Anda di halaman 1dari 11

A.

PENGERTIAN DRAINASE

Drainase berasal dari kata dalam Bahasa Inggris yaitu drainage mempunyai
arti
arti meng
mengal
alirk
irkan
an,, meng
mengur
uras
as,, memb
membua
uang
ng,, atau
atau meng
mengal
alih
ihka
kan
n air.
air. Drai
Draina
nase
se
merupakan sebuah sistem yang dibuat untuk menangani persoalan kelebihan air,
 baik kelebihan air yang berada di atas permukaan tanah maupun air
a ir yang berada
di bawah permukaan tanah. Secara umum drainase didefinisikan sebagai ilmu
yang
yang mempela
mempelajari
jari tentang
tentang usaha
usaha untuk
untuk mengal
mengalirk
irkan
an air yang
yang berleb
berlebiha
ihan
n pada
pada
suatu kawasan. Kelebihan
Kelebihan air dapat disebabkan
disebabkan oleh intensitas hujan yang tinggi
tinggi
atau akibat dari durasi hujan yang lama. Drainase merupakan salah satu fasilitas
dasar yang dirancang
dirancang sebagai sistem guna memenuhi kebutuhan masyarakat
masyarakat dan
merupakan komponen penting dalam perencanaan kota (perencanaan infrastruktur 
khususnya.
Sebaga
Sebagaii salah
salah satu sistem
sistem dalam
dalam perenc
perencanaa
anaan
n perkot
perkotaan
aan,, maka
maka sistem
sistem
drainase yang ada dikenal dengan istilah sistem drainase perkotaan yaitu ilmu
draina
drainase
se yang
yang mengkh
mengkhusu
ususkan
skan pengka
pengkajian
jian pada
pada kawasan
kawasan perkot
perkotaan
aan yang
yang erat
kaitannya dengan kondisi lingkungan sosial budaya yang ada di kawasan kota
(kawasan permukiman, industri dan perdagangan, kampus dan sekolah, rumah
sakit dan fasilitas umum, lapangan olahraga, lapangan parkir, instalasi militer,
listrik
listrik,, telekom
telekomuni
unikasi
kasi,, pelabuh
pelabuhan
an udara.
udara. Sistem
Sistem tersebu
tersebutt berupa
berupa jaringa
jaringan
n
 pembuangan air yang berfungsi mengendalikan atau mengeringkan kelebihan air 
 permukaan di daerah permukiman yang berasal dari hujan lokal, sehingga tidak 
mengganggu masyarakat dan dapat memberikan manfaat bagi kegiatan manusia.
Drainase merupakan bagian penting dalam penataan sistem penyediaan air di
 bidang pertanian maupun tata ruang.

B. FUNGSI DRAINASE

!. "ungsi Drainase #erkotaan Secara $mum


% &e
&eng
nger
erin
ingk
gkan
an ba
bagi
gian
an wi
wilay
layah
ah ko
kota
ta da
dari
ri ge
gena
nang
ngan
an ai
airr seh
sehin
ingg
ggaa ti
tida
dak 

menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan sekitar.
% &engal
&engalirk
irkan
an air perm
permuka
ukaan
an ke badan
badan air
air penerim
penerimaa terdeka
terdekatt secepat
secepatnya
nya..

