Anda di halaman 1dari 7

PANDUAN MENAKSIR KARYA ILMIAH

Nama : M. SAHRIZAL
NIM : 20401003
Jenis Jurnal : Kualitatif

JUDUL PENELITIAN : PENGALAMAN PASIEN HIV/AIDS YANG MENJALANI PENGOBATAN ANTIRETROVIRAL (ARV)
DI YAYASAN BINA MUDA GEMILANG BALARAJA TANGGERANG
NO ASPEK PENILAIAN ADA/TIDAK ADA/SEBUT BILA ADA TIDAK TEPAT KOREKSI
1 JUDUL PENELITIAN Ada
A. Situasi masalah (Menjalani Pengobatan ARV)
B. Keterangan situasi Ada
masalah (Analisis determinan)
Ada
C. Keterangan tempat (Di Yayasan Bina Muda Gemilang Balaraja
Tanggerang)
Seharusnya penulis mencantumkan tahun
D. Keterangan waktu Tidak ada
dilakukannya penelitian
2 Pengobatan antiretroviral (ARV) kombinasi
merupakan terapi terbaik bagi pasien terinfeksi Human
ABSTRAK Immunodeficiency Virus (HIV) hingga saat ini. Tujuan
A. Definisi singkat situasi utama pemberian ARV adalah untuk menekan jumlah
masalah virus (viral load), sehingga akan meningkatkan status
imun pasien HIV dan mengurangi kematian akibat
infeksi oportunistik.
B. Tujuan penelitian Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang
bertujuan untuk menganalisis determinan yang
berperan terhadap Pengalaman Pasien HIV/AIDS yang
Menjalani Pengobatan Antiretroviral (ARV) di
Yayasan Bina Muda Gemilang Balaraja Tanggerang
Metode penelitian ini menggunakan pendekatan
kualitatif dengan metode fenomenologi. Metode
penelitian kualitatif yang menekankan pada
C. Metode penelitian
pemahaman tentang fenomena dari sudut pandang
(jenis, desain, populasi
individu yang melihat fenomena tersebut serta
dan sampel, analisis
membuktikan kebenaran tentang bagaimana individu
data)
tersebut melihat hal tersebut. Keabsahan data
mengggunakan empat tehnik, yaitu credibility,
dependability, confirmability dan transferability.
Dari hasil wawancara terhadap sepuluh partisipan, di
peroleh lima tema, yaitu: pemahaman tentang penyakit
HIV/AIDS, mengalami ketidaknyamanan fisik,
D. Hasil penelitian mengalami ketidaknyamanan psikis, hambatan yang
dialami selama menjalani pengobatan , dukungan
selama menjalani pengobatan, harapan untuk mencapai
kesembuhan.
Dari informasi yang telah diungkapkan oleh partisipan
pada saat wawancara mendalam didapatkan gambaran
pemahaman tentang HIV/AIDS,bahwa terdapat
pengalaman ketidaknyamanan fisik dan psikikososial
E. Kesimpulan
yang dialami selama menjalani pengobatan ARV.
kondisi ini menyebabkan partisipan mencari informasi
dan terus meyakinkan diri untuk tetap menjalani
pengobatan.
F. Saran Tidak ada saran dalam penelitian ini
3 PENDAHULUAN Ada
A. Latar belakang Human Immunodeficiency Virus (HIV) merupakan
1. Definisi singkat virus golongan Rubonucleat Acid (RNA) yang spesifik
situasi masalah menyerang sistem kekebalan tubuh/imunitas manusia
dan menyebabkan.Aqciured Immuno deficiency
Symndrome (AIDS).
Ada
2. Distribusi menurut
(Dijelaskan oleh penulis mulai dari paragraf 1 s.d
waktu dan tempat
paragraf 2)
Tidak ada, (penulis tidak menyertakan penjelasan Sebaiknya penulis menyertakan analisis
3. Kerangka konsep
mengenai analisis kerangka konsep pada bagian kerangka konsep pada bagian pendahuluan
(analitis)
pendahuluan) walaupun tidak secara mendetail.
Sebaiknya penulis mencantumkan ide
4. Ide original Tidak ada
originalnya terkait dilakukannya penelitian
Berdasarkan pengalaman peneliti selama di tempat
5. Alasan melakukan penelitian melihat para penderita HIV/AIDS atau yang
penelitian di tempat di sebut juga dengan ODHA mereka masih
yang bersangkutan membutuhkan informasi seputar pengalaman pasien
HIV/AIDS yang menjalani pengobatan ARV.
