Anda di halaman 1dari 20

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN
Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk

si
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Pengadilan Negeri Teluk Kuantan yang mengadili perkara pidana
dengan acara pemeriksaan biasa dalam tingkat pertama menjatuhkan putusan

do
gu sebagai berikut dalam perkara Terdakwa :
1. Nama lengkap : Jafri. S als Jafri Bin Samin;
2. Tempat lahir : Baserah;

In
A
3. Umur/Tanggal lahir : 42 Tahun/24 Juni 1980;
4. Jenis kelamin : Laki-laki;
ah

lik
5. Kebangsaan : Indonesia;
6. Tempat tinggal : Desa Koto Tuo Kec. Kuantan Hilir Kab. Kuantan
am

ub
Singingi;
7. Agama : Islam;
8. Pekerjaan : Petani/pekebun;
ep
k

Terdakwa ditangkap oleh:


1. Penyidik Polres Kuansing sejak tanggal 18 Oktober 2022 sampai 20 Oktober
ah

R
2022;

si
2. Perpanjangan penangkapan oleh Penyidik Polres Kuansing sejak tanggal 21

ne
ng

Oktober 2022 sampai dengan 23 Oktober 2022;


Terdakwa ditahan dalam tahanan Rumah Tahanan oleh:
1. Penyidik sejak tanggal 24 Oktober 2022 sampai dengan tanggal 12

do
gu

November 2022;
2. Penyidik Perpanjangan Oleh Penuntut Umum sejak tanggal 13 November
In
A

2022 sampai dengan tanggal 22 Desember 2022;


3. Penyidik Perpanjangan Pertama Oleh Ketua Pengadilan Negeri sejak
ah

tanggal 23 Desember 2022 sampai dengan tanggal 21 Januari 2023;


lik

4. Penuntut Umum sejak tanggal 16 Februari 2023 sampai dengan tanggal 7


Maret 2023;
m

ub

5. Penyidik Perpanjangan Kedua Oleh Ketua Pengadilan Negeri sejak tanggal


22 Januari 2023 sampai dengan tanggal 20 Februari 2023;
ka

ep

6. Hakim Pengadilan Negeri sejak tanggal 2 Maret 2023 sampai dengan


tanggal 31 Maret 2023;
ah

7. Hakim Pengadilan Negeri Perpanjangan Oleh Ketua Pengadilan Negeri sejak


R

tanggal 1 April 2023 sampai dengan tanggal 30 Mei 2023;


es
M

Terdakwa didampingi oleh Advokat/Penasihat Hukum Yogi Saputra, S.H.,dan


ng

rekan dari Kantor Hukum Mujahid Law Office beralamat di Jalan Proklamasi No.
on

Halaman 1 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
129 Sungai Jering Teluk Kuantan Kab. Kuantan Singingi, berdasarkan Surat

R
Kuasa Khusus Nomor 048/SK/MJH/III/2023 tanggal 07 Maret 2023, yang telah

si
didaftarkan di kepaniteraan Pengadilan Negeri Teluk Kuantan terdaftar dengan

ne
ng
nomor 42/SK/2023/PN Tlk tertanggal 07 Maret 2023;
Pengadilan Negeri tersebut;
Setelah membaca:

do
gu - Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Teluk Kuantan Nomor
42/Pid.Sus/2023/PN Tlk tanggal 2 Maret 2023 tentang penunjukan Majelis

In
A
Hakim;
- Penetapan Majelis Hakim Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk tanggal 2 Maret
ah

2023 tentang penetapan hari sidang;

lik
- Berkas perkara dan surat-surat lain yang bersangkutan;
Setelah mendengar keterangan Saksi-saksi, Terdakwa serta
am

ub
memperhatikan barang bukti yang diajukan di persidangan;
Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh
ep
Penuntut Umum yang pada pokoknya sebagai berikut:
k

1. Menyatakan Terdakwa JAFRI S. Als JAFRI Bin SAMIN (Alm) terbukti


ah

secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan Tindak Pidana “Setiap


R

si
orang tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai,
atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan tanaman” sebagaimana

ne
ng

diatur dan diancam pidana dalam Dakwaan Alternatif Kedua Pasal 112
Ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika;

do
gu

2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa JAFRI S. Als JAFRI Bin SAMIN


(Alm) berupa pidana penjara selama 5 (lima) tahun dan Denda Rp.
800.000.000,- (delapan ratus juta rupiah) subsidiair 3 (tiga) bulan Penjara
In
A

dikurangi selama masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani


terdakwa dengan perintah terdakwa tetap ditahan.
ah

lik

3. Menyatakan barang bukti berupa :


- 1 (satu) paket plastik bening berisi kristal diduga narkotika jenis sabu
m

ub

berat kotor 0.48 (nol koma empat puluh delapan) gram, berat bersih
0,37 gr (nol koma tiga puluh tujuh gra ) dan berat plastik pembungkus
ka

0,11 gr (nol koma sebelas gram).


ep

- 1 (satu) buah kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat


ah

penyimpanan Narkotika jenis sabu.


R

- 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam


es

dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166


M

ng

dan nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat komunikasi.


on

Halaman 2 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Dirampas untuk dimusnahkan.

R
- 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan

si
nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor

ne
ng
rangka MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;
Dirampas untuk negara.
4. Menetapkan supaya terdakwa dibebani membayar biaya perkara sebesar

do
gu Rp. 5.000,- (Lima Ribu Rupiah);
Setelah mendengar Permohonan dan Pembelaan Penasihat Hukum

In
A
Terdakwa yang pada pokoknya sebagai berikut:
1. Terdakwa mengakui dan menyesali perbuatannya;
ah

2. Terdakwa Tidak berbelit belit dan mengakui kesalahannya;

lik
Menimbang, bahwa Terdakwa diajukan ke persidangan oleh Penuntut
Umum didakwa berdasarkan Surat Dakwaan sebagai berikut:
am

ub
PERTAMA
Bahwa Terdakwa JAFRI S. Als JAFRI Bin SAMIN (Alm) pada hari
ep
Selasa tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul 21.45 Wib atau setidak-
k

tidaknya pada waktu lain dalam bulan Oktober 2022 atau setidak-tidaknya
ah

pada waktu lain dalam tahun 2022 bertempat di pinggir jalan Desa Kampung
R

si
Medan Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi atau setidak-
tidaknya pada suatu tempat yang termasuk daerah hukum Pengadilan

ne
ng

Negeri Teluk Kuantan yang berwenang memeriksa dan mengadili


perkaranya, “Setiap orang yang tanpa hak atau melawan hukum

do
gu

menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara


dalam jual beli, menukar, atau menyerahkan Narkotika Golongan I”.
Perbuatan tersebut dilakukan oleh terdakwa dengan cara–cara sebagai
In
A

berikut :
Bahwa awalnya Tim Res. Narkoba Polres Kuantan Singingi
ah

lik

mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa di Kec. Kuantan Hilir Kab.


