Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK Negeri 6 Surabaya Kelas/Semester : X/I KD :


Mata Pelajaran : Dasar Kuliner Alokasi Waktu : 60 Menit
Materi : Bumbu dan Rempah

A. Indikator Pencapaian Kompetensi


• Menerangkan pengertian bumbu dan rempah
• Menjelaskan fungsi bumbu dan rempah
• Mengklasifikasikan macam-macam bumbu dan rempah
• Menerangkan mutu bumbu dan rempah
• Menjelaskan cara menyimpan dan memilih bumbu dan rempah

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui pembelajaran berbasis scientific, diharapkan siswa dapat terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran,
bertanggung jawab dalam menyampaikan pendapat, dan menjawab pertanyaan, serta dapat :
1. Siswa mampu menerangkan pengertian bumbu dan rempah dengan percaya diri
2. Siswa mampu menjelaskan fungsi bumbu dan rempah dengan mandiri
3. Siswa mampu mengklasifikasikan macam-macam bumbu dan rempah dengan percaya diri
4. Siswa mampu menerangkan mutu bumbu dan rempah dengan komunikatif
5. Siswa mampu menjelaskan cara memilih dan menyimpan bumbu dan rempah dengan tanggung jawab

C. Materi Pembelajaran
Materi : Bumbu dan Rempah

D. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Scientific
2. Strategi : Inquiry
3. Metode Pembelajaran : ceramah, penugasan, diskusi dan tanya jawab

E. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Waktu


Mengawali pembelajaran dengan berdoa dan memberi salam
Mempersiapkan kelas agar lebih kondusif untuk memulai proses KBM
(kerapian, kebersihan ruang kelas, menyediakan alat dan media yang
diperlukan)
Pendahuluan Persensi peserta didik 10 Menit
Menginformasikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang
akan dicapai
Menyampaikan cakupan materi secara garis besar
Menyampaikan materi yang akan dinilai
Merumuskan Masalah
Inti Guru menampilkan powerpoint dan sedikit pengarahan tentang materi
bumbu dan rempah
Guru memberi pertanyaan kepada peserta didik tentang bumbu dan
rempah, macam-macam bumbu dan rempah, fungsi bumbu dan
rempah.
Eksplorasi
Peserta didik mencari jawaban dari pertanyaan yang diajukan melalui
berbagai sumber
Elaborasi
Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok (@5 orang) 40 Menit
Peserta didik mengikuti game Pil Pah yang telah disediakan oleh guru
Konfirmasi
Peserta didik mempresentasikan hasil game didepan kelas
Guru mengoreksi jawaban bersama peserta didik.
Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk
lisan pada peserta didik.

Guru melakukan evaluasi pembelajaran secara singkat dengan


melakukan tanya jawab materi
Penutup 10 Menit
Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
Menutup pelajaran dengan berdoa dan salam

F. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


1. Alat / Bahan : Spidol, Papan Tulis, LCD, Bahan Praktik
2. Media : PowerPoint, Handout

G. Sumber Belajar
1. Refrensi / Bahan ajar terkait bumbu dan rempah
2. Internet
H. Penilaian
1. Jenis/teknik penilaian : Pengamatan, Tes Tertulis, Non Tes (Lisan)
2. Prosedur Penilaian :

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian


1. Sikap
a. Terlibat aktif dalam kelas selama Selama pembelajaran saat
pembelajaran bumbu dan rempah diskusi materi bumbu,
b. Bekerja sama dalam kegiatan Pengamatan rempah dan bahan
kelompok tambahan dari sisi
c. Toleran terhadap proses pemecahan organoleptik
masalah yang berbeda dan kreatif
2. Pengetahuan
Penyelesaian tugas
Materi bumbu, rempah dan bahan makanan Penilaian LKPD
individu
tambahan dari sisi organoleptik.
3. Keterampilan (baik individu maupun
Waktu praktik (Penilaian
Terampil dalam praktik penamaan bumbu dan kelompok) dan saat
Proses dan Produk)
rempah praktik

Surabaya, 27 September 2021


Guru Mata Pelajaran Mahasiswa PLP

Juni Weningdyah Rukmi, M.Pd Cahyaning Haryan Kap


NIP 196506101990032012 NIM 18050394026

Mengetahui,
Guru Pamong

Nirma Dwi Utami, M.Pd.


NIP. 197209192007012014

Anda mungkin juga menyukai