Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

RSUD SAWERIGADING KOTA PALOPO


JL. DR. RATULANGI KM 7 RAMPOANG
TELP. (0471) 3312133, FAX. (0471) 3312200
APENDISITIS (ICD : K35 – K37)

Penyumbatan dan peradangan akut pada usus


1. PENGERTIAN ( DEFINISI)
buntu dengan jangka waktu kurang dari 2 minggu

1. Nyeri perut kanan bawah


2. Mual
2. ANAMNESIS
3. Anoreksi
4. Bisa disertai dengan demam
1. Nyeri tekan McBurney
2. Rovsing sign (+)
3. Psoas sign (+)
3. PEMERIKSAAN FISIK
4. Blumberg sign (+)
5. Obturator sign (+)
6. Colok dubur : nyeri jam 9-11
Klinis
Nyeri dititik McBurney dapat disertai defance
muskulare Panas badan meningkat, kadang disertai
muntah Masa (-), pada periapendikuler infiltrate
4. KRITERIA DIAGNOSIS
teraba masa yang nyeri tekan pada perut kanan
bawah, defens muskuler (+) Nyeri tekan (+), colok
dubur nyeri jam 09.00 – 11.00 Beda temperature
rectal dengan axiler lebih dari 1 derajat C.
5. DIAGNOSIS KERJA Apendisitis akut
Divertikulitis, limpadenitis
Keradangan organ kandungan, torsio kista ovarium
6. DIAGNOSIS BANDING
KET, torsio testis kanan
Gastroenteritis – colitis.

7. PEMERIKSAAN PENUNJANG Laboratorium rutin, USG abdomen


8. TATA LAKSANA :
a. TERAPI a. Apendisitis kronis : direncanakan apendektomi
elektif.
Apendisitis akut : direncanakan apendektomi
segera.
Periapendikuler abses : insisi, drainase
Periapendikuler infiltrate : pertama dirawat
konservatif, medikamentosa yang adekwat, bila
masa mengecil ukuran < 3 cm atau menghilang,
dilakukan apendektomi dengan insisi
paramedian.
Apendisitis perforate disertai tanda-tanda
peritonitis local : dilakukan apendektomi
dengan insisi gradiron atau para median. Bila
ditemukan tanda-tanda peritonitis umum
dilakukan laparotomi dengan insisi median.

b. TINDAKAN OPERATIF LAPAROSKOPIK b. Apendektomi per laparoskopik


c. TINDAKAN OPERATIF OPEN APP c. Open appendektomi
d. TERAPI KONSERVATIF d. Hanya kalau ada kontra indikasi mutlak
e. LAMA PERAWATAN e. Minimal Tiga (3) hari

9. EDUKASI 1. Penjelasan diagnosa, diagnosa banding,


(HOSPITAL HEALTH PROMOTION) pemeriksaan penunjang
2. Penjelasan rencana tindakan, lama tindakan,
resiko dan komplikasi
3. Penjelasan alternatif tindakan
4. Penjelasan perkiraan lama rawat
10. PROGNOSIS Diharapkan baik
11. PENELAAH KRITIS
1. KSM Bedah Umum
2. KSM Bedah Digestif (K)
12. INDIKATOR 1. Keluhan berkurang
2. Lama hari rawat : 3 hari
3. Tidak terjadi Infeksi Luka Operasi (ILO)
4. Kesesuaian dengan hasil PA
13. KEPUSTAKAAN
Pedoman Pelayanan Medik Dokter Spesialis
Bedah Umum Indonesia, 2006

Anda mungkin juga menyukai