Anda di halaman 1dari 2

Nama :Octavia Gebrilia Marpaung

Nim :223020501091
Matkul :Pancasila

Nama saya Octavia Gebrilia Marpaung ,saya lahir di Kalimantan Tengah tetapi orang tua
saya berasal dari Medan,Sumatra utara,disini saya akan menunjukan nilai nilai kultur yang ada di
daerah orang tua saya.
Nilai kemanusiaan
Di daerah orang tua saya ada namanya mangapuli yang dimana warga sekitar mendatangi
warga yang sedang berduka cita atas ditinggal keluarga yang berpulang dengan memberi
penghiburan,dengan cara saudara dan keluarga membawa makan dan minuman untuk
dikomsumsi bersama.tujuan dari kegiatan tersebut agar keluarga tidak terlalut dalam
kesedihan,dalam kegiatan ini kita belajar bahwa kita harus saling senasib sepenanggugan yakni
kita juga merasakan penderitan yang dilami sesorang.

Nilai persatuan
Di daerah saya juga ada filosofi Dalihan natolu yang artinya tungku yang memiliki 3
dasar penopang,dalihan natolu terkenal di adat batak yang dimana memiliki arti tiga dasar dalam
kehidupan sehari hari yang di dasari 3 asas pokok dasar yaitu somba marhula hula,manat
mardongan tubu dan elek marboru. Makna dari ketiga pilar ini saling berkaitan satu sama lain
sehingga kekeluargaan dalam masyarakat di dareah orang tua saya berjalan dengan baik. Dalihan
Natolu berperan dalam masyarakat sebagai kaidah atau aturan untuk saling menghormati , saling
menghargai dan saling tolong menolong.

Nilai sosial
Marsuan adalah sebuah kegiatan yang dimana para warga secara bergotong royong
menanam padi secara bergiliran dari tempat yang satu ketempat yang lain di suatu wilayah
tertentu,tujuan dari kegiatan tersebut kita dapat menanam padi dengan waktu singkat dan tidak
merasa cape karena dilakukan secara bergotong royong.

Anda mungkin juga menyukai