Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah SMK TAMANSISWA PURWOKERTO


Mata Pelajaran Matematika
Kelas/Semester XII /Genap
Alokasi Waktu 12 JP
KD 3 KD 4
3.33. Menentukan turunan fungsi aljabar 4.33. Menyelesaikan masalah yang
menggunakan definisi limit fungsi atau berkaitan dengan turunan fungsi
sifat – sifat turunan fungsi serta aljabar
penerapannya
IPK 3 IPK 4
3.33.1. Menguraikan pengertian turunan 4.33.1.Mendemonstrasikan cara
Tujuan Pembelajaran: 3.33.2. Menganalisis rumus – rumus turunan fungsi penyelesaian masalah yang
aljabar berkaitan dengan turunan fungsi
aljabar
3.33.3. Menganalisis rumus – rumus turunan
4.33.2. Membuat penyelesaiakan masalah
trigonometri
3.33.4. Menjabarkan aplikasi turunan yang berkaitan dengan turunan
fungsi aljabar

Materi Pembelajaran Pengertian turunan, rumus turunan fungsi aljabar, rumus turunan fungsi trigonometri dan
aplikasi turunan
Model : Langkah Pembelajaran:
Discovery Learning 1. Stimulation (pemberian rangsangan)
 Guru membuka dengan salam dan doa, kemudian menyampaikan
Produk : tujuan pembelajaran
Hasil demonstrasi penyelesaian  Guru memberikan penjelasan kepada siswa tentang materi
masalah turunan aljabar fungsi pengertian turunan dan rumus – rumus turunan fungsi aljabar dan
fungsi trigonometri
Deskripsi :  Guru memberikan contoh penyelesaian soal tentang turunan fungsi
Peserta didik mendemonstrasikan aljabar dan turunan terigonometri dan aplikasinya
penyelesaian masalah turunan 2. Problem Statement (identifikasi masalah)
fungsi aljabar  Peserta didik mengidentifikasi latihan soal yang diberikan oleh guru
tentang lturunan fungsi aljabar dan trigonometri
3. Data Collection and Data Processing (Mengumpulkan dan Mengolah
Data)
Media, Alat dan Sumber Belajar:  Peserta didik mengolah dan mengumpulkan latihan soal turunan
1. Media : Power Point fungsi aljabar
2. Alat : -  Peserta didik mengolah dan mengumpulkan latihan soal tentang
3. Sumber :
turunan fungsi trigonometri
Kasmina.2020.Erlangga X-Press UN  Peserta didik menanyakan dan mengkomunikasikan hasil latihan soal
SMK/MAK 2020.Jakarta.Penerbit
Erlangga.
aplikasi turunan fungsi aljabar dan trigonometri
4. Generalization (menarik simpulan)
 Peserta didik menyajikan masalah dengan poin – poin kesimpulan
yang didapat
5. Application and Follow-Up (Aplikasi dan Tindak Lanjut)
 Guru memberikan latihan soal untuk dikerjakan dirumah sebagai
hasil kinerja yang telah dijelaskan selama pembelajaran
 Guru memberikan kesimpulan pembelajaran
 Guru memberikan tindak lanjut untuk pertemuan berikutnya
Asesmen:
Aspek Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
Sikap Observasi Lembar Observasi
Pengetahuan Tes Tertulis Penugasan
Keterampilan Kinerja/Unjuk Kerja Rubrik Penilaian, Pedoman Penilaian
Purwokerto,........................................
Mengetahui,
Kepala SMK Tamansiswa Purwokerto Guru Mapel

Yuni Astuti, SE.,MM.Par. Ratih Dian Utami, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai