sendi

4. Deformitas - Tidak ada deformitas

5. Spasme - Tidak terdapat spasme

6. Kelemahan otot - Tidak ada kelemahan otot


7. Masalah cara - Tidak ada masalah cara
berjalan berjalan

8. Nyeri pinggang - Tidak terdapat nyeri pinggang

E. Pengkajian Fungsional Pada Lansia


Activities of Daily Living (Indeks ADL Barthel)
Fungsi Nilai Keterangan
1 Mengontrol BAB 2 Kontinen tratur
2 Mengontrol BAK 2 Mandiri
3 Membersihkan diri (lap muka, sisir 1 Mandiri
rambut, sikat gigi)
4 Penggunaan toilet. Pergi ke dan 2 Mandiri
dari WC (melepas, memakai
celana, menyeka, menyiram)
5 Makan 2 mandiri
6 Berpindah tempat dari tidur ke 3 Mandiri
duduk
7 Mobilisasi/berjalan 3 Mandiri
8 Berpakaian (memakai baju) 2 Mandiri
9 Naik turun tangga 2 Mandiri (naik turun)
10 Mandi 1 Mandiri
TOTAL NILAI Kriteria : 20 mandiri
Nilai ADL :
20 : mandiri
12-19 : ketergantungan ringan
9-11 : keterganungan sedang
5-8 : ketergantungan berat
0-4 : ketergantungan total
F. Pengkajian Keseimbangan Pada Lansia
Instrument Sullivan (mengukur keseimbangan)
No. Test Koordinasi Keterangan Nilai
1 Berdiri dengan postur normal Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
2 Berdiri dengan postur normal Mampu melakukan aktivitas 4
menutup mata dengan lengkap
3 Berdiri dengan kaki rapat Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
4 Berdiri dengan satu kaki Mampu melakukan aktivitas 3
dengan bantuan
5 Berdiri fleksi trunk dan berdiri Mampu melakukan aktivitas 3
keposisi netral dengan bantuan
6 Berdiri lateral dan fleksi trunk Mampu melakukan aktivitas 3
dengan bantuan
7 Berjalan, tempatkan tumit Mampu melakukan aktivitas 4
salah sau kaki didepan jari kaki dengan lengkap
yang lain
8 Berjalan sepanjang garis lurus Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
9 Berjalan mengikuti tanda Mampu melakukan aktivitas 4
gambar pada lantai dengan lengkap
10 Berjalan menyamping Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
11 Berjalan mundur Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
12 Berjalan mengikuti lingkaran Mampu melakukan aktivitas 4
dengan lengkap
13 Berjalan pada tumit Mampu melakukan aktivitas 3
dengan bantuan
14 Berjalan dengan ujung kaki Mampu melakukan aktivitas 3
dengan bantuan
TOTAL NILAI Mampu melakukan aktivitas 51
(keseimbangan sangat baik)
Keterangan, Kategori Penilaian :
Skor 1 – 4
4 : Mampu melakukan aktivitas dengan lengkap
3 : Mampu melakukan aktivitas dengan bantuan
2 : Mampu melakukan aktivitas dengan bantuan maksimal
1 : Tidak Mampu melakukan aktivitas
Nilai :
42 – 54 : Mampu melakukan aktivitas (keseimbangan sangat baik)
28 – 41 : Mampu melakukan sedikit bantuan (keseimbangan baik)
15 – 27 : Mampu melakukan aktivitas bantuan maksimal (keseimbangan
menurun, resiko jatuh).
14 : Tidak mampu melakukan aktivitas

G. Pengkajian Fungsi Kognitif Pada Lansia


Instrument SPMSQ (Mengukur Fungsi Kognitif)
No Pertanyaan Benar Salah
.
1 Tanggal berapa hari ini ? V -
2 Hari apa sekarang ? V -
3 Apa nama tempat ini ? V -
4 Dimana alamat anda ? V -
5 Berapa umur anda ? V -
6 Kapan anda lahir ? (minimal tahun lahir) V -
7 Siapa presiden Indonesia sekarang ? V -
8 Siapa presiden Indonesia sebelumnya ? V -
9 Siapa nama ibu anda ? V -
10 20 dikurangi 3 dan seterusnya V -
Jumlah 10 0
Interpretasi hasil :
Salah 0 - 3 : fungsi intelektual utuh
Salah 4 – 5 : Kerusakan intelektual ringan
Salah 6 – 8 : Kerusakan intelektual sedang
Salah 9 – 10 : Kerusakan intelektual berat
H. Pengkajian Psikososial Pada Lansia
I. Pengkajian Depresi Pada Lansia

