Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMKN 4 Pandeglang Kelas : X/1 KD : 3.3


Materi : Sistem Persamaan Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit Pertemuan :1
Linear Tiga Variabel
(SPLTV)
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui model pembelajaran problem based learning dengan menggunakan vidio
pembelajaran dan LKPD peserta didik dapat menentukan penyelesaian dari Sistem
Persamaan Linear Tiga Variabel dengan metode grafik, substitusi, eliminasi, dan substitusi-
eliminasi dengan tepat.
B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pendekatan :Saintifik Learning Media Sumber belajar Alat dan Bahan
Model : Problem based - Power Point -Bahan Ajar Proyektor, Laptop dan spidol
Pembelajaran learning -Vidio -LKPD
Metode : Ceramah, Diskusi Pembelajaran
kelompok, tanya
jadawb, Penugasan

PENDAHULUAN 1. Guru mengkondisikan siswa untuk duduk tenang dan meminta perwakilan 15
siswa untuk memimpin doa, setelah itu dilanjutkan dengan mengabsen menit
siswa
2. Guru membuka pembelajaran dengan penuh kesan untuk merangsang rasa
senang siswa akan pembelajaran, sekaligus memberikan motivasi
3. Guru penyampaikan tujuan pembelajaran, dan menjelaskan pentingnya
memahami materi SPLTV dalam kehidupan sehari hari.
4. Guru melakukan apersepsi dengan mengingat materi SPLDV yang sudah
dipelajari sebelmunya, dengan cara menayangkan vidio pembelajaran yang
sudah dipersiapkan, untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis
siswa. Selanjutnya mengajak siswa untuk menyelesaikan permasalahan
terkait SPLTV
KEGIATAN Tahap Orientasi 65menit
INTI Guru memberikan penjelasan dan contoh terkait permasalahan kontekstual
SPLTV, kemudian Guru membrikan LKPD yang berisi Permasalahan terikat
SPLTV seperti masalah lamanya sebuah pekerjaan, harga dan meminta siswa
untuk membuat sebuah kelompok kecil kemudian diberikan LKPD untuk
didiskusikan.
Tahap pengorganisasian
Guru menjelaskan terkait LKPD dan Menjawab Pertanyaan seputar
permasalahan terkait LKPD
Tahap Pembimbingan Penyidikan
Disaat siswa mengerjakan LKPD Guru menanyakan kesulitan siswa, kemudian
memberikan penjelasan jika ada yang kesulitan terkait materi SPLTV
Tahap Mengembangkan dan menyajikan
Guru meminta perwakilan beberapa kelompom untuk menjelaskan hasil
pekerjaanya
Tahap Menganalisa dan mengevaluasi
Guru melakukan refleksi dan evaluasi terkait prose-proses yang mereka
gunakan dan memberikan penguatan
PENUTUP 1. Guru bersama peserta didik melaksanakan refleksi terhadap pembelajaran 10
yang telah dilakukan menit
2. Guru bersama siswa membahas kesimpulan pembelajaran terkait SPLTV
dan meminta siswa untuk menyebutkan apa saja yang sudah dipahaminya
seputar penyelsaian permasalahan SPLTV
3. Guru memberikan tugas untuk pertemuan selanjutnya dan menutup
pembelajaran dengan doa dan terimakasih

Mengetahui, Pandeglang, Oktober 2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Dr. Ir. Susila, MM Iyang Aripin


NIP. 196702241997031003 NIM.2225170009
-

Anda mungkin juga menyukai