Anda di halaman 1dari 3

- Ketua Hukum Membuka Sidang.

- Hakim ketua memerintahkan panitera agar pihak dipersilahkan masuk.

- Semua Pihak Masuk Ke ruang siding dan duduk di tempat masing-masing.

- Hakim menanyakan hukum penasehat terdakwa.

- Hakim Ketua menanyakan Terdakwa.


Hakim ketua mengajukan pertanyaan sebagai berikut:
a) Apakah terdakwa dalam keadaan sehatdan siap mengikuti persidangan.

b) Identitas terdakwa (nama,umur,alamat,pekerjaan dll)

- Hakim Ketua Menegaskan Terdakwa


a) Hakim menanyakan kepada penasehat hukum apakah benar dalam sidang ini ia bertindak sebagai
penasehat hukum terdakwa.

- Pembacaan eksepsi dari penasehat hukum (PH)


“Dalam kasus ini terdakwa didakwa dengan dakwaan sebagai berikut. Diperoleh fakta - fakta
melalui keterangan saksi dan alat bukti. Bahwa inisial A terbukti menjadi terdakwa dengan
dijerat pasal 45 ayat 1 juga pasal 50B.”

- Ketua hakim menanyakan tanggapan jaksa PU


Penasehat Hukum melakukan pembelaan atas dakwaan.
"Apakah saudara sudah mengerti dakwaan yang telah dibacakan oleh Penasehat hukum?"
"Bagaimana saudara penasehat hukum? apakah akan melakukan pembelaan hukum terhadap
dakwaan dari saudara b"
"ya yang mulia saya akan melakukan pembelaan hukum"
"silahkan."
"kami menghormati keputusan hukum...."
- Pembacaan tuntutan oleh jaksa penuntut
Jaksan Penuntut membacakan tuntutan atas terdakwa.
“Apa yang dibacakan tidak sesuai fakta, masa hanya karena saya mengomeni “suami yang suka
mabok-mabokan.” Saya jadi tersangka dan dituntut satu tahun penjara.”
- saksi pertama memasuki ruang sidang
Hakim menanyakan apakah saksi sudah siap.
Hakim mempersilahkan saksi memasuki ruang sidang.
Hakim menanyakan keadaan saksi apakah siap mengikuti persidangan.
Hakim mengkonfirmasi bahwa saksi mengenali yang terdakwa.
Saksi disumpah.
- ketua hukum menanyakan kepada saksi
Hakim menanyakan hubungan saksi dengan terdakwa.
Hakim menanyakan berapa lama saksi telah mengenal terdakwa.
Hakim menanyakan apa yang diketahui saksi tentang terdakwa.
Hakim mengkonfirmasi kepada penasehat hukum terdakwa apakah keterangan dari saksi tadi
sudah jelas
Penasehat hukum menanyakan kepada saksi tentang apa yang diketahui tentang kasus ini.

- saksi kedua memasuki ruang siding

- hakim ketua menanyakan kondisi saksi

- Saksi kedua disumpah terlebih dahulu

- hakim kedua menanyakan saksi kedua


Hakim menanyakan hubungan saksi dengan terdakwa.
Hakim menanyakan berapa lama saksi telah mengenal terdakwa.
Hakim menanyakan apa yang diketahui saksi tentang terdakwa.
Hakim mengkonfirmasi kepada penasehat hukum terdakwa apakah keterangan dari saksi tadi
sudah jelas
Penasehat hukum menanyakan kepada saksi tentang apa yang diketahui tentang kasus ini.

- pembacaan pembelaan oleh penasehat hukum


Penasehat hukum terdakwa menyatakan bahwa terdakwa tidak terbukti secara sah melakukan
tindak pidana.
Penasehat hukum terdakwa menyatakan bahwa terdakwa dibebaskan dakwaan atas tuntutan
KDRT sesuai dengan pasal 26 ayat 1(?)

Hakim mengkonfirmasi kepada jaksa penuntut bahwa telah mengerti atas pembelaan terdakwa,
dan meminta barang bukti.

- pembacaan pengambilan keputusan oleh hakim anggota


Hakim membacakan keputusan terhadap terdakwa.
Terdakwa dijatuhkan hukuman.
Kesimpulan :

Anda mungkin juga menyukai