H. Pengkajian psikososial
Instrument APGAR (Mengukur status sosialisasi lansia dengan lansia)
No Uraian Fungsi Skor
1. Saya puas bahwa saya dapat kembali Adaptation 1
pada keluarga (teman-teman) saya
untuk membantu pada waktu sesuatu
menyusahkan saya
2. Saya puas dengan cara keluarga (teman- Partnership 2
teman) saya membicarakan sesuatu
dengan saya dan mengungkapkan
masalah dengan saya
3. Saya puas bahwa keluarga (teman- Growth 2
teman) saya menerima dan mendukung
keinginan saya untuk melakukan
aktivitas atau arah baru
4. Saya puas dengan cara keluarga (teman- Affection 2
teman) saya mengekspresikan afek dan
berespon terhadap emosi-emosi saya
seperti marah, sedih atau mencintai
5. Saya puas dengan cara teman-teman Resolve 2
saya dan saya menyediakan waktu
bersama-sama
Jumlah 9
Keterangan, Kriteria Penilaian :
Rentang 0 – 2
2 : selalu
1 : kadang-kadang
0 : hampir tidak pernah

I. Pengkajian Depresi pada lansia


Instrumen GDS (Geriatric Depresi Scale) (Mengukur depresi)
No Pertanyaan Ya Tidak Skor
1. Apakah anda puas dengan √
kehidupan anda ?
2. Apakah anda sudah tidak √
melakukan kegiatan dengan
hobi anda ?
3. Apakah anda merasa hidup √
anda kosong ?
4. Apakah anda sering merasa √
bosan ?
5. Apakah anda semangat √
menjalani kehidupan saat ini
dan kedepan ?
6. Apakah anda terganggu √
dengan pikiran - pikiran yang
tidak dapat anda singkirkan ?
7. Apakah anda merasa bahagia √
menjalani kehidupan anda ?
8. Apakah anda sering merasa √
tidak berdaya ?
9. Apakah anda lebih nyaman √
dirumah atau lebih suka jalan-
jalan keluar atau berbuat
sesuatu ?
10. Apakah anda sering lupa ? √ 1
11. Apakah anda merasa hidup ini √
indah ?
12. Apakah saat ini anda merasa √
tidak berguna ?
13. Apakah anda masih √
mempunyai kekuatan untuk
melakukan kegiatan sehari-
hari ?
14. Apakah anda merasa tidak √
mempunyai harapan masa
depan ?
15. Apakah anda merasa banyak √ 1
orang lebih baik dari anda ?
Jumlah 2

TOTSL GDRS : 2 Normal


Skor maksimum GDRS = 15

No. Data Problem Etiologi


1. Ds : Gangguan Kurang
Pasien mengatakan kesulitan untuk tidur pola tidur kontrol
dimalam hari sejak 2 minggu yang lalu tidur
Do :
Wajah pasien tampak lelah
Daerah sekitar mata terlihat kehitaman
Pasien terlihat menahan sakit kepala
Perhatian pasien terpecah-pecah
2. Ds : Berat badan Gangguan
Pasien mengatakan akhir-akhir ini sering lebih kebiasaan
merasa lapar dan sering makan makan
Do :
BB : 61 kg
TB : 155 cm
IMT : 25,3 (Status gizi berlebih)
II. ANALISA DATA
III. DIAGNOSA BERDASARKAN PRIORITAS DAN INTERVENSI
1. Gangguan pola tidur b.d kurang control tidur
2. Berat badan lebih b.d gangguan kebiasaan makan

No. Diagnosa Tujuan Intervensi TTD


Keperawatan
1. Gangguan Setelah dilakukan Dukungan Tidur (L.05174) Perawat
pola tidur b.d tindakan Observasi
kurang kontrol keperawatan selama 1. Identifikasi pola aktivitas
tidur 3x24 jam diharapkan dan tidur
pola tidur pasien 2. Identifikasi makanan dan
teratur dengan minuman yang
kriteria hasil: mengganggu tidur
1. Keluhan sulit 3. Mengidentifikasi obat
tidur tidur yang dikonsumsi
menurun Terapeutik
2. Keluhan 4. Modifikasi lingkungan
sering terjaga 5. Batasi waktu tidur siang
menurun 6. Fasilitasi menghilangkan
stres sebelum tidur
7. Tetapkan jadwal rutin
tidur
Edukasi
8. Jelaskan pentingnya tidur
cukup selama sakit
9. Anjurkan menepati
kebiasaan tidur

2. Berat badan Setelah dilakukan Perawat


lebih b.d tindakan Manajemen Berat Badan
gangguan keperawatan selama Observasi
kebiasaan 3x24 jam diharapkan 1. Identifikasi kondisi
makan berat badan menurun kesehatan pasien yang
dengan kriteria hasil: dapat mempengaruhi
1. Berat badan berat badan
membaik Terapeutik
2. IMT 2. Hitung berat badan ideal
membaik pasien
3. Hitung persentase lemak
dan otot pasien
4. Fasilitasi menentukan
target berat badan yang
realistis
Edukasi
5. Jelaskan hubungan antara
asupan makanan,
aktivitas fisik,
penambahan berat badan
dan penurunan berat
badan
6. Jelaskan factor risiko
berat badan lebih dan
berat badan kurang
7. Anjurkan mencatat berat
badan setiap minggu, jika
perlu
8. Anjurkan melakukan
pencatatan asupan
makan, aktivitas fisik dan
perubahan berat badan

