Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM (YPI) "AL-KHAER" a.

Gretter
PONDOK PESANTREN MANARUL QUR'AN SUKAREMA b. Cutter
SMK ISLAM MANARUL QURAN SUKAREMA
STATUS: DIAKUI NPSN: 70015631 c. Peeler
Alamat : Jln. Jurusan Sordang-Korleko Desa Sukarema Kec. Lenek Kab. Lotim Prov. Nusa Tenggara Barat
Telp. 0819-9926-3385/0878-61125-005. Kode Pos.83653 Email :smkimq21@gmail.com d. Slicer

SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL


5. Alat yang digunakan untuk mengupas kulit buah-buahan dan sayur-sayuran
TAHUN PELAJARAN 2022/2023 seperti mangga, wortel kentang dan mentimun adalah ……
a. Gretter
Hari/ :Jum’at, 9/12/2022 Kelas :X
b. Cutter
Tanggal
c. Peeler
Waktu : 90 Menit
d. Grinder
Mata Jurusan : Agribisnis Pengolahan
: DPPHP
Pelajaran Hasil Pertanian (APHP) 6. Alat yang digunakan untuk penggilingan dalam proses pengecilan ukuran
dalam industri pengolahan hasil pertanian yaitu……
A. Soal nomor 1 s.d 30 pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!
a. Gretter
1. Yang merupakan kegiatan pengecilan ukuran dibawah ini kecuali
b. Cutter
a. Memarut singkong
b. Hammer mill
b. Membuat jus apel
a. Grinder
c. Memotong sawi
d. Mencampur telur dan gula dengan mixer 7. Alat ini berguna untuk merubah gabah menjadi beras pecah kulit…...
a. Gretter
2. Unit operasi yang diterapkan pada bahan padat untuk mengurangi ukurannya
b. Roll mill
dengan menerapkan proses penggilingan, penekanan atau pemukulan disebut
c. Hammer mill
dengan…….
d. Grinder
a. Emulsifikasi
b. Pengecilan Ukuran 8. Penyebaran satu partikel ke partikel yang lain dengan tujuan untuk mendapatkan
c. Fermentasi penyebaran partikel-partikel yang merata antara partikel satu dengan lainnya…..
d. Ekstraksi a. Pemotongan
b. Pencampuran
3. Pengecilan ukuran dalam proses pembuatan keripik pisang bertujuan untuk…….
b. Pengigilingan
a. Menghindari kontaminasi
a. Penggorengan
b. mempermudah dalam proses penggoregan
c. Mempercepat browning 9. Alat yang digunakan untuk mencampur tepung disebut juga dengan…….
d. Memberikan penampilan yang menarik a. Ribbon blender
b. Mixer
4. Alat ini banyak digunakan untuk mengiris buah dan sayur serta jenis umbi- c. Double cone mixer
umbian. Produk yang dihasilkan berbentuk lembaran tipis……. d. Agitator
10. Perlakuan pemanasan sesaat dengn target untuk membunuh mikroba pathogen 16. Proses menghilangkan bagian yang tidak digunakan disebut…….
saja disebut dengan proses….. a. Trimming
a. Blancing b. Sortasi
b. Koagulasi c. Blanching
c. Pasteurisasi d. Washing
d. Karamelisasi 17. Ice cream merupakan emulsifikasi dari…….
11. Pengolahan tape ketan merupakan salah satu penerapan prinsip……. a. Emulsi air kedalam minyak
a. Pemeraman b. Emulsifikasi air kedalam gas
b. Penghancuran c. Emulsi minyak ke dalam air
c. Pengeringan d. Emulsifikasi minyak kedalam gas
d. Permentasi 18. Prinsip dasar pengeringan dengan cara penjemuran adalah….
12. Prinsip yang digunakan dalam pembuatan minyak kelapa dan bahan kopra a. Menguapkan sebagian air
adalah…. b. Menggumpalkan protein
a. Destilasi c. Menguapkan minyak asteris
b. Ekstaraksi d. Mengurangi lemak
c. Evaporasi 19. Nilai tambah yang diproleh dari produk terkemas apabila dibandingkan dengan
d. Sedimentasi produk sejenis yang tidak terkemas adalah…..
13. Prinsip yang digunakan dalam pembuatan kopi instan dan teh adalah…… a. Keamanan produk lebih terjamin
a. Destilasi b. Waktu distribusi lebih lama
b. Ekstaraksi c. Tampilan lebih sederhana
c. Evaporasi d. Harga lebih murah
d. Sedimentasi 20. Dalam proses pengolahan bahan makanan perlu diperhatikan persyaratan bahan
