Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN SOAL

A. Soal Benar-Salah (5 soal)


1. (Benar/Salah) Penahanan adalah masalah yang memengaruhi banyak
organisasi; metode dan proses inovatif yang telah dikembangkan dan
bekerja dengan baik di satu bagian organisasi tetap menjadi contoh
terisolasi dari praktik yang baik.
2. (Benar/Salah) Klein dan Sorra (1996) menegaskan bahwa iklim
implementasi yang kuat mendorong penggunaan inovasi.
3. (Benar/Salah) Atribut penting dari pengguna potensial yang mempengaruhi
motivasi untuk mengadopsi suatu inovasi adalah nilai-nilai mereka dan
persepsi mereka apakah inovasi tersebut akan mendorong atau
menghambat pemenuhan nilai-nilai mereka.
4. (Benar/Salah) Faktor Internal adalah segala keseluruhan faktor yang ada di luar
organisasi yang dapat mempengaruhi organisasi dan kegiatan organisasi
5. (Benar/Salah) Beberapa faktor eksternal seperti Politik, Hukum , Kebudayaan,
Teknologi, Sumber alam, Demografi dan sebagainya. adalah penyebab
perubahan yang berasal dari dalam, atau sering disebut lingkungan.

B. Essay
1. Jelaskan efek gabuangan dari iklim implementasi!
2. Faktor apa yang dapat merusak penyebaran perubahan untuk
organisasi?
3. Apa faktor yang dapat merusak penyebaran perubahan terhadap
organisasi yang terdapat dari luar!
4. Apa yang dimaksud nilai pengguna potensial?
5. Mengapa atribut ini bukan kualitas yang tetap?

C. Pilihan Ganda (10 Soal)


1. Sistem kerja sama yang terlalu birokratis atau sebaliknya dapat menyebabkan
suatu organisasi menjadi..
a. Tidak efisien
b. Efisien
c. Memenuhi
d. Berguna
e. Lancar

2. Dibawah ini merupakan contoh faktor eksternal menyebarkan perubahan yaitu,


a. Problem hubungan antar anggota
b. Problem keuangan
c. Teknologi
d. Volume kegiatan yang semakin bertambah banyak
e. Perubahan tujuan organisasi

3. Dalam faktor internal menyebarkan perubahan, problem dibedakan menjadi dua,


sebutkan..
a. Problem internal dan Problem Eskternal
b. Problem Vertikal dan Problem Horizontal

Anda mungkin juga menyukai