Anda di halaman 1dari 1

12 | J a r i n g a n D i s t r i b u s i T e n a g a L i s t r i k

b. Kegiatan pemelajaran dilakukan secara berurutan dari Bab 1 ke Bab Selanjutnya


dengan mengikuti arahan dan bimbingan dari guru.
c. Pelajari dan pahami setiap uraian materi dengan seksama.
d. Diskusikan dengan teman atau guru bila ada materi yang kurang dipahami.

2. Peran Guru:

a. Merencanakan kegiatan pembelajaran siswa sesuai silabus.


b. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan Rencana Program Pembelajaran (RPP)
yang sudah dibuat.
c. Mengarahkan dan membimbing siswa dalam merencanakan proses belajar
d. Membimbing siswa dalam diskusi dan ikut serta membahas materi yang kurang
dimengerti oleh siswa
e. Membantu siswa untuk menetukan dan mengakses sumber belajar lain yang
diperlukan untuk kegiatan pembelajaran.
f. Membuat rencana penilaian dan menyiapkan perangkatnya
g. Mengevaluasi kemajuan siswa dan memberikan penilaian akhir terhadap hasil
belajar siswa dan menentukan apakah siswa memenuhi syarat KKM.

D. Tujuan Akhir

Setelah menyelesaikan seluruh materi yang ada dalam bahan ajar Jaringan Distribusi Tenaga
Listrik ini, diharapkan siswa dapat :

- Mendeskripsikan sistem Jaringan Distribusi Tenaga Listrik listrik.


- Mengidentifikasikan sistem Jaringan Distribusi Tenaga Listrik listrik.
- Mendeskripsikan prinsip kerja Jaringan Distribusi Tenaga Listrik listrik.
- Menganalisis sistem operasi Jaringan Distribusi Tenaga Listrik
- Mendeskripsikan sistem operasi Jaringan Distribusi Tenaga Listrik dengan sistem SCADA

E. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar, Kelas XI semester 1

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR


1. Menghayati dan mengamalkan 1.1 Menyadari sempurnanya konsep Tuhan tentang
ajaran agama yang dianutnya. benda-benda dengan fenomenanya untuk
dipergunakan dalam Jaringan Distribusi Tenaga
Listrik.
1.2 Mengamalkan nilai-nilai ajaran agama sebagai
tuntunan dalam Jaringan Distribusi Tenaga Listrik.
2. Menghayati dan mengamalkan 2.1 Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, sabar, teliti,
perilaku jujur, disiplin, tanggung- kritis, rasa ingin tahu, inovatif dan tanggung jawab
jawab, peduli (gotong royong, dalam melaksanakan pekerjaan di bidang
kerjasama, toleran, damai), santun, Jaringan Distribusi Tenaga Listrik.
responsif dan pro-aktif dan

Anda mungkin juga menyukai