14. Untuk keberhasilan suatu proses pencampuran ada beberapa hal yang harus yang digunakan dalam proses produksi makanan sebagai berikut kecuali……
diperhatikan antara lain kecuali…… a. Bahan mentah dan bahan tambahan dari pemasok yang diduga
a. Viskositas mengandung bahan berbahaya harus ditolak untuk tidak masuk pabrik
b. Jenis bahan b. Bahan mentah dan bahan tambahan harus diperiksa dan dipilih terlebih
c. Perbedaan berat jenis dahulu sebelum diolah
d. Tidak ada sudut yang mati c. Menggunakan bahan tambahan makanan
d. Stok bahan mentah dan bahan tambahan harus diatur sedemikian rupa
15. Emulsi minyak ke dalam air yaitu……
sehingga yang masuk ke gudang terlebih dahulu juga diolah terlebih
a. Margarine
dahulu
b. Butter
c. Ice cream
d. Bakso
21. Teknik yang digunakan untuk mendapatkan potongan singkong sehingga 26. Tipe emulsi di mana pelarut air menjadi fase pendispersi dan minyak menjadi
dihasilkan keripik renyah, yaitu teknik….. fase terdispersi disebut sebagai tipe……
a. Iris a. Air dalam minyak (A/M)
b. Dadu b. Air Dalam Minyak Dalam Air (A/M/A)
c. Memarkan c. Minyak Dalam Air
d. Korek api d. Minyak Dalam Air Dalam Minyak
22. Komponen kimia utama dari suatu bahan hasil pertanian…… e. Air dalam air
a. Air, karbohidrat, protein, dan lemak 27. Teknik kimiawi telah diterapkan dalam industry makanan dan minuman,
b. Air, karbohidrat, protein, dan vitamin senyawa natrium bikarnonat dikenal sebagai bahan kimia yang sering
c. Air, karbohidrat, vitamin, dan mineral ditambahkan dalam proses pengolahan…..
d. Karbohidrat, protein, lemak dan pigmen a. Gula tebu
e. Air, karbohidrat, protein dan etilen b. Asinan sayur
23. Pasangan yang tepat antara tahapan pembuatan produk dan teknik kimiawi c. Manisan buah
adalah……. d. Munman berkarbonasi
a. Bor dan karbonatasi e. Minyak goring
b. Minyak dan karbonasi 28. Dalam proses pengolahan minyak, ada tahapan pengikat asam lemak bebas
c. Sari buah dan netralisasi dengan senyawa natrium hidroksida. Tahap ini dikenal dengan istilah….
d. Tepung gandum dan hidrolisis a. Penyabunan
e. Gula bit dan karbonatasi b. Pemucatan
24. Alasan utama pembebasan asam lemak bebas pada lemak atau minyak adalah c. Penyaringan
penyebab….. d. Pengemasan
a. Warna gelap e. Pencokelatan
b. Ketengikan 29. Pembersihan merupakan saklah satu proses dalam pengendalian bahan hasil
c. Kekeruhan pertanian, pembersihan bahan dapat dilakukan dengan dua cara……
d. Kekotoran a. Pembersihan kering dan pembersihan basah
e. Korosi b. Peembersihan basah dan pencucian
25. Ciri-ciri yang menunjukkan tahu yang telah rusak adalah….. c. Pembersihan kering dan pencucian
a. Rasanya asam dan berwarna d. Pencucian dan penjemuran
b. Berubah warna dan tekstur lunak e. Pembersihan basah dan penjemuran
c. Berlendir dna berubah warna
d. Berlendir dan rasanya asam
e. Tekstur keras dan berlendir
30. Factor yang tidak berpengaruh pada proses penggaraman adalah….
a. Kemurnian garam
b. Ketebalan bahan
c. Konsentrasi garam
d. Suhu badan dan limgkungan
e. Wadah penggaraman

B. ESSAY

1. Coba jelaskan merk minyak yang sering kalian temui di sekitar kalian dan
jelaskan kandungan minyak goreng tersebut
2. Apa yang kalian ketahui tentang sulfitasi dan karbonatasi
3. Jelaskan peranan bentuk potongan bahan pangan terhadap kualitas olahan hasil
pertanian
4. Sebutkan factor-faktor yang mempengaruhi koagulasi
5. Apa yang kalian ketahui tentang teknik kimiawi dan sebutkan contohnya yang
sering kalian temui dalam makanan dan minuman

Anda mungkin juga menyukai