Anda di halaman 1dari 5

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

R
NOMOR:247/PDT/2014/PT.DKI

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Pengadilan Tinggi Jakarta, yang memeriksa dan mengadili perkara
perdata dalam peradilan tingkat banding, telah menjatuhkan putusan sebagai
berikut dalam perkara antara :

do
gu 1. PT. DEGIRI JAYA MANDIRI.beralamat di Garden Center Lantai 5 No.5-16A,
Cilandak Commercial Estate, Jalan Rya Cilandak KKo, Jakarta

In
A
12560, yang selanjutnya disebut PEMBANDING I semula
TERGUGAT I ;-----------------------------------------------------------------
ah

2. PT.BO MICHAEL OLSSON INDONESIA, beralamat di Ruko Cempaka Mas

lik
Blok O/30, Jalan Letjen Suprapto, Jakarta 10640, Indonesia,
yang selanjutnya disebut PEMBANDING II semula TERGUGAT
am

ub
II ;---------------------------------------------------------------------------------
3. TUAN BO MICHAEL OLLSON, beralamat di Jalan Asmin No.59mRt.006/03
ep
Susukan, Ciracas, Jakarta Timur, pemegang kartu Identitas
k

Warga Negara Asing No.3175.09.04.01728, yang selanjutnya


ah

disebut TERBANDING III semula TERGUGAT III ;------------------


R

si
4. PT.CIPTA SOFT PRIMA, beralamat di Rukan Graha Cempaka Mas BI E/19,
Jalan Letjen Suprapto, Jakarta 10640, yang selanjutnya disebut

ne
ng

TERBANDING IV semula TERGUGAT IV ;----------------------------


Kesemuanya diwakili oleh kuasa hukumnya Jamil Hamid,

do
gu

Advokat dan Konsultan Hukum dari Law Offices JAMIL HAMID &
PARTNERS, beralamat di Komplek Graha Jaya Sentosa The
Promenade No.17 dan Buncit Raya No. 98 Pejaten Barat,
In
A

Jakarta Selatan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 18


Nopember 2011 dan 18 Nopember 2011 ; -----------------------------
ah

lik

MELAWAN:
THE PACIFIC CIGAR COMPANY LTD. beralamat di Guangdong Investment
m

ub

Tower 21/F, 148 Connought Road Central Hongkong, dalam hal


ini diwakili oleh kuasa hukumnya SENO EDHIE,S.H. LL.M.,
ka

NATALIA SINTADEWI, S.H.,M.CAHYO ENDRO,S.H.


ep

,ELFIANSYAH,S.H. RIDWAN,S.H.Advokat/Konsultan Hukum


ah

pada kantor SENO EDHIE & PARTNERS, beralamat di Jalan


R

Duren Tiga Raya No.9 Jakarta, berdasarkan Surat Kuasa Khusus


es

tertanggal 6 Agustus 2011,selanjutnya disebut TERBANDING


M

ng

semula PENGGUGAT ;----------------------------------


on
gu

hal 1 dari 5 hal Put.No.247/PDT/2014/PT.DKI


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Pengadilan Tinggi tersebut ;----------------------------------------------------

R
Telah membaca berkas perkara dan surat – surat lainnya yang

si
berhubungan dengan perkara ini ;-----------------------------------------------------------

ne
ng
TENTANG DUDUK PERKARA :
Memperhatikan dan mengutip hal-hal yang tercantum dalam salinan
putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat Nomor : 407/Pdt.G/2011/

do
gu PN.JKT.PST. tanggal 2 Agustus 2012 dalam perkara antara kedua belah pihak
yang diktumnya sebagai berikut :--------------------------------------------------------------

In
A
DALAM KONPENSI :----------------------------------------------------------------------------
DALAM EKSEPSI :---------------------------------------------------------------------------
ah

- Menolak Eksepsi Tergugat I, Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV untuk

lik
seluruhnya ;-----------------------------------------------------------------------------------
TENTANG POKOK PERKARA :----------------------------------------------------------
am

ub
- Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian ;--------------------------------
- Menyatakan Tergugat I,Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV telah
ep
wanprestasi terhadap Penggugat ; ------------------------------------------------------
k