1
% &engendalikan kelebihan air permukaan yang dapat dimanfaatkan untuk 
 persediaan air dan kehidupan akuatik.
% &eresapkan air pemukaan untuk menjaga kelestarian air tanah
(konser'asi air.
% &elindungi prasarana dan sarana perkotaan yang sudah terbangun.
. "ungsi Drainase #erkotaan Berdasarkan "ungsi )ayanan
% Sistem drainase lokal
*ang dimaksud sistem drainase lokal adalah saluran awal yang melayani
suatu kawasan kota tertentu seperti komplek, areal pasar, perkantoran,
areal industri dan komersial. #engelolaan sistem drainase lokal menjadi
tanggung jawabmasyarakat, pengembang+pengelola kawasanatau instansi
lainnya.
% Sistem drainase utama
*ang dimaksud sistem drainase utama adalah jaringan saluran drainase
 primer, sekunder, tersier beserta bangunan pelengkapnya yang melayani
kepentingan sebagian besar warga masyarakat. #engelolaan sistem
drainase utama merupakan tanggung jawab pemerintah kabupaten+kota.
% #engendalian banjir ( Flood Control 
#engendalian banjir adalah usaha untuk mengendalikan air sungai yang
melintasi wilayah kota, sehingga tidak mengganggu masyarakat dan
dapat memberikan manfaat bagi kegiatan kehidupan manusia.
#engelolaan+pengendalian banjir merupakan tugas dan tanggung jawab
dinas pengairan (Sumber Daya ir.
-. "ungsi Drainase #erkotaan Berdasarkan "isiknya 
% Saluran primer adalah saluran drainase yang menerima air dari saluran
sekunder dan menyalurkannya ke badan air penerima/
% Saluran sekunder adalah saluran drainase yang menerima air dari saluran
tersier dan menyalurkannya ke saluran primer/
% Saluran tersier tersier adalah saluran drainase yang menerima air dari
saluran penangkap menyalurkannya ke saluran sekunder/

2
0ambar !. Sistem drainase perkotaan
Sumber: Lampiran III Peraturan mMenteri Pekerjaan Umum Nomor 12/PRT/M/21! Tentan" 
 Pen#elen""araan Si$tem %raina$e Perkotaan

1. "ungsi Drainase Berdasarkan 2enis Saluran


Dalam sebuah sistem drainase, digunakan saluran sebagai sarana pengaliran
air yang terdiri dari saluran interseptor, saluran kolektor, saluran kon'eyor.
&asing3masing saluran mempunyai fungsi yang berbeda, yaitu sebagai berikut
! Saluran Interseptor 
Saluran interseptor yaitu saluran yang berfungsi sebagai pencegah
terjadinya pembebanan aliran dari suatu daerah terhadap daerah lain di
 bawahnya. Saluran ini biasanya dibangun dan diletakkan pada bagian sejajar 
dengan kontur atau garis ke tinggian topografi. 4utletdari saluran ini
 biasanya berada pada saluran kolektor atau kon'eyor atau langsung pada
saluran alamiah+sungai.

3
0ambar . #osisi saluran interseptor 
Sumber: &e$li' 2(' %raina$e Perkotaan
 Saluran Kolektor  
Saluran kolektor berfungsi sebagai pengumpul aliran dari saluran drainase
yang lebih kecil, misalnya saluran interseptor. 4utlet saluran ini berada pada
saluran kon'eyor atau langsung ke sungai. )etak letak saluran kolektor ini
di bagian terendah lembah dari suatu daerah, sehingga efektif dapat
 berfungsi sebagai pengumpul dari anak cabang saluran yang ada.

0ambar -. #osisi saluran kolektor 


Sumber: &e$li' 2(' %raina$e Perkotaan

- Saluran Kon'eyor 
Saluran kon'eyor adalah saluran yang berfungsi sebagai saluran pembawa
seluruh air buangan dari suatu daerah ke lokasi pembuangan, misalnya ke
sungai tanpa membahayakan daerah yang dilaluinya. Sebagai contoh
saluran+kanal banjir atau saluran b#pa$$m yang bekerja khusus hanya
mengalirkan air secara cepat sampai ke lokasi pembuangan. )etaknya boleh
seperti saluran kolektor atau saluran interseptor.

4
0ambar 1. #osisi saluran kon'eyor 
Sumber: &e$li' 2(' %raina$e Perkotaan

C. DRAINASE PRIMER 

Saluran primer adalah saluran drainase yang menerima air dari saluran
sekunder dan menyalurkannya ke badan air penerima. Dimensi saluran primer 
tergantung pada debit air yang mengalir dari drainase sekunder dan tersier. )etak 
saluran primer berada paling hilir dan mengarah langsung ke badan air. Drainase
 primer dapat berupa kanal, kali, atau anak sungai.

D. CONTOH DRAINASE PRIMER DI INDONESIA

Salah satu contoh drainase primer di Indonesia yaitu drainase primer yang
 berada di Kota &akassar. &enurut 5657 Kota &akassar 6ahun 8!938-1,
drainase primer di Kota &akassar yaitu berupa kanal yang membelah dari utara ke
selatan kota. Kanal di Kota &akassar terdiri atas tiga kanal utama yaitu Kanal
2ongaya, Kanal Sinrijala dan Kanal #annampu yang membelah Kota &akassar 
dengan panjang seluruhnya mencapai 18 km.