Kuantan Singingi sering terjadi jual beli Narkotika jenis sabu secara online.
m

ub

Selanjutnya saksi WENDI IRAWAN dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT


(masing-masing anggota Kepolisian Polres Kuantan Singingi) berdasarkan
ka

Surat Perintah Undercover/Terselubung Nomor : Springas 57/


ep

X/RES.4.2/2022/Sat ResNarkoba tanggal 15 Oktober 2022 dimana saksi


ah

WENDI IRAWAN menyamar sebagai pembeli pada hari Selasa tanggal 18


R

Oktober 2022 sekira pukul 20.00 Wib saksi WENDI IRAWAN mengirim pesan
es

chat kepada seseorang yang tidak tau namanya dengan tujuan untuk
M

ng

melakukan pembelian narkotika jenis sabu seharga Rp. 500.000,- (lima ratus
on

Halaman 3 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
ribu rupiah), selanjutnya seseorang tersebut menyuruh saksi WENDI

R
IRAWAN untuk menunggu di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab.

si
Kuantan Singingi, kemudian 1 (satu) jam kemudian saksi WENDI IRAWAN

ne
ng
dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT menunggu di tempat yang sudah
ditentukan tersebut dating terdakwa dengan menggunakan sepeda motor
merk Beat warna hitam dengan Nopol : BM 3027 XL berhenti di pinggir jalan

do
gu selanjutnya saksi WENDI IRAWAN dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT
menghampiri terdakwa dan pada saat terdakwa menyerahkan 1 (satu) paket

In
A
narkotika jenis sabu tersebut kemudian saksi WENDI IRAWAN dan saksi
RAHMAT NUR HIDAYAT melakukan penangkapan terhadap terdakwa dan
ah

dilakukan penggeledahan ditemukan 1 (satu) paket narkotika jenis sabu di

lik
tanah yang pada saat penangkapan dibuang atau dijatuhkan oleh terdakwa.
Bahwa terdakwa mengakui bahwa 1 (satu) paket narkotika jenis sabu
am

ub
tersebut adalah milik terdakwa dimana terdakwa disuruh oleh sdr.
MANULLANG (DPO) untuk mengantarkan kepada pembeli di Desa
ep
Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab. Kuantan Singingi. Bahwa selain
k

barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu barang bukti lain yang
ah

ditemukan pada saat penangkapan terhadap terdakwa antara lain 1 (satu)


R

si
buah kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika
jenis sabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam

ne
ng

dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166 dan


nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat komunikasi dan 1 (satu) unit

do
gu

sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan nopol : BM 3027 XL
dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor rangka
MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi. Selanjutnya terdakwa dan
In
A

barang ukti di bawa ke Polres Kuantan Singingi untuk proses lebih lanjut.
Bahwa 1 (satu) paket narkotika jenis sabu yang ditemukan pada saat
ah

lik

penangkapan terhadap terdakwa dilakukan penimbangan oleh PT.


PEGADAIAN (Persero) UPC Sei Jering dan berdasarkan Berita Acara
m

ub

Penimbangan Nomor : 57/10.14302/2022 tanggal 19 Oktober 2022 yang


ditimbang oleh AZHARI AZHAR, SE. selaku Pengelola Unit PT. PEGADAIAN
ka

(Persero) UPC Sei Jering yang disaksikan M. RAVI TANDRA yang


ep

melakukan penimbangan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu


ah

yang disita dari terdakwa dengan hasil penimbangan dengan berat


R

brutto/kotor 0,48 (nol koma empat puluh delapan) gram, sedangkan untuk
es

berat netto/bersih 0,37 (nol koma tiga puluh tujuh) gram.


M

ng

on

Halaman 4 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa berdasarkan Berita Acara Pemeriksaan Laboratoris

R
Kriminalistik POLDA Riau NO. LAB :1904/NNF/2022 tanggal 27 Oktober

si
2022 yang memberikan kesimpulan bahwa barang bukti yang disita dari

ne
ng
terdakwa berupa : 1 (satu) bungkus plastik klip berisikan kristal warna putih
dengan berat netto 0,37 gram Positif Metamfetamina yang terdaftar sebagai
Golongan I Nomor Urut 61 Lampiran Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor

do
gu 44 Tahun 2019 tentang Perubahan Penggolongan Narkotika didalam
Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika.

In
A
Bahwa Terdakwa dalam melakukan perbuatan menawarkan untuk
dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli,
ah

menukar atau menyerahkan Narkotika Golongan 1 jenis sabu-sabu tersebut

lik
bukan untuk kepentingan Pelayanan Kesehatan dan Ilmu Pengetahuan dan
tanpa izin dari Pejabat yang berwenang.
am

ub
Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam
Pasal 114 Ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika;
ep
ATAU
k

KEDUA
ah

Bahwa Terdakwa JAFRI S. Als JAFRI Bin SAMIN (Alm) pada hari
R

si
Selasa tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul 21.45 Wib atau setidak-
tidaknya pada waktu lain dalam bulan Oktober 2022 atau setidak-tidaknya

ne
ng

pada waktu lain dalam tahun 2022 bertempat di pinggir jalan Desa Kampung
Medan Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi atau setidak-

do
gu

tidaknya pada suatu tempat yang termasuk daerah hukum Pengadilan


Negeri Teluk Kuantan yang berwenang memeriksa dan mengadili
perkaranya, “setiap orang tanpa hak atau melawan hukum memiliki,
In
A

menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan


tanaman”. Perbuatan tersebut dilakukan oleh terdakwa dengan cara – cara
ah

lik

sebagai berikut :
Bahwa awalnya Tim Res. Narkoba Polres Kuantan Singingi
m

ub

mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa di Kec. Kuantan Hilir Kab.


