Anda di halaman 1dari 14

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

(LKPD)

Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan percobaan, peserta didik dapat menjelaskan perubahan


warna indikator dalam berbagai larutan dengan tepat
2. Melalui kegiatan percobaan dan diskusi, peserta didik dapat menganalisis
sifat larutan (asam, basa dan garam) dengan benar

3. Melalui kegiatan percobaan peserta didik dapat melakukan penyelidikan


tentang sifat larutan (asam basa dan garam) pada minuman dengan baik.

4. Melalui diskusi, peserta didik dapat menyajikan Ide / Gagasan sebagai


solusi pemecahan masalah tentang sifat larutan (asam basa dan garam) pada
minuman dalam bentuk Poster dengan baik
Petunjuk Penggunaan LKPD
1. Tulislah nama anggota kelompokmu pada kolom yang tersedia

2. Bekerja samalah dengan anggota kelompokmu untuk melaksanakan langkah kerja yang
ada di LKPD.
3. Mintalah bimbingan guru jika menemui kesulitan dalam memahami langkah kerja dalam
LKPD.
Setiap pagi kebanyakan siswa tidak makan
(sarapan) terlebih dahulu saat berangkat kesekolah.
Sehingga lambung dalam kondisi kosong. Namun
saat sampai di sekolah tidak sedikit dari siswa ini
yang langsung mengkonsumsi minum- minuman
yang dijual di kantin sekolah. Sehingga
menyebabkan perut kembung (asam lambung
Gambar 1. Orang sakit perut
meningkat) atau Maag.
Sumber: www.rri.co.id

Identifikasikanlah permasalahan tersebut!

............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
Setelah memahami ilustrasi dan mengidentifikasi masalah, tuliskan rumusan masalah yang sesuai.

............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
............................................................................................................................................................
A. Alat dan bahan yang dibutuhkan :
a. Alat
 ...........................................
 ...........................................
 ...........................................

b. Bahan
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................
 ..........................................

B. Langkah-Langkah percobaan :
a. ....................................................................................................................................
b. ....................................................................................................................................
c. ....................................................................................................................................
d. ....................................................................................................................................
e. ....................................................................................................................................
C. Data Hasil Praktikum

Hasil Pengamatan Indikator Buatan (Kertas Lakmus)

Perubahan Warna
No. Larutan Kertas Lakmus Kertas Lakmus Sifat
Larutan
Merah Biru
1.
2.
3.
4. 4
5.
6.
7.
8.

D. Analisis hasil percobaan

1. Larutan mana saja yang merubah warna kertas lakmus merah?


.........................................................................................................................

3. Larutan mana saja yang merubah warna kertas lakmus biru?


.........................................................................................................................

2. Berdasarkan hasil percobaan, apakah sifat larutan yang merubah warna kertas lakmus
merah?
.........................................................................................................................
4. Berdasarkan hasil percobaan, apakah sifat larutan yang merubah warna kertas lakmus
biru?
.........................................................................................................................

Tuliskan ide/gagasan kalian dari hasil analisis permasalahan!


Membuat Bagan Solusi

Setelah mengetahui ciri-ciri larutan asam, basa dan garam, kita mengetahui bahwa Maag adalah salah satu
penyakit yang disebabkan oleh asam lambung yang naik

Maka lakukanlah analisis penyebab Maag dari minuman yang dikonsumsi, Cara menghindari
Maag, jenis minuman yang dapat dikonsumsi!

Jenis minuman

Alasan
Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan, apa yang dapat kalian simpulkan?

…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................
Pegangan Guru

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


(LKPD)

Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan percobaan, peserta didik dapat menjelaskan perubahan


warna indikator dalam berbagai larutan dengan tepat
2. Melalui kegiatan percobaan dan diskusi, peserta didik dapat menganalisis
sifat larutan (asam, basa dan garam) dengan benar

3. Melalui kegiatan percobaan peserta didik dapat melakukan penyelidikan


tentang sifat larutan (asam basa dan garam) pada minuman dengan baik.

4. Melalui diskusi, peserta didik dapat menyajikan Ide / Gagasan sebagai


solusi pemecahan masalah tentang sifat larutan (asam basa dan garam) pada
minuman dalam bentuk Poster dengan baik
Petunjuk Penggunaan LKPD
1. Tulislah nama anggota kelompokmu pada kolom yang tersedia

2. Bekerja samalah dengan anggota kelompokmu untuk melaksanakan langkah kerja yang
ada di LKPD.
3. Mintalah bimbingan guru jika menemui kesulitan dalam memahami langkah kerja dalam
LKPD.
Setiap pagi kebanyakan siswa tidak makan
(sarapan) terlebih dahulu saat berangkat kesekolah.
Sehingga lambung dalam kondisi kosong. Namun
saat sampai di sekolah tidak sedikit dari siswa ini
yang langsung mengkonsumsi minum- minuman
yang dijual di kantin sekolah. Sehingga
menyebabkan perut kembung (asam lambung
Gambar 1. Orang sakit perut
meningkat) atau Maag.
Sumber: www.rri.co.id

Identifikasikanlah permasalahan tersebut!