0ambar 9. Keadaan kanal Kota &akassar 

5
Sumber: )oo"le ima"e
Sebagai drainase primer kanal di Kota &akassar memiliki peran yang penting
dalam pengaliran air buangan agar tidak menggangu lingkungan. :amun masih
ada masalah yang menganggu fungsi kanal di Kota &akassar sebagai drainase
 primer, yaitu tingginya sedimentasi dan menumpuknya sampah akibat kurangnya
 perawatan dari pemerintah maupun masyarakat akibatnya sering terjadi genangan
 bahkan banjir karena kurangnya kemampuan drainase dalam menampung air,
munculnya pemukiman3pemukiman kumuh di dearah sempadan sugai atau kanal
 pun semakin memperparah keadaan ini. &asalah ini juga dialami oleh drainase
 primer yang berada di kota3kota besar di Indonesia seperti 2akarta, Surabaya,
&edan dan #ontinak.
Berikut beberapa contoh drainase primer di Indonesia.

0ambar ;. Kanal Banjir Barat Kota 2akarta


Sumber: )oo"le ima"e

0ambar <. Sungai Kalimas Kota Surabaya

6
Sumber: )oo"le ima"e

0ambar =. Sungai 2awi Kota #ontianak 


Sumber: )oo"le ima"e

0ambar >. Kanal &arindal Kota &edan


Sumber: )oo"le ima"e

E. DRAINASE PRIMER DI LUAR NEGERI

$mumnya drinase primer di negara3negara maju di dunia selain memiliki


dimensi yang besar, kondisinya juga terawat dan terbebas dari sampah sehingga
dapat digunakan untuk jalur pelayaran dan area rekreasi. Salah satunya Sungai
?heonggyecheon, di Kota Seoul, Korea Selatan.
Sungai ?heonggyecheon adalah sebuah aliran kali yang terletak di pusat
kota Seoul, Korea Selatan. Kali ?heonggye merupakan sungai buatan. Kali ini
merupakan bagian penting dari sejarah kota Seoul. #ada tahun !>983an, kali ini
melambangkan kemiskinan yang dialami masyarakat Seoul dan pada dekade
 berikutnya (!>;83an3!><83an menjadi saksi keberhasilan industrialisasi dan
modernisasi Korea Selatan. #royek merehabilitasi kembali Kali ?heonggye
dimulai dari tahun 88- sampai tahun 889 oleh mantan wali kota sekaligus

7
mantan presiden Korea Selatan, )ee &yung3bak. Sebelumnya, kali ini ditutupi
oleh jalan tol, namun dengan proyek tersebut, aliran airnya dikembalikan seperti
sediakala. Saat ini Kali ?heonggye merupakan salah satu lokasi wisata populer di
Seoul, dengan  buah jembatan yang melintasinya.

(a (b
0ambar !8. Sungai ?heonggyecheon tahun !>983an (a Sungai ?heonggyecheon (b
Sumber: )oo"le ima"e

Berikut adalah contoh gambar drainase primer berupa kanal atau sungai pada
negara3negara maju lainnya

0ambar !!. Drainase primer di 2epang


Sumber: )oo"le ima"e

8
0ambar !. Drainase primer di @enesia
Sumber: )oo"le ima"e

0ambar !-. Drainase primer di Belgia


Sumber: )oo"le ima"e

0ambar !1. Drainase primer di Inggris


Sumber: )oo"le ima"e

9
0ambar !9. Drainase primer di Belanda
Sumber: )oo"le ima"e

0ambar !;. Drainase primer di Irlandia


Sumber: )oo"le ima"e

D"65 #$S6K

10
Suripin. 881. Sistem Drainase #erkotaan yang Berkelanjutan. *ogyakarta ndi.
7esli. 88=. Drainase #erkotaan. *ogyakarta 0raha Ilmu.
https++id.wikipedia.org+wiki+KaliA?heonggye Diakses pada tanggal !- September 
8!; pul -.88 7I6.

11

Anda mungkin juga menyukai