IV. IMPLEMENTASI
Tgl/Jam Diagnosa Implementasi Respon TTD
Keperawatan
25 Maret Gangguan pola - Mengidentifikasi S: Pasien mengatakan Perawat
2022/13.0 tidur b.d kurang pola aktivitas dan kesulitan untuk tidur
0 WIB kontrol tidur tidur dimalam hari sejak 2
- Mengidentifikasi minggu yang lalu
makanan dan O:
minuman yang - Wajah pasien
mengganggu tidur tampak lelah
- Daerah sekitar
mata terlihat
kehitaman
- Pasien terlihat
menahan sakit
kepala
- Perhatian pasien
terpecah-pecah
25 Maret Berat badan - Mengidentifikasi S: Pasien mengatakan Perawat
2022/13.1 lebih b.d kondisi akhir-akhir ini sering
0 WIB gangguan kesehatan pasien merasa lapar dan sering
kebiasaan yang dapat makan
makan mempengaruhi O:
berat badan - BB : 61 kg
- Menghitung - TB : 155 cm
berat badan ideal - IMT : 25,3
pasien (Status gizi
berlebih)
26 Maret Gangguan pola - Memfasilitasi S: Pasien mengatakan Perawat
2022/12.0 tidur b.d kurang menghilangkan sudah mencoba untuk
0 WIB kontrol tidur stres sebelum berusaha tidur namun
tidur sulit
- Menetapkan
jadwal rutin tidur O: Pasien tampak
mencoba untuk mengatur
jadwal tidur lebih awal
26 Maret Berat badan - Menjelaskan S: Pasien mengatakan Perawat
2022/12.1 lebih b.d hubungan antara sudah paham dengan apa
5 WIB gangguan asupan makanan, yang dijelaskan
kebiasaan aktivitas fisik,
makan penambahan O: Pasien tampak paham
berat badan dan dan kooperatif
penurunan berat
badan
- Menjelaskan
factor risiko
berat badan lebih
dan berat badan
kurang
27 Maret Gangguan pola - Menjelaskan S: Pasien mengatakan Perawat
2022/10.0 tidur b.d kurang pentingnya tidur memahami pntingnya
0 WIB kontrol tidur cukup selama tidur cukup
sakit
O: Pasien tampak lebih
baik
27 Maret Berat badan - Menganjurkan S: Pasien mengatakan Perawat
2022/10.1 lebih b.d melakukan akan mulai mencoba
0 WIB gangguan pencatatan melakukan pencatatan
kebiasaan asupan makan, asupan makan, aktivitas
makan aktivitas fisik fisik dan juga perubahan
dan perubahan berat badan dibantu oleh
anaknya
berat badan
O: Pasien tampak
kooperatif

V. EVALUASI
Tanggal Diagnosa Evaluasi TTD
25/03/2022 Gangguan pola tidur S : Pasien mengatakan kesulitan untuk Perawat
b.d kurang kontrol tidur dimalam hari sejak 2 minggu yang
tidur lalu
O : Pasien tampak Wajah pasien tampak
lelah
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan Intervensi
25/03/2022 Berat badan lebih b.d S: Pasien mengatakan akhir-akhir ini Perawat
gangguan kebiasaan sering merasa lapar dan sering makan
makan O : BB : 61 kg
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi

26/03/2022 Gangguan pola tidur S: Pasien mengatakan sudah mencoba Perawat


b.d kurang kontrol untuk berusaha tidur namun sulit
tidur O: Pasien tampak mencoba untuk
mengatur jadwal tidur lebih awal
A : Masalah Teratasi Sebagian
P : Lanjutkan Intervensi
26/03/2022 Berat badan lebih b.d S: Pasien mengatakan sudah paham Perawat
gangguan kebiasaan dengan apa yang dijelaskan
makan O: Pasien tampak paham dan kooperatif
A : Masalah teratasi sebagian
P : Lanjutkan intervensi
27/03/2022 Gangguan pola tidur S: Pasien mengatakan memahami Perawat
b.d kurang kontrol pntingnya tidur cukup
tidur O: Pasien tampak lebih baik
A : Masalah Teratasi
P : Hentikan Intervensi
27/03/2022 Berat badan lebih b.d S: Pasien mengatakan akan mulai Perawat
gangguan kebiasaan mencoba melakukan pencatatan asupan
makan makan, aktivitas fisik dan juga
perubahan berat badan dibantu oleh
anaknya
O: Pasien tampak kooperatif
A : Masalah teratasi sebagian
P : Lanjutkan intervensi

Anda mungkin juga menyukai