Kuantan Singingi sering terjadi jual beli Narkotika jenis sabu secara online.
ka

Selanjutnya saksi WENDI IRAWAN dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT


ep

(masing-masing anggota Kepolisian Polres Kuantan Singingi) berdasarkan


ah

Surat Perintah Undercover/Terselubung Nomor : Springas /57/X


R

/RES.4.2/2022/Sat ResNarkoba tanggal 15 Oktober 2022 dimana saksi


es

WENDI IRAWAN menyamar sebagai pembeli pada hari Selasa tanggal 18


M

ng

Oktober 2022 sekira pukul 20.00 Wib saksi WENDI IRAWAN mengirim pesan
on

Halaman 5 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
chat kepada seseorang yang tidak tau namanya dengan tujuan untuk

R
melakukan pembelian narkotika jenis sabu seharga Rp. 500.000,- (lima ratus

si
ribu rupiah), selanjutnya seseorang tersebut menyuruh saksi WENDI

ne
ng
IRAWAN untuk menunggu di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab.
Kuantan Singingi, kemudian 1 (satu) jam kemudian saksi WENDI IRAWAN
dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT menunggu di tempat yang sudah

do
gu ditentukan tersebut dating terdakwa dengan menggunakan sepeda motor
merk Beat warna hitam dengan Nopol : BM 3027 XL berhenti di pinggir jalan

In
A
selanjutnya saksi WENDI IRAWAN dan saksi RAHMAT NUR HIDAYAT
menghampiri terdakwa dan pada saat terdakwa menyerahkan 1 (satu) paket
ah

narkotika jenis sabu tersebut kemudian saksi WENDI IRAWAN dan saksi

lik
RAHMAT NUR HIDAYAT melakukan penangkapan terhadap terdakwa dan
dilakukan penggeledahan ditemukan 1 (satu) paket narkotika jenis sabu di
am

ub
tanah yang pada saat penangkapan dibuang atau dijatuhkan oleh terdakwa.
Bahwa terdakwa mengakui bahwa 1 (satu) paket narkotika jenis sabu
ep
tersebut adalah milik terdakwa dimana terdakwa disuruh oleh sdr.
k

MANULLANG (DPO) untuk mengantarkan kepada pembeli di Desa


ah

Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab. Kuantan Singingi. Bahwa selain
R

si
barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu barang bukti lain yang
ditemukan pada saat penangkapan terhadap terdakwa antara lain 1 (satu)

ne
ng

buah kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika


jenis sabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam

do
gu

dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166 dan


nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat komunikasi dan 1 (satu) unit
sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan nopol : BM 3027 XL
In
A

dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor rangka


MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi. Selanjutnya terdakwa dan
ah

lik

barang ukti di bawa ke Polres Kuantan Singingi untuk proses lebih lanjut.
Bahwa 1 (satu) paket narkotika jenis sabu yang ditemukan pada saat
m

ub

penangkapan terhadap terdakwa dilakukan penimbangan oleh PT.


PEGADAIAN (Persero) UPC Sei Jering dan berdasarkan Berita Acara
ka

Penimbangan Nomor : 57/10.14302/2022 tanggal 19 Oktober 2022 yang


ep

ditimbang oleh AZHARI AZHAR, SE. selaku Pengelola Unit PT. PEGADAIAN
ah

(Persero) UPC Sei Jering yang disaksikan M. RAVI TANDRA yang


R

melakukan penimbangan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu


es

yang disita dari terdakwa dengan hasil penimbangan dengan berat


M

ng

on

Halaman 6 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
brutto/kotor 0,48 (nol koma empat puluh delapan) gram, sedangkan untuk

R
berat netto/bersih 0,37 (nol koma tiga puluh tujuh) gram.

si
Bahwa berdasarkan Berita Acara Pemeriksaan Laboratoris

ne
ng
Kriminalistik POLDA Riau NO. LAB :1904/NNF/2022 tanggal 27 Oktober
2022 yang memberikan kesimpulan bahwa barang bukti yang disita dari
terdakwa berupa : 1 (satu) bungkus plastik klip berisikan kristal warna putih

do
gu dengan berat netto 0,37 gram Positif Metamfetamina yang terdaftar sebagai
Golongan I Nomor Urut 61 Lampiran Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor

In
A
44 Tahun 2019 tentang Perubahan Penggolongan Narkotika didalam
Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika.
ah

Bahwa Terdakwa dalam memiliki, menyimpan, menguasai atau

lik
menyediakan Narkotika Golongan 1 bukan tanaman jenis sabu-sabu tersebut
bukan untuk kepentingan Pelayanan Kesehatan dan Ilmu Pengetahuan dan
am

ub
tanpa izin dari Pejabat yang berwenang.
Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam
ep
Pasal 112 Ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika;
k

Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum


ah

telah mengajukan Saksi-saksi sebagai berikut:


R

si
1. Saksi Rahmat Nur Hidayat dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan
sebagai berikut:

ne
ng

- Bahwa Terdakwa ditangkap pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022


sekira pukul 21.45 Wib bertempat di pinggir jalan Desa Kampung Medan

do
gu

Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi;


- Bahwa berawal pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022 pukul 20.00
Wib Saksi berpura-pura ingin membeli Narkotika jenis sabu, lalu Saksi
In
A

chat dengan seseorang yang Saksi tidak kenal namanya, tujuan kami
melakukan pemancingan untuk membeli Narkotika jenis sabu seharga
ah

lik

Rp500.000,00. (lima ratus ribu rupiah), lalu Terdakwa menyuruh agar


Saksi menunggu di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hilir Kab.
m

ub

Kuansing, sekitar 1 jam menunggu baru Terdakwa datang dengan


mengendarai sepeda motor beat warna hitam BM 3027 XL, kami melihat
ka

Terdakwa berhenti di tepi jalan lalu Saksi menghampirinya dan Saksi


ep

menyerahkan barang bukti berupa Narkotika jenis sabu kepada Saksi


ah

tetapi belum sempat Teman Saksi menerima Narkotika jenis sabu


R

tersebut, Terdakwa tahu kami polisi lalu Terdakwa menjatuhkan Narkotika


es

jenis sabu tersebut, setelah diperiksa isi kotak rokok tersebut berisi
M

ng

Narkotika jenis sabu kemudian Saksi langsung melakukan penangkapan


on

Halaman 7 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
dan selanjutnya kami membawa Terdakwa beserta barang bukti ke Kantor