1. Didalam lambung terdapat senyawa asam
2. Perut kembung dapat terjadi karena lambung dalam keadaan kosong dan
mengkonsumsi minuman tertentu

Setelah memahami ilustrasi dan mengidentifikasi masalah, tuliskan rumusan masalah yang sesuai.

Bagaimana cara mengetahui minuman yang dikonsumsi mengandung larutan asam, basa
dan garam agar dapat menghindari sakit perut akibat asam lambung meningkat?
B. Alat dan bahan yang dibutuhkan :
b. Alat
 Wadah Plastik
 Kertas lakmus
 Sendok

b. Bahan
 Minuman kopi
 Minuman Teh
 Minuman Bersoda
 Susu
 Minuman Jeruk
 Mineral
 Obat maag
 yoghurt

E. Langkah-Langkah percobaan :
a. Ambillah bahan – bahan yang tersedia dan letakkan pada wadah
b. Beri label pada masing-masing bahan
c. Uji semua larutan tersebut dengan indikator buatan (kertas lakmus)
d. Kemudian catat hasil pada tabel yang telah disediakan!
F. Data Hasil Praktikum

Hasil Pengamatan Indikator Buatan (Kertas Lakmus)

Perubahan Warna
No. Larutan Kertas Lakmus Kertas Lakmus Sifat
Larutan
Merah Biru
1. Minuman kopi Merah Merah Asam
2. Minuman Teh Merah Merah Asam
3. Minuman Bersoda Merah Merah Asam

4. 4
Susu merah merah Asam

5. Minuman Jeruk Merah Merah Asam


6. Mineral Biru Biru Basa
7. Obat maag Biru Biru Basa

8. Yoghurt Merah Merah Asam

G. Analisis hasil percobaan

1. Larutan mana saja yang merubah warna kertas lakmus merah?


mineral dan obat maag

2. Larutan mana saja yang merubah warna kertas lakmus biru?


Kopi, teh, minuman bersoda, minuman jeruk, susu dan yoghurt

3. Berdasarkan hasil percobaan, apakah sifat larutan yang merubah warna kertas lakmus
merah?
Larutan Basa
4. Berdasarkan hasil percobaan, apakah sifat larutan yang merubah warna kertas lakmus
biru?
Larutan Asam

Tuliskan ide/gagasan kalian dari hasil analisis permasalahan!


Membuat Bagan Solusi

Setelah mengetahui ciri-ciri larutan asam, basa dan garam, kita mengetahui bahwa Maag adalah salah satu
penyakit yang disebabkan oleh asam lambung yang naik.

Maka lakukanlah analisis penyebab Maag dari minuman yang dikonsumsi, Cara menghindari
Maag, jenis minuman yang dapat dikonsumsi!

Cara menghindarinya yaitu


saat perut kosong tidak
mengkonsumsi minuman
Maag / asam lambung yang bersifat asam agar
dapat terjadi karena tidak memicu asam
kondisi perut kosong lambung meningkat
dan langsung
mengkonsumsi
minuman yang bersifat
asam

Jenis minuman
Minuman yang dapat
dikonsumsi yaitu :
- Susu
- Mineral
- Obat maag

Alasan
Karena minuman tersebut
bersifat basa, sehingga dapat
menetralkan asam lambung
Berdasarkan percobaan yang telah dilakukan, apa yang dapat kalian simpulkan?

1. Berdasarkan percobaan tersebut, dapat ditarik kesimpulan bahwa cara menentukan asam, basa
dan garam suatu larutan dapat menggunakan kertas lakmus , yaitu dengan melihat perubahan
warna yang terjadi pada kertas lakmus yang telah dicelupkan pada larutan.
2. Apabila kertas lakmus merah berubah menjadi biru, maka sifat larutan tersebut adalah basa.
Larutan yang bersifat basa yaitu susu, mineral dan obat maag
3. Apabila kertas lakmus biru berubah menjadi merah, maka sifat larutan tersebut adalah asam.
Larutan yang bersifat asam yaitu kopi, teh, minuman bersoda, minuman jeruk dan yoghurt
4. Maka dari itu untuk menghindari sakit maag maka saat lambung kosong sebaiknya
menghindari minum minuman yang bersifat asam.

Anda mungkin juga menyukai