- Menghukum Tergugat I,Tergugat II, Tergugat III dan Tergugat IV secara


ah

tanggung renteng membayar hutang Tergugat I pada Penggugat sebesar


R

si
Rp.2.160.000.000,00 (dua milyar seratus enam puluh juta rupiah) ditambah
bunga 4% pertahun secara seketika dan sekaligus ; ------------------------------

ne
ng

- Menolak gugatan Penggugat untuk selain dan selebihnya ;-----------------------


DALAM REKONPENSI :------------------------------------------------------------------------

do
gu

-Menolak gugagatan Penggugat Rekonpensi I,II,III ;--------------------------------


DALAM KONPENSI DAN REKONPENSI :-------------------------------------------------
- Membebankan biaya perkara kepada Tergugat I,Tergugat II, Tergugat III dan
In
A

Tergugat IV (dalam Konpensi/Penggugat Rekonpensi I,II,III yang hingga kini


diperhitngkan sebesar Rp. 1.091.000,00 (satu juta Sembilan puluh satu ribu
ah

lik

rupiah) ; -----------------------------------------------------------------------------------------
Menimbang, bahwa berdasarkan Relaas Pemberitahuan Isi Putusan
m

ub

Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tanggal 13 Agustus 2012 No.


407/Pdt.G/2011/PN.Jkt.Pst. dan Akta Permohonan Banding tanggal 13 Agustus
ka

2012 Nomor : 152/SRT.PDT.BDG/2012/PN.JKT.PST. jo.Nomor : 407/PDT.G/


ep

2011/PN.Jkt.Pst. yang dibuat oleh : H.TEUKU ILZANOR, SH.,M.Hum. Panitera


ah

Pengadilan Negeri Jakarta Pusat yang menerangkan bahwa kuasa hukum


R

Para Tergugat telah menyatakan banding terhadap putusan Pengadilan


es

Negeri Jakarta Pusat Nomor : 407/Pdt.G/ 2011/PN.Jkt.Pst. tanggal 2 Agustus


M

ng

2012 dan telah diberitahukan kepada kuasa hukum Penggugat pada tanggal 2
on

Juli 2013 ;-------------------------------------------------------------------------------------------


gu

hal 2 dari 5 hal Put.No.247/PDT/2014/PT.DKI


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa sampai perkara ini diputus dalam tingkat banding

R
kuasa hukum Para Tergugat tidak mengajukan Memori Banding ;-------------------

si
Menimbang, bahwa Pengadilan Negeri Jakarta Pusat pada tanggal 2 Juli

ne
ng
2013 dan tanggal 12 Juli 2013 telah memberi kesempatan kepada kuasa
hukum Para Pembanding semula Para Tergugat dan Kuasa Hukum Terbanding
semula Penggugat untuk mempelajari berkas perkara dalam tenggang waktu

do
gu selama 14 (empat belas) hari dihitung sejak hari berikut dari
pemberitahuan ;----------------------------------------------------------------------------------

In
A
TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMNYA
Menimbang, bahwa permohonan banding dari Para Pembanding
ah

semula Para Tergugat telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut tata

lik
cara serta memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh Undang-Undang, oleh
karena itu permohonan banding tersebut secara formal dapat diterima ;
am

ub
Menimbang, bahwa pihak Para Pembanding semula Para Tergugat
maupun Terbanding semula Penggugat tidak mengajukan Memori Banding
ep
maupun Kontra Memori Banding oleh karena itu tidak ada hal-hal baru untuk
k

dipertimbangkan ;
ah

Menimbang, bahwa Pengadilan Tinggi setelah memeriksa dan meneliti


R

si
secara cermat dan seksama berkas perkara serta turunan resmi putusan
Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tanggal 2 Agustus 2012 Nomor :

ne
ng

407/Pdt.G/2011/PN.Jkt.Pst., Pengadilan Tinggi dapat menyetujui dan


membenarkan putusan Hakim Tingkat Pertama oleh karena pertimbangan-

do
gu

pertimbangan hukumnya telah cermat dan menguraikan dengan tepat dan


benar semua keadaan serta alasan-alasan yang menjadi dasar dalam
putusannya dan dianggap telah tercantum pula dalam putusan ditingkat
In
A

banding ;--------------------------------------------------------------------------------------------
Menimbang, bahwa dengan demikian maka pertimbangan-pertimbangan
ah

lik

hukum Hakim Tingkat Pertama tersebut diambil alih dan dijadikan dasar
didalam pertimbangan-pertimbangan putusan Pengadilan Tinggi sendiri,
m

ub

sehingga putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tanggal 2 Agustus 2012