R
untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut;

si
- Bahwa saat penangkapan tersebut dilakukan penggeledahan dan

ne
ng
ditemukan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu di tanah yang
pada saat penangkapan dibuang atau dijatuhkan oleh terdakwa dan
terdakwa mengakui bahwa narkotika jenis sabu tersebut milik terdakwa

do
gu dimana terdakwa disuruh oleh Sdr. Manullang (DPO) untuk mengantarkan
kepada pembeli di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab. Kuantan

In
A
Singingi;
- Bahwa ditemukan pada saat penggeledahan antara lain 1 (satu) buah
ah

kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika

lik
jenis shabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna
hitam dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 :
am

ub
354207119373166 dan nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat
komunikasi dan 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam
ep
dengan nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan
k

nomor rangka MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;


ah

- Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang berwenang terkait
R

si
narkotika jenis sabu tersebut;
- Bahwa terhadap keterangan Saksi, Terdakwa memberikan pendapat

ne
ng

keterangan Saksi tersebut benar;


2. Saksi Wendi Irawan dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan

do
gu

sebagai berikut:
- Bahwa Terdakwa ditangkap pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022
sekira pukul 21.45 Wib bertempat di pinggir jalan Desa Kampung Medan
In
A

Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi;


- Bahwa berawal pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022 pukul 20.00
ah

lik

Wib Saksi berpura-pura ingin membeli Narkotika jenis sabu, lalu Saksi
chat dengan seseorang yang Saksi tidak kenal namanya, tujuan kami
m

ub

melakukan pemancingan untuk membeli Narkotika jenis sabu seharga


Rp500.000,00. (lima ratus ribu rupiah), lalu Terdakwa menyuruh agar
ka

Saksi menunggu di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hilir Kab.


ep

Kuansing, sekitar 1 jam menunggu baru Terdakwa datang dengan


ah

mengendarai sepeda motor beat warna hitam BM 3027 XL, kami melihat
R

Terdakwa berhenti di tepi jalan lalu Saksi menghampirinya dan Saksi


es

menyerahkan barang bukti berupa Narkotika jenis sabu kepada Saksi


M

ng

tetapi belum sempat Teman Saksi menerima Narkotika jenis sabu


on

Halaman 8 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut, Terdakwa tahu kami polisi lalu Terdakwa menjatuhkan Narkotika

R
jenis sabu tersebut, setelah diperiksa isi kotak rokok tersebut berisi

si
Narkotika jenis sabu kemudian Saksi langsung melakukan penangkapan

ne
ng
dan selanjutnya kami membawa Terdakwa beserta barang bukti ke Kantor
untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut;
- Bahwa saat penangkapan tersebut dilakukan penggeledahan dan

do
gu ditemukan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu di tanah yang
pada saat penangkapan dibuang atau dijatuhkan oleh terdakwa dan

In
A
terdakwa mengakui bahwa narkotika jenis sabu tersebut milik terdakwa
dimana terdakwa disuruh oleh Sdr. Manullang (DPO) untuk mengantarkan
ah

kepada pembeli di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab. Kuantan

lik
Singingi;
- Bahwa ditemukan pada saat penggeledahan antara lain 1 (satu) buah
am

ub
kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika
jenis shabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna
ep
hitam dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 :
k

354207119373166 dan nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat


ah

komunikasi dan 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam
R

si
dengan nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan
nomor rangka MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;

ne
ng

- Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang berwenang terkait
narkotika jenis sabu tersebut;

do
gu

- Bahwa terhadap keterangan Saksi, Terdakwa memberikan pendapat


keterangan Saksi tersebut benar;
Menimbang, bahwa Terdakwa di persidangan telah memberikan
In
A

keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut:


- Bahwa Terdakwa ditangkap pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022
ah

lik

sekira pukul 21.45 Wib bertempat di pinggir jalan Desa Kampung Medan
Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi;
m

ub

- Bahwa berawal pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul
17.00 Wib, Terdakwa ditelepon sdr Manulang, Terdakwa disuruh
ka

kerumahnya dan sekira pukul 20.00 Wib Terdakwa kerumah Khairul


ep

dengan menaiki sepeda motor beat warna hitam BM 3027 XL kemudian


ah

menyerahkan 1 (satu) bungkus rokok Sampoerna setahu Terdakwa isinya


R

Narkotika jenis sabu yang mana sdr Manulang mengatakan harganya


es

Rp500.000,00 (lima ratus ribu rupiah) lalu Terdakwa disuruh antar ke


M

ng

Kampung Medan dan orang yang memesan sabu sudah menunggu di


on

Halaman 9 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Simpang SRDP lalu Terdakwa kesana dan melihat ada orang, kemudian

R
Terdakwa berhenti, lalu Terdakwa ditangkap;

si
- Bahwa saat penangkapan tersebut dilakukan penggeledahan dan

ne
ng
ditemukan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu di tanah yang
pada saat penangkapan dibuang atau dijatuhkan oleh terdakwa dan
terdakwa mengakui bahwa narkotika jenis sabu tersebut milik terdakwa

do
gu dimana terdakwa disuruh oleh Sdr. Manullang (DPO) untuk mengantarkan
kepada pembeli di Desa Kampung Medan Kec. Kuantan Hiir Kab. Kuantan

In
A
Singingi;
- Bahwa ditemukan pada saat penggeledahan antara lain 1 (satu) buah
ah

kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika

lik
jenis shabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna
hitam dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 :
am

ub
354207119373166 dan nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat
komunikasi dan 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam
ep
dengan nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan
k

nomor rangka MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;


ah

Menimbang, bahwa Penuntut Umum mengajukan barang bukti sebagai


R

si
berikut:
- 1 (satu) paket plastik bening berisi kristal narkotika jenis sabu berat kotor

ne
ng

0.48 (nol koma empat puluh delapan) gram, berat bersih 0,37 gr (nol koma
tiga puluh tujuh gram) dan berat plastik pembungkus 0,11 gr (nol koma

do
gu

sebelas gram);
- 1 (satu) buah kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan
In
Narkotika jenis sabu;
A

- 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam dengan
nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166 dan nomor
ah

lik

kartu Sim 082296512112 sebagai alat komunikasi;


- 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan nopol :
m

ub

BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor rangka


MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;
ka

Menimbang, bahwa berdasarkan alat bukti dan barang bukti yang


ep

diajukan diperoleh Fakta-Fakta Hukum sebagai berikut:


ah

- Bahwa Terdakwa ditangkap pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022


