Anda di halaman 1dari 7

TUGAS MEMBUAT PRAKARSA PERUBAHAN

Mata Kuliah Proyek Kepemimpinan I

Kelompok 4
Maulani Eka Aristiya (2201680447)
Muhamad Iqbal Mahdika Prasetya (2201680437)
Nofal Ida Amaiyani (2201680441)
Nur Fadillah (2201680496)
Nurul Fadilah (2201680512)

PPG PGSD KELAS C

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2022
Prakarsa Perubahan :
Mewujudkan peserta didik yang berakhlak mulia dan berbudaya.

BAGJA Pertanyaan Tindakan


Buat pertanyaan Utama Apa yang bisa saya 1. Melaksanakan pembiasaan
lakukan dalam terhadap peserta didik dengan
mewujudkan peserta cara melaksanakan kegiatan
didik yang berakhlak keagamaan sebelum kegiatan
mulia dan berbudaya? pembelajaran dimulai.
2. Mengikutsertakan peserta didik
dalam kegiatan bersih-bersih
lingkungan sekolah.
3. Melaksanakan pembiasaan baik
dalam menumbuhkan sifat
toleransi, contohnya tidak
memaksakan pendapat sendiri di
atas kepentingan golongan.
4. Melaksanakan pembiasaan
terhadap peserta didik untuk
selalu berperilaku jujur dalam
segala keadaan.
5. Mengajak kepala sekolah
bertukar pikiran terkait
pentingnya mewujudkan peserta
didik berakhlak mulia dan
berbudaya.
6. Membaca literatur mengenai
kegiatan-kegiatan yang dapat
mewujudkan peserta didik
berakhlak mulia dan berbudaya.
Ambil pelajaran berharga 1. Hal apa saja yang 1. Berdiskusi dengan rekan guru
harus dilakukan atau orang tua yang pernah
untuk mewujudkan berhasil menerapkan suatu
peserta didik metode dalam menumbuhkan
berakhlak mulia peserta didik yang berakhlak
dan berbudaya? mulia dan berbudaya.
2. Keterampilan 2. Mencari tahu dan mencatat
atau kompetensi bagaimana mengelola kelas
apa saja yang dalam sebuah kegiatan untuk
diperlukan dalam memunculkan sikap peserta didik
mewujudkan yang berakhlak mulia dan
peserta didik berbudaya.
berakhlak mulia 3. Mengidentifikasi keterampilan-
dan berbudaya? keterampilan yang dibutuhkan
3. Situasi seperti apa seorang guru untuk mewujudkan
yang dapat sikap perserta didik yang
mendukung berakhlak mulia dan berbudaya.
terwujudnya 4. Mengumpulkan fakta dan
peserta didik yang menggali pengalaman
berakhlak mulia keberhasilan dari peserta didik
dan berbudaya? yang berakhlak mulia dan
4. Siapakah di berbudaya.
sekolah/kelas yang 5. Mencari contoh nyata
mempunyai bagaimana mewujudkan peserta
pengalaman didik berakhlak mulia dan
mengembangkan berbudaya dengan melakukan
peserta didik (wawancara/korespondensi/studi
berakhlak mulia literatur, secara mandiri dan
dan berbudaya? kolaborasi) guru/KS/peserta didik/
orangtua.
Gali mimpi 1. Apakah yang 1. Peserta didik lebih menghargai
akan terjadi jika manusia yang lainnya dan
saya mampu menghargai budaya yang ada di
mewujudkan lingkungan sekitarnya
peserta didik yang 2. Peserta didik memiliki rasa
berakhlak mulia toleransi yang tinggi dengan
dan berbudaya? adanya perbedaan yang ada
2. Apakah peserta 3. Peserta didik memiliki jiwa sosial
didik merasa yang tinggi
bahagia jika 4. Melakukan survey dan
mereka berakhlak pengamatan mengenai budi
mulia dan pekerti luhur dan pemahaman
berbudaya? budaya peserta didik.

Jabarkan Rencana 1. Apa langkah 1. Membuat indikator elemen


paling peserta didik yang berakhlak
sederhana / mulia dan berbudaya bersama
langkah pertama KS, rekan guru, komite, dan
untuk orangtua peserta didik.
mewujudkan 2. Membuat daftar pertanyaan-
peserta didik yang pertanyaan untuk berdialog
berakhlak mulia bersama peserta didik tentang :
dan berbudaya? - Apa saja sikap/ kebiasaan
2. Apa langkah yang menunjukkan akhlak
terobosan yang mulia dan berbudaya?
bisa dilakukan - Program/ kegiatan apa yang
untuk mampu menumbuhkan
menguatkan perilaku akhlak mulia dan
praktik di kelas berbudaya?
dalam 3. Melakukan dialog/penjajakan
mewujudkan bersama KS dan guru mengenai
peserta didik yang program/ kegiatan penguatan:
berakhlak mulia a. Berakhlak mulia
dan berbudaya? - Akhlak beragama : kegiatan
ekstrakurikuler keagamaan,
pembiasaan kegiatan
keagamaan setidaknya 1x
dalam seminggu di luar
kegiatan intrakurikuler
- Akhlak pribadi : kegiatan
jumat sehat dan jumat bersih
- Akhlak kepada manusia :
bakti sosial (santunan anak
yatim), kerja bakti, penerapan
toleransi antar sesama
- Akhlak kepada alam : proyek
3R, proyek menanam pohon/
tanaman bunga dimana satu
siswa menanam satu pohon
- Akhlak bernegara : kegiatan
apresiasi semester bagi siswa
dan guru yang patut diteladani
dan berprestasi, kantin
kejujuran
b. Berbudaya
- Mengenal dan menghargai
budaya : kegiatan kamis
pahingan (setiap hari kamis
pahing memakai pakaian
adat), ekstrakurikuler
kebudayaan (karawitan,
penulisan aksara jawa, tarian
daerah)
- Komunikasi dan interaksi
antar budaya : proyek festival
budaya (gelar karya proyek
kebudayaan yang dilakukan di
kegiatan intrakurikuler), pasar
sehari (siswa melakukan
kegiatan jual-beli produk yang
mencerminkan budaya
masing-masing, yang
sebelumnya produk
merupakan hasil karya siswa
dalam kegiatan intrakurikuler)
4. Menetapkan kriteria kesuksesan
pencapaian tahap demi tahap
dengan berbagai pihak.
Atur Eksekusi 1. Siapa yang bisa 1. Mengajak KS dan guru lain
memantau dan untuk memantau kegiatan
mengarahkan peserta didik dalam menanamkan
saya dalam akhlak mulia dan budaya yang
mewujudkan positif pada lingkungan sekolah.
peserta didik yang 2. Mendata pihak-pihak yang
berakhlak mulia turut berperan dalam kegiatan
dan berbudaya? tersebut, yakni seluruh warga
2. Siapa saja yang sekolah (KS, peserta didik, dewan
akan saya guru, karyawan sekolah, komite),
libatkan dalam serta orang tua/wali murid.
mengakomodir 3. Melakukan monitoring dan
kegiatan dalam evaluasi kegiatan secara berkala
mewujudkan berdasarkan tolak ukur / kriteria
peserta didik yang yang telah dibuat sebelumnya.
berakhlak mulia 4. Memberikan penghargaan /
dan berbudaya? apresiasi pada setiap kemajuan
3. Bagaimana agar yang peserta didik lakukan
peserta didik sekecil apapun itu.
kedepannya
senantiasa terus
berakhlak mulia
dan berbudaya?

Anda mungkin juga menyukai