Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester :X/I
Materi Pokok : Eksponen dan Logaritma
Alokasi Waktu : 1 x 20 menit

A. Kompetensi Inti SMA kelas X


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
1. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
2. Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
3. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
2.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa
percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan
menerapkan strategi menyelesaikan masalah.
2.2 Mampu mentransformasi diri dalam berpilaku jujur, tangguh mengadapi masalah, kritis
dan disiplin dalam melakukan tugas belajar matematika.
2.3 Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli
lingkungan.
3.1 Memilih dan menerapkan aturan eksponen dan logaritma sesuai dengan karakteristik
permasalahan yang akan diselesaikan dan memeriksa kebenaran langkah-langkahnya.
4.1. Menyajikan masalah nyata menggunakan operasi aljabar berupa eksponen dan
logaritma serta menyelesaikannya menggunakan sifat- sifat dan aturan yang telah
terbukti kebenarannya.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Disiplin dalam mengikuti pembelajaran logaritma
2. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok
3. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran logaritma
4. Menjelaskan konsep logaritma
5. Mengubah bentuk eksponen menjadi bentuk logaritma dan sebaliknya
6. Menghitung nilai bentuk logaritma.

D. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan diskusi dan model discovery learning dalam pembelajaran Eksponen
dan logaritma diharapkan:
1. Disiplin dalam kegiatan pembelajaran.
2. Bekerjasama dalam kelompok belajar.
3. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran.
4. Menjelaskan konsep logaritma.
5. Mengubah bentuk eksponen menjadi bentuk logaritma dan sebaliknya.
6. Menghitung nilai dari bentuk logaritma.

E. Materi Pembelajaran
1. Konsep logaritma (Terlampir)
2. Sifat dari fungsi logaritma (Terlampir)

F. Pendekatan/Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan saintifik (scientific)
Metode : Diskusi kelompok, penemuan terbimbing, tanya jawab.

G. Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka kegiatan dengan doa, dan 3 menit
salam
2. Guru memberikan apersepsi tentang konsep
logaritma.
3. Guru memberikan motivasi tentang kegunaan
logaritma dalam menghitung bunga bank
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang ingin dicapai.
Inti 1. Guru membagi siswa dalam beberapa 2 menit
kelompok dengan masing-masing kelompok
terdiri dari 2-3 anggota.
2. Guru membagikan LAS untuk didiskusikan
oleh siswa.
3. Dengan aktif siswa mencermati dan
mengamati Lembar Aktivitas Siswa yang
telah dibagikan guru.
4. Siswa bekerjasama dalam 1 kelompok untuk 4 menit
menyelesaikan kegiatan 1 pada LAS.
5. Dari data yang diperoleh dari kegiatan 1,
siswa menalar untuk menarik simpulan dari
kegiatan 1.
6. Dengan diskusi siswa melakukan kegiatan 2
pada LAS.
7. Dengan aktif siswa mengamati dan
menganalisis fakta yang ada di kegiatan 2 3 menit
dan menyelesaikannya.
8. Siswa mempresentasikan hasil diskusi
kegiatan 1 dan 2 di depan kelas
9. Dengan tanya jawab guru membahas hasil
presentasi siswa.
10.Guru bersama siswa membahas hasil
presentasi siswa. 4 menit
11.Siswa bersama guru menyimpulkan tentang
sifat-sifat fungsi logaritma
12.Guru memberikan contoh soal berkaitan
dengan sifat-sifat logaritma
Penutup 1. Siswa menyimpulkan tentang konsep 4 menit
logaritma dan fungsi logaritma
2. Guru memberikan post test untuk dikerjakan
sebagai bahan evaluasi siswa mengenai
logaritma.
3. Guru mengakhiri kegiatan belajar

H. Sumber Pembelajaran / Media / Alat


1. Buku Panduan Guru Matematika Kelas X halaman 1 – 44, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan RI Tahun 2013
2. Buku Matematika Siswa Kelas X halaman 1 – 40, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan RI tahun 2013.
3. Lembar Aktivitas Siswa
4. Lembar Penilaian

I. Penilaian Hasil Belajar


1. Teknik penilaian : pengamatan, tes tertulis
2. Pedoman Penskoran

Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

1. Sikap Pengamatan Selama pembelajaran


dan saat diskusi
a. Disiplin dalam kegiatan
pembelajaran Logaritma
b. Bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
c. Terlibat aktif dalam pembelajaran
logaritma
Teknik
No Aspek yang dinilai Waktu Penilaian
Penilaian

2. Pengetahuan

1. Menjelaskan konsep logaritma Tes Penyelesaian tugas


2. Mengubah bentuk pangkat kedalam individu dan
bentuk logaritma dan sebaliknya kelompok

3. Keterampilan

1. Menentukan nilai bentuk logaritma Tes Tugas individu

J. Intrumen Penilaian Hasil Belajar


 Tes tertulis
1. Dalam bentuk tentukan mana yang dimaksud Basis,Numerus, dan hasil
logaritma!