Nomor : 407/Pdt.G/2011/PN.Jkt.Pst. dapat dipertahankan dan dikuatkan ;;-------
ka

Menimbang, bahwa oleh karena pihak Para Pembanding semula Para


ep

Tergugat tetap dipihak yang dikalahkan, baik dalam Pengadilan Tingkat


ah

Pertama maupun dalam Pengadilan Tingkat Banding, maka semua biaya


R

perkara dalam kedua tingkat Pengadilan tersebut dibebankan kepadanya


es

secara tanggung renteng ;---------------------------------------------------------------------


M

ng

Mengingat Pasal-Pasal dalam H.I.R., Undang-Undang Nomor : 20 Tahun


on

1947, serta peraturan perundang-undangan lainnya yang terkait ;-----------------


gu

hal 3 dari 5 hal Put.No.247/PDT/2014/PT.DKI


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
M E N G A D I L I

R
 Menerima permohonan banding Para Pembanding semula Para Tergugat ;--

si
 Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tanggal 2 Agustus

ne
ng
2012 No. 407/Pdt.G/2011/PN.Jkt.Pst. yang dimohonkan banding tersebut ;--
 Menghukum Para Pembanding semula Para Tergugat untuk membayar
seluruh biaya perkara yang timbul dalam kedua tingkat pengadilan secara

do
gu tanggung renteng, yang ditingkat banding ditetapkan sebesar Rp. 150.000,-
(seratus lima puluh ribu rupiah) -----------------------------------------------------------

In
A
Demikianlah diputus dalam Rapat Permusyawaratan Majelis Hakim
ah

Pengadilan Tinggi Jakarta pada hari Rabu tanggal 2 Juli 2014 oleh kami:

lik
HERU MULYONO IHWAN, S.H.M.H. Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Jakarta
selaku Ketua Majelis, SUTARTO KS,S.H.M.H.. dan Drs. H.PANUSUNAN
am

ub
HARAHAP, S.H.,M.H. masing-masing sebagai Hakim Anggota yang ditunjuk
untuk memeriksa dan mengadili serta memutus perkara ini dalam peradilan
ep
tingkat banding, berdasarkan Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Jakarta
k

No.247/Pen/Pdt/2014/PT.DKI. tanggal 3 April 2014. Putusan mana diucapkan


ah

dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Selasa tanggal 8 Juli 2014 oleh
R

si
Hakim Ketua dengan dihadiri oleh para hakim Anggota tersebut dan Ny.
ENDANG WIDAYATI, SH. Panitera Pengganti, akan tetapi tanpa dihadiri para

ne
ng

pihak yang berperkara.--------------------------------------------------------------------------


HAKIM KETUA MAJELIS,

do
gu

In
A

HERU MULYONO IHWAN, S.H.M.H.


HAKIM ANGGOTA HAKIM ANGGOTA
ah

lik
m

ub

SUTARTO KS.S.H.M.H. Drs.H.PANUSUNAN HARAHAP, S.H.M.H.


.
ka

PANITERA PENGGANTI,
ep
ah

Ny. ENDANG WIDAYATI, SH.


es
M

ng

on
gu

hal 4 dari 5 hal Put.No.247/PDT/2014/PT.DKI


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Rincian biaya perkara :

R
1. Meterai--------------------Rp. 6.000,-

si
2. Redaksi-------------------Rp. 3.000,-

ne
ng
3. Pemberkasan------------Rp.139.000.-
___________________+
Jumlah------------Rp. 150.000,-

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

hal 5 dari 5 hal Put.No.247/PDT/2014/PT.DKI


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5

Anda mungkin juga menyukai