B. Perumusan masalah Sebaiknya penulis merumuskan masalah
Tidak ada
penelitian terkait situasi masalah yang akan diteliti.
C. Tujuan umum Seharusnya penulis mencantumkan tujuan
Tidak ada
penelitian dilakukannya penelitian.
Akan lebih baik lagi jika penulis
D. Hipotesis penelitian Tidak ada menyertakan hipotesis penelitiannya pada
bagian pendahuluan.
Sebaiknya penulis mencantumkan manfaat
E. Kegunaan penelitian Tidak ada
penelitian.
4 METODA
A. Kesesuaian jenis desain Teknik wawancara mendalam, dan observasi untuk
penelitian dengan jenis penelitian kualitatif sudah tepat.
tujuan penelitian
Ada
B. Pemilihan populasi atau (Informan berjumlah sepuluh orang, Informan pada
subjek penelitian penelitian ini adalah pasien HIV /AIDS yang
menjalani pengobatan ARV.)
C. Perhitungan besar Ada
sampel, sesuai dengan Penderita HIV/AIDS terbanyak adalah jenis kelamin
laki-laki yaitu sebanyak 8 orang atau 90%.Kelompok
umur penderita HIV/AIDS terbanyak adalah kelompok
umur 25-40 tahun sebanyak 71.5%.pendidikan terakhir
pasien terbanyak adalah tamat SMA sebanyak 85%
yaitu 8 orang. Status pekerjaan pasien terbanyak yaitu
desain penelitian
wiraswasta sebanyak 47,5% yaitu 4 orang. Status lama
pengobatan ARV pasien HIV/AIDS yaitu 1 tahun
sebanyak 47,2%. Suku pasien HIV/AIDS terbanyak
adalah suku Sunda 45,5%. Agama yang dianut pasien
HIV/AIDS islam sebanyak 90% yaitu 8 orang.
D. Prosedur pengambilan
sampel, dapat
Tidak ada
digeneralisasikan atau
tidak
E. Pengukuran variabel
Data yang telah dikumpulkan dilakukan validasi data
untuk validitas dan
dengan triangulasi.
reliabilitas data
F. Perumusan sub
Seharusnya penulis menyertakan hipotesis
hipotesis sesuai dengan Tidak ada
dari penelitian ini.
jenis desain penelitian
G. Rencana analisis data
Ada, peneliti menggunakan analisis data penelitian
sesuai dengan jenis
bersifat deskriptif.
desain penelitian
5 HASIL
A. Pencapaian tujuan
khusus disajikan dalam Ada, disajikan dalam bentuk teks
bentuk teks, tabel,
gambar, dll
B. Data yang Ada, data yang diinterpretasikan menjelaskan Tidak adanya pembuktian hipotesis/dugaan
diinterpretasikan determinan yang berperan terhadap pemberian obat sementara dikarenakan penulis tidak
menjawab tujuan ARV pada pasien HIV/AIDS mencantumkan hipotesis dari penelitian.
khusus atau
membuktikan hipotesis
6 PEMBAHASAN
1. Penelitian bersifat
analitik
Ada
a. Pembahasan
kualitas & akurasi
data
b. Pembahasan
relevansi data,
Ada
validitas data &
reliabilitas data
c. Pembahasan
validitas eksternal Ada
& validitas internal
d. Pembahasan bias
seleksi & bias Ada
informasi
e. Pembahasan bias
Ada
pengacau
f. Pembahasan
kesalahan random
Tidak ada
& kesalahan
sistematis
g. Pembahasan
Ada
reabilitas data
h. Pembahasan
hubungan sebab Ada
akibat
i. Pembahasan kenapa
tidak ada hubungan Tidak ada
statistik
j. Pembahasan Ada
implikasi penelitian
7 PENUTUP
Kesimpulan dan Saran
1. Penelitian analitik
Ada
a. Kesimpulan
membuktikan
hipotesis
Pada kesimpulan
penelitian telah
mengetahui
determinan/faktor
risiko yang
b. Kesimpulan berperan terhadap
mencapai tujuan pengalaman
umum ketidaknyamanan
fisik dan
psikososial yang
dialami selama
menjalani
pengobatan ARV.
c. Perumusan
rekomendasi bila
Tidak Ada
terdapat hubungan
sebab akibat
d. Perumusan saran
bila tak terdapat Tidak ada
hubungan statistik
8 PERSEMBAHAN
Ucapan terima kasih atau Sebaiknya peneliti menyertakan ungkapan
penghargaan kepada Tidak ada terima kasihnya kepada pihak yang telah
orang/unsur yang terlibat membantu dalam penelitian
dalam penelitian
9 LAMPIRAN
Tidak ada
Penyajian lampiran bila perlu

Anda mungkin juga menyukai