Anda di halaman 1dari 2

NAMA : RATU AMANDA RA

NPM : 2111080162
KELAS/SMT : BKPI C/IV
MATA KULIAH : PENDIDIKAN LINGKUNGAN

FORMAT REVIEW JURNAL

Judul Etika Lingkungan Hidup

Nama Jurnal Jurnal Sumberdaya Bumi Berkelanjutan (SEMITAN)

Volume dan Vol. 2 & Hal 521-525


Halaman
Tahun 2020

Penulis P. Julius F. Nagel


Reviewer Ratu Amanda Rabiatul Adawiyah
Tanggal 19 Maret 2023

Tujuan Penelitian Berupaya membina wawasan dan kepedulian lingkungan di kalangan


Masyarakat
Subjek Penelitian Masyarakat (Yang menyebabkan kerusakan lingkungan)

Metode penelitian Riset Sekunder (Secondary Research), menggunakan data riset yang telah
dikumpulkan oleh orang lain dan dilaporkan dalam buku, artikel dalam
jurnal profesional, atau sumber dari internet.
Definisi 1. Ketidaktahuan masyarakat akan akibat dari tindakannya. Misalnya:
Operasional kebiasaan masyarakat desa menggunakan sungai sebagai kakus.
Variabel 2. Desakan kebutuhan hidup sehingga kegiatan yang sebenarnya
Dependent merusak lingkungan terus berlangsung. misalnya: Pemakaian kayu
sebagai bahan dasar produksi gamping, genteng, batubata.
3. Kurangnya pengetahuan tentang keseimbangan komponen dalam
ekosistem. misalnya: mencari ikan dengan racun ikan. 4.Kepedulian
lingkungan yang rendah. misalnya: industri yang membuang limbah
sembarangan.
4. Belum memasyarakatnya ketentuan hukum dan peraturan
pemerintah tentang lingkungan hidup.
Cara & Alat Ukur 1. Memahami Isu Lingkungan
Variable Dependent 2. Memberikan edukasi mengenai dasar etika lingkungan hidup (Dasar
Pendekatan Ekologis, Pendekatan Humanisme, Pendekatan
Teologis)
3. Memberikan edukasi mengenai Isi dari Prinsip-prinsip Etika
Lingkungan
Definisi Polusi, perubahan iklim, populasi, penipisan sumber daya alam,
Operasional pembuangan limbah, kepunahan keanekaragaman hayati, penggundulan
Independent hutan, fenomena pengasaman laut penipisan lapisan ozon.
Langkah Penelitian Penelitian dilakukan dengan cara membuat rincian deskripsi dari setiap
masalah satu persatu hingga terdapat hasil dari setiap penelitian masalah.
Hasil Penelitian Cara mengatasi masalah lingkungan tidak dapat hanya dengan usaha-usaha
yang bersifat teknis semata seperti: Pengolahan Limbah dan Reboisasi.
Melainkan harus didukung dengan upaya yang bersifat edukatif dan
persuasif yang disampaikan kepada masyarakat secara meluas, diberikan
melalui jalan: Pendidikan formal maupun Pendidikan nonformal
Kekuatan Penelitian Kekuatan dari Jurnal ini adalah berdasarkan ide dan gagasannya penulis
menggunakan dasar teori yang sederhana dan relevan sesuai dengan
permasalahan yang diteliti dalam penelitian ini. Selain itu penulis
menggunakan sumber-sumber dan literatur yang banyak sekali, tersusun
secara sistematis, dan bahasa yang digunakan mudah dipahami.
Kelemahan Tidak ada tujuan yang jelas terhadap judul yang dibahas.
Penelitian
Kesimpulan Masalah lingkungan hidup di Indonesia dan dunia semakin banyak dan
penting untuk segera dicari solusinya.
1. Kerusakan habitat. Tidak bisa dimungkiri bahwa sumber masalah
dari penurunan fungsi hutan hujan tropis Sumatera adalah
deforentasi.
2. Diantara hiruk pikuk politik elektoral, ada pertanyaan kritis tentang
politik substantif yang belum banyak tersentuh.
3. Indonesia harus membuat langkah nyata untuk ikut menahan
kenaikan suhu muka bumi demi kepentingan nasional maupun
tanggung jawab internasional.
4. Masa depan lingkungan hidup disebut suram ditangan DPR baru.
Metode penulisan paper ini menggunakan riset sekunder. Simpulan,
upaya pembinaan lingkungan hidup bisa dilakukan melalui jalur
pendidikan formal maupun non formal.
Saran: Kita harus mewariskan kepada generasi mendatang suatu dunia yang
baik. Prinsip tanggung jawab terhadap alam “menguasai secara
berpartisipasi, menggunakan sambil memelihara.”

Anda mungkin juga menyukai