R

sekira pukul 21.45 Wib bertempat di pinggir jalan Desa Kampung Medan
es

Kecamatan Kuantan Hilir Kabupaten Kuantan Singingi;


M

ng

on

Halaman 10 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa saat penangkapan tersebut dilakukan penggeledahan dan

R
ditemukan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu, 1 (satu) buah

si
kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat penyimpanan Narkotika

ne
ng
jenis shabu, 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna
hitam dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 :
354207119373166 dan nomor kartu Sim 082296512112 sebagai alat

do
gu komunikasi dan 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam
dengan nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan

In
A
nomor rangka MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;
- Bahwa berdasarkan keterangan Terdakwa, berawal pada hari Selasa
ah

tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul 17.00 Wib, Terdakwa ditelepon sdr

lik
Manulang, Terdakwa disuruh kerumahnya dan sekira pukul 20.00 Wib
Terdakwa kerumah Khairul dengan menaiki sepeda motor beat warna
am

ub
hitam BM 3027 XL kemudian menyerahkan 1 (satu) bungkus rokok
Sampoerna setahu Terdakwa isinya Narkotika jenis sabu yang mana sdr
ep
Manulang mengatakan harganya Rp500.000,00 (lima ratus ribu rupiah)
k

lalu Terdakwa disuruh antar ke Kampung Medan dan orang yang


ah

memesan sabu sudah menunggu di Simpang SRDP lalu Terdakwa kesana


R

si
dan melihat ada orang, kemudian Terdakwa berhenti, lalu Terdakwa
ditangkap;

ne
ng

- Bahwa berdasarkan Berita Acara Penimbangan Nomor :


57/10.14302/2022 tanggal 19 Oktober 2022 yang ditimbang oleh Azhari

do
gu

Azhar, SE. selaku Pengelola Unit PT. Pegadaian (Persero) UPC Sei Jering
yang disaksikan M. RAVI TANDRA yang melakukan penimbangan barang
bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu yang disita dari terdakwa dengan
In
A

hasil penimbangan dengan berat brutto/kotor 0,48 (nol koma empat puluh
delapan) gram, sedangkan untuk berat netto/bersih 0,37 (nol koma tiga
ah

lik

puluh tujuh) gram;


- Bahwa berdasarkan Berita Acara Pemeriksaan Laboratoris Kriminalistik
m

ub

Polda Riau NO. LAB :1904/NNF/2022 tanggal 27 Oktober 2022 yang


memberikan kesimpulan bahwa barang bukti yang disita dari terdakwa
ka

berupa : 1 (satu) bungkus plastik klip berisikan kristal warna putih dengan
ep

berat netto 0,37 gram Positif Metamfetamina yang terdaftar sebagai


ah

Golongan I Nomor Urut 61 Lampiran Peraturan Menteri Kesehatan RI


R

Nomor 44 Tahun 2019 tentang Perubahan Penggolongan Narkotika


es

didalam Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika;


M

ng

on

Halaman 11 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang berwenang terkait

R
narkotika jenis sabu tersebut;

si
Menimbang,bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan

ne
ng
apakah berdasarkan fakta-fakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapat
dinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya dan
untuk menyatakan seseorang telah melakukan suatu tindak pidana, maka harus

do
gu diteliti terlebih dahulu apakah fakta-fakta hukum tersebut memenuhi seluruh
unsur dari tindak pidana yang didakwakan kepadanya;

In
A
Menimbang,bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan
apakah berdasarkan fakta-fakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapat
ah

dinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya;

lik
Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umum
dengan dakwaan yang berbentuk alternatif, sehingga Majelis Hakim dengan
am

ub
memperhatikan fakta-fakta hukum tersebut memilih langsung Dakwaan
Alternatif Kedua sebagaimana diatur dalam Pasal 112 ayat (1) Undang-undang
ep
Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika, yang unsur-unsurnya adalah sebagai
k

berikut:
ah

1. Setiap Orang;
R

si
2. Tanpa hak atau melawan hukum;
3. Menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, atau

ne
ng

menyediakan Narkotika Golongan I;


Menimbang, bahwa terhadap unsur-unsur tersebut Majelis Hakim

do
gu

mempertimbangkan sebagai berikut:


Ad.1 Setiap Orang;
Menimbang, bahwa Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang
In
A

Narkotika menentukan “Setiap Orang“ sebagai subjek hukum, pendukung


hak dan kewajiban, yang menjadi addresat ketentuan tindak pidananya
ah

lik

meliputi subjek hukum baik orang perseorangan maupun korporasi;


Menimbang, bahwa subjek hukum yang dimaksud dalam perkara ini
m

ub

adalah orang perseorangan yang telah diajukan kepersidangan sebagai


Terdakwa oleh Penuntut Umum, yaitu Jafri S. Als Jafri Bin Samin (Alm)
ka

karena didakwa telah melakukan tindak pidana narkotika dan dituntut


ep

untuk mempertanggungjawabkan menurut hukum atas tindak pidana yang


ah

didakwa telah dilakukannya;


R

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi-saksi dan


es

keterangan Terdakwa sendiri dipersidangan, ternyata telah diakui


M

ng

on

Halaman 12 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
kebenaran tentang identitas subjek hukum sebagaimana termuat dalan

R
Surat Dakwaan Penuntut Umum adalah benar identitas dirinya Terdakwa;

si
Menimbang, bahwa dipersidangan Terdakwa terlihat dalam keadaan

ne
ng
sehat jasmani maupun rohani sebagaimana halnya orang yang mampu
membedakan mana perbuatan yang baik atau buruk, sehingga Majelis
Hakim berpendapat unsur ini telah terpenuhi pada diri Terdakwa;

do
gu Ad.2 Tanpa hak atau melawan hukum;
Menimbang, bahwa tanpa hak atau melawan hukum sebagaimana