2. Tulislah dalam bentuk logaritma

3. Tulislah dalam bentuk pangkat

4. Tentukan Nilai dari

Pedoman Penskoran:
No.
Uraian Jawaban Skor
Soal
1 maka p disebut basis, q disebut 20
numerus dan r disebut hasil logaritma.

2 30
dalam bentuk logaritma. Basisnya (3x),

numerusnya 9, hasilnya maka bentuknya

logaritmanya adalah
3 20
dalam bentuk pangkat

4 30
Nilai dari karena 128

Total Skor 100


NILAI =

Mengetahui, Jakarta, 28 Oktober 2013


Kepala SMA Guru Mata Pelajaran Matematika

(Muhammad Ibnu Rusdi, M.Ed) (Ridwan Apriansyah S.Pd)


NIP. 3115111171 NIP. 3115110043
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2013/2014
Waktu Pengamatan : 15 menit

 Indikator Sikap Aktif Dalam Pembelajaran


1. Kurang baik (KB) jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran.
2. Baik (B) jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi
belum konsisten.
3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas
kelompok secara terus menerus dan konsisten.
 Indikator Sikap Bekerjasama Dalam Kegiatan Kelompok.
1. Kurang baik (KB) jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok.
2. Baik (B) jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan
kelompok tetapi masih belum konsisten.
3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok
secara terus menerus dan konsisten.
 Indikator Sikap Toleran Terhadap Proses Pemecahan Masalah Yang Berbeda Dan
Kreatif.
1. Kurang baik (KB) jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif.
2. Baik (B) jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum konsisten.
3. Sangat baik (SB) jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap
proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan konsisten.
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
N Nama Siswa Sikap
o
Aktif Bekerjasam Toleran
a
K B SB K B SB K B S
B B B B
LEMBAR AKTIVITAS SISWA

Petunjuk!!
1. Bacalah Lembar Kerja Siswa (LAS) dengan cermat dan teliti
2. Kerjakan dan diskusikan LAS ini bersama kelompok

KEGIATAN 1:

1. ISILAH KOTAK YANG KOSONG

16

kemudian tentukan nilai x berikut

Menentukan nilai x tentu bukan pakai operasi akar atau pangkat.

X = diapakan 4096 dari 4

Kegiatan 2 :

2. Kerjakanlah soal-soal dibawah ini dengan jawaban yang benar


1. Dalam bentuk tentukan mana yang dimaksud Basis,Numerus, dan hasil
logaritma!

2. Tulislah dalam bentuk logaritma

3. Tulislah dalam bentuk pangkat

4. Tentukan Nilai dari ....


Materi Pembelajaran

Pengertian logaritma
Logaritma merupakan invers dari eksponen. Didefinisikan sebagai berikut :
Misalkan a,b,c ∈R, a>0, a≠1 dan b >0 maka alog b = c jika dan hanya jika ac = b
a disebut basis,
b disebut numerus ,
c disebut hasil logaritma
Dari definisi kita dapat bentuk sebagai berikut :
Jika 2x=5 maka x = 2log 5
3z=81 maka z = 3log 81
5y=3 maka y = 5log3
Sifat Dasar Logaritma
Misalkan a dan n bilangan real, a > 0 dan a ≠ 1, maka
1. a
log a = 1
2. a
log 1 = 0
3. a
log an = n
Sifat-sifat tersebut dapat diturunkan langsung melalui definisi logaritma.
1. a
log a = x ⇔ ax = a sehingga x = 1 atau alog a = 1
2. a
log 1 = y ⇔ ay = 1. Karena a0 = 1, maka y = 0
3. a
log an = z ⇔ az = an sehingga z = n serta alog an = n
LEMBAR PERSIAPAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester :X/I
Materi Pokok : Eksponen dan Logaritma
Alokasi Waktu : 1 x 20 menit

