Anda di halaman 1dari 2

NAMA :Muhamad Pauzi

KELAS :D
NIM :1229230139
DOSEN :Moh.Nadhir Mu’ammar, M.Ud
1. Apa yang dimaksud dengan Tauhid? Deskripsikan, menurut Anda, tauhid
sebagai ilmu dan sebagai laku/lelaku (keseharian)!
Jawab:
Menurut bahasa, tauhid adalah Bahasa Arab yang berarti mengesakan atau menganggap sesuatu itu
esa atau tunggal. Dalam ajaran Islam, yang dimaksud dengan tauhid adalah keyakinan akan keesaan
Allah swt. Sebagai Tuhan yang telah menciptakan, memelihara, dan menentukan segala sesuatu yang
ada di alam ini.
Menurut saya deskripsi tauhid sebagai ilmu adalah “mempelajari sifat keesaan/kemaha satuan alloh
SWT.” Sedangkan deskripsi tauhid sebagai laku atau keseharian adalah “merealisasikan tauhid bagian
dari hidup kita dalam menghadapi keadaan, baik memperoleh keni’matan atau musibah.”

2. Bagaimana Anda memahami tiga dimensi agama (Iman, Islam dan


Ihsan)? Jelaskan!
Jawab:
Saya memahami 3 dimensi agama tersebut bagai sebuah bangunan Islam sebagai tiang agama,Iman
sebagai pondasi dan ihsan sebagai atapnya
Adapun penjelasannya berdasarkan hadits ke-2 dari kitab arba’in an-nawawi yang pernah saya
baca:
Islam itu adalah engkau bersaksi bahwa tidak ada sesembahan yang berhak diibadahi
dengan benar kecuali Allah dan Muhammad adalah utusan-Nya, engkau menegakkan shalat,
menunaikan zakat, puasa Ramadhan dan haji ke Baitullah Al Haram jika engkau mampu
mengadakan perjalanan ke sana.
Iman itu adalah Engkau beriman kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-
Nya dan hari akhir serta engkau beriman kepada takdir baik dan buruk.
Ihsan adalah engkau beribadah kepada Allah seolah-olah engkau melihat-Nya. Kalaupun engkau tidak
bisa melihat-Nya, sungguh Diamelihatmu.

3. Bagaimana refleksi ketauhidan Anda tentang Allah dan Malaikat?


Jawab:
Kepada Alloh SWT
 Shalat 5 waktu
 Melakukan kewajiban zakat
 Berbakti kepada orang tua
 Taqwa kepada alloh SWT
Kepada Malaikat
 Mengimani dengan meniru sifat baik malaikat
 Mengingat bahwa malaikat mencatat amal baik dan buruk
 Memperbanyak sifat baik

4. Bagaimana refleksi ketauhidan Anda mengenai “Pewahyuan dan


Kenabian”, serta tentang “Takdir dan Hari Akhir”?
Jawab:
Pewahyuan dan kenabian

Tanda kasih sayang Alloh SWT


Pendorong manusia agar fastabiqul khoirot
Sebagai contoh/suri tauladan yang baik

Takdir dan hari akhir

 Motivasi untuk bertaubat


 Pendorong untuk memperbanyak ibadah
 Sebagai pacuan untuk merubah diri menjadi lebih baik

Anda mungkin juga menyukai