In
A
dimaksud dalam UU No. 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika adalah
bermakna suatu perbuatan yang mengandung kesalahan dan dapat
ah

dihukum dikarenakan tujuan tersebut dilakukan secara tanpa hak (zonder

lik
eigen recht) atau bertentangan dengan peraturan perundangan yang
berlaku atau bertentangan dengan hak sipelaku atau orang lain (tegen
am

ub
eens anderrs recht);
Menimbang, bahwa menurut ketentuan pada Pasal 7 Undang-
ep
Undang No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika bahwa Narkotika hanya
k

dapat dipergunakan untuk kepentingan pelayanan kesehatan dan/ atau


ah

pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, kemudian dalam Pasal 8


R

si
ayat (2) Undang-Undang No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika diatur
tentang penggunaan Narkotika Golongan I dalam jumlah terbatas dapat

ne
ng

digunakan untuk kepentingan pengembangan ilmu pengetahuan dan


teknologi dan untuk reagensia diagnostik, serta reagensia laboratorium

do
gu

setelah mendapatkan persetujuan Menteri atas rekomendasi Kepala


Badan Pengawas Obat dan Makanan”. Oleh karena adanya pembatasan
penggunaan dari Narkotika tersebut, Undang-Undang No.35 Tahun 2009
In
A

tentang Narkotika juga telah mengatur peredaran dari Narkotika agar tidak
disalahgunakan sebagaimana diatur dalam Pasal 35 yang menyebutkan:
ah

lik

“Peredaran Narkotika meliputi setiap kegiatan atau serangkaian kegiatan


penyaluran atau penyerahan Narkotika, baik dalam rangka perdagangan,
m

ub

bukan perdagangan maupun pemindahtanganan untuk kepentingan


pelayanan kesehatan dan pengembangan ilmu pengetahuan dan
ka

teknologi.”
ep

Menimbang, bahwa dalam Pasal 41 Undang-Undang No.35 Tahun


ah

2009 tentang Narkotika disebutkan bahwa yang berhak untuk


R

menyalurkan Narkotika Golongan I hanyalah pedagang besar farmasi


es

tertentu dan Narkotika Golongan I tersebut hanya dapat disalurkan kepada


M

ng

lembaga ilmu pengetahuan tertentu, dengan tujuan dari penyaluran


on

Halaman 13 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut terbatas hanya untuk kepentingan pengembangan ilmu

R
pengetahuan dan teknologi. Agar peredaran ataupun penyerahan

si
Narkotika Golongan I tersebut dilakukan secara sah dan tidak melawan

ne
ng
hukum, maka diisyaratkan adanya suatu ijin khusus untuk melakukan
perbuatan tersebut;
Menimbang bahwa, berdasarkan keterangan saksi-saksi dan

do
gu keterangan Terdakwa dipersidangan, Terdakwa tidak sedang menjalani
pengobatan bagi penyalahguna narkotika, Terdakwa bukan dokter,

In
A
apoteker, atau memiliki pekerjaan sebagai pedagang farmasi, terhadap
Narkotika jenis sabu tersebut, Terdakwa juga tidak memiliki dokumen atau
ah

ijin yang sah sehingga dapat disimpulkan perbuatan Terdakwa merupakan

lik
perbuatan tanpa hak atau melawan hukum karena tidak memiliki ijin dari
pihak yang berwenang untuk itu;
am

ub
Menimbang, bahwa berdasarkan uraian pertimbangan tersebut
diatas Majelis Hakim berkesimpulan unsur “Tanpa hak dan melawan
ep
hukum” telah terpenuhi;
k

Ad.3 Unsur Menanam, Memelihara, Memiliki, Menyimpan, Menguasai, atau


ah

Menyediakan Narkotika Golongan I


R

si
Menimbang, bahwa perbuatan-perbuatan yang dilarang dalam unsur
ini bersifat alternatif, maksudnya tidak mesti seluruh perbuatan harus

ne
ng

terpenuhi semuanya agar unsur dimaksud terbukti secara sah menurut


hukum, akan tetapi cukup apabila salah satunya dapat terpenuhi dari

do
gu

rangkaian perbuatan yang telah dilakukan oleh Terdakwa, maka dengan


sendirinya unsur dimaksud telah dapat terbukti dengan secara sah
menurut hukum. Namun demikian dalam penerapannya harus dilihat
In
A

secara kasuistis artinya dimungkinkan dalam suatu kasus hanya terbukti


salah satu perbuatan saja, tetapi dalam kasus yang lain dapat terjadi dua
ah

lik

atau lebih alternatif perbuatan yang terbukti telah dilakukan;


Menimbang, bahwa menurut Majelis Hakim “Memiliki” memiliki arti
m

ub

mempunyai, untuk itu maksud dari rumusan “memiliki” disini haruslah


benar-benar sebagai pemilik, tidak peduli apakah secara fisik barang ada
ka

dalam tangannya atau tidak. “Memiliki” harus pula dilihat dari bagaimana
ep

barang tersebut menjadi miliknya/asal mula barang tersebut. Jika


ah

seseorang hanya kedapatan membawa narkotika tidaklah secara otomatis


R

dapat dianggap sebagai pemilik, untuk menjadi pemilik harus dibuktikan


es

bahwa pembawa ini mempunyai dasar yang mengakibatkan disebut


M

ng

sebagai pemilik;
on

Halaman 14 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa kepemilikan dapat diperoleh dari pemberian,

R
dengan cara menanam sendiri, membeli, atau cara-cara lain seperti hibah

si
dan sebagainya, yang jelas harus ada hubungan secara langsung antara

ne
ng
pelaku dengan barang, sehingga disebut “memiliki”;
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 1 angka 1 UU No. 35 Tahun
2009 yang dimaksud dengan Narkotika adalah zat atau obat yang berasal

do
gu dari tanaman atau bukan tanaman, baik sintetis maupun semisintetis,
yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran,

In
A
hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat
menimbulkan ketergantungan;
ah

Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan Narkotika Golongan I

lik
dalam unsur ini adalah kandungan yang terdapat dalam barang bukti yang
diduga narkotika tersebut harus terdapat dalam daftar narkotika golongan I
am

ub
sebagaimana dalam lampiran Undang-Undang Nomor 35 tahun 2009
tentang Narkotika;
ep
Menimbang, bahwa dalam fakta persidangan terungkap Terdakwa
k

ditangkap pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul 21.45
ah

Wib bertempat di pinggir jalan Desa Kampung Medan Kecamatan Kuantan


R

si
Hilir Kabupaten Kuantan Singingi;
Menimbang, bahwa saat penangkapan tersebut dilakukan

ne
ng

penggeledahan dan ditemukan barang bukti 1 (satu) paket narkotika jenis


sabu, 1 (satu) buah kotak rokok merk sampoerna sebagai tempat

do
gu

penyimpanan Narkotika jenis shabu, 1 (satu) unit Handphone merk


Samsung Galaxy A01 warna hitam dengan nomor IMEI 1 :
354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166 dan nomor kartu Sim
In
A