J. Kompetensi Inti SMA kelas X


1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
K. Kompetensi Dasar
1.1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2.1 Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa
percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalam memilih dan
menerapkan strategi menyelesaikan masalah.
2.2 Mampu mentransformasi diri dalam berpilaku jujur, tangguh mengadapi masalah, kritis
dan disiplin dalam melakukan tugas belajar matematika.
2.3 Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli
lingkungan.
3.1 Memilih dan menerapkan aturan eksponen dan logaritma sesuai dengan karakteristik
permasalahan yang akan diselesaikan dan memeriksa kebenaran langkah-langkahnya.
4.1. Menyajikan masalah nyata menggunakan operasi aljabar berupa eksponen dan logaritma serta
menyelesaikannya menggunakan sifat- sifat dan aturan yang telah terbukti kebenarannya.
L. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan diskusi dan model discovery learning dalam pembelajaran Eksponen dan
logaritma diharapkan siswa disiplin, dapat bekerjasama dan terlibat aktif, serta siswa dapat
1. Menjelaskan konsep logaritma
2. Mengubah bentuk eksponen menjadi bentuk logaritma dan sebaliknya.
3. Menghitung nilai dari bentuk logaritma
M. Indikator Pencapaian
7. Disiplin dalam mengikuti pembelajaran logaritma
8. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok
9. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran logaritma
10. Menjelaskan konsep logaritma
11. Mengubah bentuk eksponen menjadi bentuk logaritma dan sebaliknya
12. Menghitung nilai bentuk logaritma
N. Materi Pembelajaran
3. Konsep logaritma (Terlampir Pada Bagian RPP)
4. Sifat dari fungsi logaritma (Terlampir Pada Bagian RPP)
O. Pendekatan/Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan saintifik (scientific)
Metode : Diskusi kelompok, penemuan terbimbing, tanya jawab.
P. Alat / Media / Sumber Pembelajaran
1. Lembar Aktivitas Siswa
2. Lembar Penilaian
3. Buku Panduan Guru Matematika Kelas X halaman 1 – 44, Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan RI Tahun 2013.
4. Buku Matematika Siswa Kelas X halaman 1 – 40, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan RI tahun 2013.

Langkah-Langkah Pembelajaran
Pendahuluan
1. Orientasi
 Guru membuka pembelajaran dengan salam dan berdoa yang dipimpin oleh ketua kelas
 Guru mengabsensi siswa untuk memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan mengkondisikan peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran hal
tersebut dilakukan agar siswa siap untuk memulai pelajaran
2. Apersepsi
 Siswa diajak untuk mengingat kembali tentang materi eksponen yang telah dipelajari,
terutama sifat-sifat dari eksponen seperti :

Dan sebagainya.
3. Motivasi
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dari pembelajaran yang akan dilaksanakan.
 Guru memberikan gambaran tentang konsep dari logaritma yang berkaitan dengan materi
sebelumnya yakni eksponen.
 Guru memberikan gambaran tentang kegunaan memelajari logaritma, misalnya didalam
kimia dalam menghitung PH dibutuhkan konsep logaritma, selain itu juga dalam
perhitungan bunga bank dan sebagainya.
Kegiatan Inti
1. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok dimana setiap kelompoknya maksimal 3
orang
2. Guru mengaktifkan siswa dengan memberikan Lembar Aktifitas Siswa (LAS) yang
menerapkan pendekatan scientific. LAS tersebut diberikan untuk setiap kelompok, jadi setiap
sat5u kelompok akan mendapat sebuah LAS.
3. Siswa mengerjakan LAS dengan langkah-langkah sebagai berikut:
1) Observing (Mengamati)
Dari tiap kelompok tersebut diberikan LAS yang sudah dipersiapkan. Lalu guru meminta
siswa untuk mengamati dan memikirkan masalah apa saja yang terdapat didalam LAS
tersebut.
2) Questioning (Menanya)
Guru menginstruksikan siswa untuk menjawab pertanyaan atau masalah yang ada
didalam LAS.
3) Experimenting (Mencoba)
Guru mengamati siswa yang mulai mencoba untuk menjawab kemungkinan jawaban
yang tepat didalam LAS yang diberikan.
4) Associating (Menalar)
Guru kembali mengamati siswa yang mulai berdiskusi dengan teman kelompoknya untuk
untuk melakukan pemanipulasian bentuk eksponensial menjadi bentuk logaritma dan
sebaliknya.
5) Networking (Membentuk Jaringan)
Setelah siswa selesai untuk membentuk grafik dari tiap-tiap fungsi f(x), guru meminta siswa untuk
menemukan sifat-sifat dasar apa saja yang terdapat didalam logaritma seperti :
4. a
log a = 1
5. a
log 1 = 0
6. a
log an = n

Penutup
a) Siswa beserta guru merangkum isi materi yang telah dipelajari terutama sifat-sifat dasar
dari logaritma.
b) Selanjutnya guru memberikan tugas untuk mengerjakan Soal yang telah disiapkan.

Anda mungkin juga menyukai