Anda di halaman 1dari 1

Sebagai pemantik proses refleksi, silakan menjawab pertanyaan di bawah ini:

1. Apa yang sudah anda ketahui mengenai Capaian Pembalajaran?


2. Apa saja hal yang anda perhatikan/ pertimbangkansebagai landasan saat merencanakan
pembelajaran di kelas?
3. Apa yang selama ini menjadi tujuan besar dari proses pembelajaran siswa yang anda
lakukan?
4. Bagaimana selama ini cara anda mengetahui bahwa siswa telah memahami apa yang
dipelajarinya?
5. Bagaimana pengalaman anda selama ini dengan strategi yang selama ini efektif bagi anda
untuk mendorong siswa membentuk pemahamannya sendiri?

Anda mungkin juga menyukai