Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Topik penyuluhan yang dilakukan yaitu inisiatif vs rasa bersalah pada anak usia pra sekolah (3-6

Tahun). Pada penyuluhan ini sasaran utamanya adalah anak usia pra sekolah. Berbagai macam

permainan-permainan yang dapat menstimulasi begitu banyak aspek dalam perkembangan anak,

terutama usia anak 3-6 tahun. Terapi Outbound Tower Building Cup yaitu jenis permainan yang

mengutamakan gerakan motorik kasar. Pencapaian kemampuan ini akan membuat anak bangga

terhadap dirinya.

RT 04 merupakan salah satu RT yang termasuk wilayah RW 19 yang terletak di Kecamatan Nanggalo,

jumlah warga Kelurahan Surau Gadang tahun 2017 ±19.896 jiwa. Penyuluhan akan dilakukan di posko

dekat dengan lapangan bola RT 03. Berdasarkan survey awal yang dilakukan pada tanggal 27 Maret 2023

di RT 04 RW 19 didapatkan ±8 orang anak usia 3-6 tahun yang termaksud dalam perkembangan inisiatif

vs rasa bersalah.

Dari masalah di atas, maka kelompok ingin mengangkat materi penyuluhan cara meningkatkan

Motorik kasar anak usia pra sekolah dengan Terapi Outbound Tower Building Cup.

Anda mungkin juga menyukai