082296512112 sebagai alat komunikasi dan 1 (satu) unit sepeda motor


merk honda beat warna hitam dengan nopol : BM 3027 XL dengan nomor
ah

lik

mesin JFM2E 1703803 dan nomor rangka MH1JFM217EK715704


sebagai alat transportasi;
m

ub

Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Terdakwa, berawal


pada hari Selasa tanggal 18 Oktober 2022 sekira pukul 17.00 Wib,
ka

Terdakwa ditelepon sdr Manulang, Terdakwa disuruh kerumahnya dan


ep

sekira pukul 20.00 Wib Terdakwa kerumah Khairul dengan menaiki


ah

sepeda motor beat warna hitam BM 3027 XL kemudian menyerahkan 1


R

(satu) bungkus rokok Sampoerna setahu Terdakwa isinya Narkotika jenis


es

sabu yang mana sdr Manulang mengatakan harganya Rp500.000,00 (lima


M

ng

ratus ribu rupiah) lalu Terdakwa disuruh antar ke Kampung Medan dan
on

Halaman 15 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
orang yang memesan sabu sudah menunggu di Simpang SRDP lalu

R
Terdakwa kesana dan melihat ada orang, kemudian Terdakwa berhenti,

si
lalu Terdakwa ditangkap;

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan Berita Acara Penimbangan Nomor :
57/10.14302/2022 tanggal 19 Oktober 2022 yang ditimbang oleh Azhari
Azhar, SE. selaku Pengelola Unit PT. Pegadaian (Persero) UPC Sei Jering

do
gu yang disaksikan M. RAVI TANDRA yang melakukan penimbangan barang
bukti 1 (satu) paket narkotika jenis sabu yang disita dari terdakwa dengan

In
A
hasil penimbangan dengan berat brutto/kotor 0,48 (nol koma empat puluh
delapan) gram, sedangkan untuk berat netto/bersih 0,37 (nol koma tiga
ah

puluh tujuh) gram;

lik
Menimbang, bahwa berdasarkan Berita Acara Pemeriksaan
Laboratoris Kriminalistik Polda Riau NO. LAB :1904/NNF/2022 tanggal 27
am

ub
Oktober 2022 yang memberikan kesimpulan bahwa barang bukti yang
disita dari terdakwa berupa : 1 (satu) bungkus plastik klip berisikan kristal
ep
warna putih dengan berat netto 0,37 gram Positif Metamfetamina yang
k

terdaftar sebagai Golongan I Nomor Urut 61 Lampiran Peraturan Menteri


ah

Kesehatan RI Nomor 44 Tahun 2019 tentang Perubahan Penggolongan


R

si
Narkotika didalam Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika;
Menimbang, bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pihak yang

ne
ng

berwenang terkait narkotika jenis sabu tersebut;


Menimbang, bahwa berdasarkan uraian fakta hukum tersebut di atas

do
gu

Majelis Hakim berkesimpulan bahwa 1 (satu) paket narkotika jenis sabu


berdasarkan hasil pemeriksaan secara laboratoris Berita Acara Analisis
Laboratorium Barang Bukti Narkotika NO. LAB :1904/NNF/2022 tanggal
In
A

27 Oktober 2022 yang memberikan kesimpulan bahwa barang bukti yang


disita dari terdakwa berupa : 1 (satu) bungkus plastik klip berisikan kristal
ah

lik

warna putih dengan berat netto 0,37 gram Positif Metamfetamina yang
terdaftar sebagai Golongan I Nomor Urut 61 Lampiran Peraturan Menteri
m

ub

Kesehatan RI Nomor 44 Tahun 2019 tentang Perubahan Penggolongan


Narkotika didalam Lampiran UU RI No 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika,
ka

dan Terdakwa telah memberli dari Sdr Manulang pada hari Selasa tanggal
ep

18 Oktober 2022 sekira pukul 17.00 Wib, dengan cara Terdakwa ke rumah
ah

Sdr Manulang, kemudian narkotika jenis sabu tersebut Terdakwa simpan


R

di sebuah kotak rokok merek sampoerna, sehingga Majelis Hakim


es

berpendapat berdasarkan uraian dan penjelasan Majelis Hakim tersebut


M

ng

diatas unsur “Memiliki Narkotika Golongan I” telah terpenuhi;


on

Halaman 16 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa oleh karena seluruh unsur Pasal 112 ayat (1)

R
Undang-undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika telah terpenuhi, maka

si
Terdakwa harus dinyatakan telah terbukti secara sah dan meyakinkan

ne
ng
melakukan tindak pidana sebagaimana didakwa dalam dakwaan alternatif
kedua;
Menimbang, bahwa selama persidangan berlangsung Majelis Hakim

do
gu tidak menemukan hal-hal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban
pidana baik sebagai alasan pembenar dan/atau alasan pemaaf, maka Terdakwa

In
A
harus mempertanggungjawabkan perbuatannya;
Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggungjawab,
ah

maka Terdakwa harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana yang seadil-

lik
adilnya yang lamanya hukuman pidana akan ditentukan dalam amar putusan;
Menimbang, bahwa dalam ketentuan Pasal 112 ayat (1) Undang-
am

ub
undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika selain diancam dengan pidana
penjara, juga diancam dengan pidana denda, oleh karenanya terhadap
ep
Terdakwa juga dijatuhi pidana denda yang besarnya ditentukan dalam amar
k

putusan, dengan ketentuan berdasarkan Pasal 148 Undang-undang Nomor 35


ah

Tahun 2009 tentang Narkotika, apabila denda tidak dibayar maka diganti
R

si
dengan pidana penjara, yang lamanya akan ditentukan dalam amar putusan;
Menimbang, bahwa oleh karena Undang-undang Nomor 35 Tahun 2009

ne
ng

tentang Narkotika tidak menentukan sampai kapan denda tersebut harus


dibayar oleh Terdakwa, maka merujuk pada ketentuan umum dalam Pasal 273

do
gu

Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana, maka Majelis Hakim menetapkan


pidana denda yang ditentukan dalam amar putusan ini, harus dibayar oleh
Terdakwa dalam jangka waktu 1 (satu) bulan sejak putusan ini berkekuatan
In
A

hukum tetap, apabila denda tidak dibayar maka diganti dengan pidana penjara;
Menimbang, bahwa terhadap Terdakwa dalam perkara ini telah
ah

lik

dikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa penangkapan


dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa harus dikurangkan seluruhnya dari
m

ub

pidana yang dijatuhkan;


Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa ditahan dan penahanan
ka

terhadap Terdakwa dilandasi berdasarkan alasan yang cukup, maka perlu


ep

ditetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan;


ah

Menimbang, bahwa terhadap barang bukti yang diajukan di


R

persidangan sesuai dengan ketentuan Pasal 46 Kitab Undang-undang Hukum


es

Acara Pidana, selanjutnya Majelis Hakim pertimbangkan sebagai berikut:


M

ng

Menimbang, bahwa terhadap barang bukti berupa:


on

Halaman 17 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
- 1 (satu) paket plastik bening berisi kristal narkotika jenis sabu berat kotor

R
0.48 (nol koma empat puluh delapan) gram, berat bersih 0,37 gr (nol koma

si
tiga puluh tujuh gram) dan berat plastik pembungkus 0,11 gr (nol koma

ne
ng
sebelas gram);
- 1 (satu) buah kotak rokok merek sampoerna sebagai tempat penyimpanan
Narkotika jenis sabu;

do
gu - 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam dengan
nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166 dan nomor

In
A
kartu Sim 082296512112 sebagai alat komunikasi;
Yang telah dipergunakan dalam tindak pidana maka perlu ditetapkan agar
ah

lik
dimusnahkan;
- 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan nopol :
BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor rangka
am

ub
MH1JFM217EK715704 sebagai alat transportasi;
yang merupakan hasil dari kejahatan serta mempunyai nilai ekonomis, maka
ep
perlu ditetapkan agar barang bukti tersebut dirampas untuk negara;
k

Menimbang, bahwa tujuan pemidanaan bukanlah untuk pembalasan


ah

semata, namun untuk memberi efek jera serta upaya preventif dari terjadinya
R

si
perbuatan serupa di masa mendatang, maka penjatuhan pidana perlu
mempertimbangkan rasa keadilan, kemanfaatan serta kepastian hukum bagi

ne
ng

masyarakat maupun bagi Terdakwa;


Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa perlu

do
gu

dipertimbangkan terlebih dahulu keadaan yang memberatkan dan yang


meringankan Terdakwa sesuai ketentuan Pasal 197 ayat (1) huruf f Kitab
In
Undang-undang Hukum Acara Pidana;
A

Keadaan yang memberatkan:


- Perbuatan terdakwa tidak mendukung program pemerintah dalam
ah

lik

memberantas penyalahgunaan narkotika;


Keadaan yang meringankan:
m

ub

- Terdakwa bersikap sopan dan berterus terang dalam persidangan.


Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana, maka
ka

kepadanya harus dibebani pula untuk membayar biaya perkara;


ep

Memperhatikan, Pasal 112 ayat (1) Undang-undang Nomor 35 Tahun


ah

2009 tentang Narkotika dan Undang-undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang


R

Hukum Acara Pidana, serta peraturan perundang-undangan lain yang


es

bersangkutan;
M

ng

MENGADILI:
on

Halaman 18 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1. Menyatakan Terdakwa Jafri S. Als Jafri Bin Samin (Alm) terbukti secara

R
sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana “tanpa hak dan

si
melawan hukum memiliki Narkotika Golongan I bukan tanaman”

ne
ng
sebagaimana dalam Dakwaan Alternatif Kedua Penuntut Umum;
2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada Terdakwa dengan pidana
penjara selama 4 (empat) Tahun dan 6 (enam) bulan, serta pidana denda

do
gu sebesar Rp 800.000.000,00 (delapan ratus juta rupiah) dengan ketentuan
apabila denda tersebut tidak dibayar, maka diganti dengan pidana penjara

In
A
selama 3 (tiga) bulan;
3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani
ah

Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana pokok yang dijatuhkan;

lik
4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;
5. Menetapkan barang bukti berupa:
am

ub
- 1 (satu) paket plastik bening berisi kristal narkotika jenis sabu berat
kotor 0.48 (nol koma empat puluh delapan) gram, berat bersih 0,37 gr
ep
(nol koma tiga puluh tujuh gram) dan berat plastik pembungkus 0,11 gr
k

(nol koma sebelas gram);


ah

- 1 (satu) buah kotak rokok merk sampoerna;


R

si
- 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy A01 warna hitam
dengan nomor IMEI 1 : 354207119373168 IMEI 2 : 354207119373166

ne
ng

dan nomor kartu Sim 082296512112;


Dimusnahkan.

do
gu

- 1 (satu) unit sepeda motor merk honda beat warna hitam dengan
nopol : BM 3027 XL dengan nomor mesin JFM2E 1703803 dan nomor
In
rangka MH1JFM217EK715704;
A

Dirampas untuk negara.


6. Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah
ah

lik

Rp 5.000,00 (lima ribu rupiah);


Demikianlah diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim
m

ub

Pengadilan Negeri Teluk Kuantan, pada hari Senin tanggal 10 April 2023 oleh
kami, Agung Iriawan, S.H., M.H., sebagai Hakim Ketua, Agung Rifqi Pratama,
ka

S.H.,M.H , Nurul Hasanah, S.H masing-masing sebagai Hakim Anggota, yang


ep

diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Selasa tanggal 11 April
ah

2023 oleh Hakim Ketua dengan didampingi para Hakim Anggota tersebut,
R

dibantu oleh Tiurma Melvaria Sitompul, S.H., M.H, Panitera Pengganti pada
es

Pengadilan Negeri Teluk Kuantan, serta dihadiri oleh Andrew Mugabe, S.H,
M

ng

Penuntut Umum
on

Halaman 19 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
ne
ng

do
gu dan Terdakwa di dampingi penasehat hukumnya.
Hakim Anggota, Hakim Ketua,

In
A
ah

Agung Rifqi Pratama, S.H.,M.H Agung Iriawan, S.H., M.H.

lik
am

ub
Nurul Hasanah, S.H
Panitera Pengganti,
ep
k
ah

Tiurma Melvaria Sitompul, S.H., M.H


R

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 20 dari 20 Putusan Nomor 42/Pid.Sus/2023/PN Tlk


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas
h

pelaksanaan fungsi peradilan. Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki dari waktu kewaktu.
ik

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20

Anda mungkin juga menyukai