Anda di halaman 1dari 2

STUDENTS' 21ST-CENTURY SKILLS

What are leadership and


1 responsibility skill?
Dalam hal pembelajaran, kepemimpinan
adalah suatu keahlian yang berfokus pada 4
What are the characteristics?
Jujur dan bertanggung jawab
Mampu berkomunikasi dengan
komunikasi, kerja tim, perencanaan, baik
pengambilan keputusan, pemecahan Tekun dan konsisten
masalah, dan keterampilan lainnya Berempati terhadap sesama
dengan tujuan untuk membangun rasa Memiliki tingkat kecerdasan,
tanggung jawab dan mempersiapkan keteguhan, keadilan dan
peserta didik untuk masa depan nanti. ketenangan dalam diri

Why are these skill important? How can teachers


2 Keterampilan kepemimpinan
merupakan hal yang krusial
untuk diajarkan kepada peserta
didik dikarenakan membantu
5 improve these skills?
Membimbing murid untuk
disiplin dan bertanggung jawab
membangun kepercayaan diri, Mendorong murid untuk
pengambilan keputusan, berpendapat dan berpikir kritis
penegasan diri, dan karakter Mengajak murid untuk
lainnya. mengikuti ekstrakurikuler dan
organisasi
How do these skill benefit the
students? Menjadi individu terorganisir
Activity to improve leadership
3 Mampu memilih keputusan yang
tepat
Meningkatkan percaya diri 6 and responsibility skills
Membiasakan diri untuk disiplin
Mampu memimpin dalam dalam segala hal, seperti
berbagai situasi mengerjakan tugas
Belajar berbicara di depan kelas
Berdiskusi dan bekerja sama dalam
suatu kelompok belajar
Mengikuti kegiatan ekstrakurikuler
atau organisasi yang bermanfaat

Other skills that are related


7 Communication skills
Public speaking
Collaborative

References:
Lestari, P. R., & Tirtoni, F. (2021). A Literature Study of the Implementation of Character
Education for Elementary School Students. Academia Open, 4, 10-21070.
Al-Jammal, K. (2015). Student Leadership: Basic Skills and Appropriate Activities.
International Journal of Innovative Research and Development, 20-39.
MEDIA LITERACY
Kemampuan mengetahui berbagai bentuk media yang
What are media
berbeda, seperti media cetak, media elektronik, media digital,
literacy skill?
dan memahami tujuan penggunaannya.

Dapat merangsang makna & implikasi media terhadap nilai


Why moral khalayak. Menurut Tester (2003), adanya media
important? diharapkan individu sadar terhadap berbagai kewajiban moral
mereka bagi yang lain.

Technical skills
How about
Critical understanding
benefits?
Communicative abilities

Peka terhadap perbedaan berbagai media, mampu memahami


What are the sifat-sifat pada media yang baru ditemui, dapat memanfaatkan
characteristics? berbagai media dengan baik/optimal, serta memiliki jaringan
yang luas.

Mengeksplorasi berbagai macam media yang adat, tidak


How to menggunakan media itu-itu saja, amati hal yang disukai oleh
improve?
konsumen (murid), berpikir kritis dalam menentukan media
(for teachers)
pembelajaran.

How to Tidak mengabaikan tugas dari guru terutama yang berkaitan


improve? dengan media baru, meningkatkan initiative and self-directed
(for students) learning, serta mau mencoba.

Critical thinking
Other skills that Problem solving
are related
Independent learning
Reference:
Https://karier.mu
Restianty, A. (2018). Literasi Digital, Sebuah Tantangan Baru Dalam Literasi Media. Gunahumas, 1(1), 72-87.

99K
Kelompok 5 ALL ABOUT MEDIA LITERACY ... #karier.mu #SI

Anda mungkin juga menyukai