Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN SEJARAH

FAKULTAS KEGURUAN dan ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS VETERAN BANGUN NUSANTARA
SUKOHARJO
Jl. Letjend Sujono Humardani No.1, Gadingan, Jombor, Kec. Bendosari, Kabupaten
Sukoharjo, Jawa Tengah 57521
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
Tgl
Mata Kuliah Kode MK Rumpun MK Bobot (sks) Semester
Penyusunan
A418512010 Pendidikan Sejarah 2 sks Semester 4 9 Februari 2022
METOPEN Dosen Pengembang RPS Ka.Prodi

KUANTITATIF Fauzi Rachman, S.Pd., M.Pd. Fauzi Rachman, S.Pd, M.Pd.

Capaian Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)


Pembelajaran
A418512010 Mengenali Konsep Dasar Penelitian, Penelitian Kuantitatif beserta teori - teori penunjang dan metode penelitian kualitatif yang benar
dan mengaplikasikan dalam skill pasif maupun aktif menyusun proposal penelitian kuantitatif
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CP-MK)

CP-MK 1 : Mahasiswa mampu mengidentifikasikan Pengertian Metodologi Penelitian; Sejarah Penelitian; Etika Penelitian; Dilema Penelitian
CP-MK 2 : Mahasiswa mampu mengidentifikasi Asumsi Dasar Pendekatan Kuantitatif; Contoh Penggunaan Pendekatan dalam Kehidupan Sehari-hari
CP-MK 3 : Mahasiswa mampu menentukan Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat
Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian
CP-MK 4 : Mahasiswa mampu mengoprasikan Persyaratan penelitian
CP-MK 5 : Mahasiswa mampu mengidentifikasikan Prosedur Penelitian Kuantitatif
CP-MK 6 : Mahasiswa mampu menelaah Tahapan pembuatan laporan penelitian
CP-MK 7 : Mahasiswa mampu menelaah Komponen Laporan Penelitian
CP-MK 8 : Mahasiswa mampu mensimulasikan Format laporan penelitian kuantitatif
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini memperkaya pengetahuan Konsep Dasar Penelitian, Penelitian Kuantitatif guna untuk menunjang skill aktif mahasiswa menyusun
MK penelitian yang berhubungan dengan data statistik dan kuantitatif
Materi 1. Pengertian Metodologi Penelitian; Sejarah Penelitian; Etika Penelitian; Dilema Penelitian
Pembelajaran/ 2. Asumsi Dasar Pendekatan Kuantitatif; Contoh Penggunaan Pendekatan dalam Kehidupan Sehari-hari
Pokok Bahasan 3. Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan
Manfaat Penelitian; Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Manfaat Penelitian
4. Persyaratan penelitian
5. Prosedur Penelitian Kuantitatif
6. Tahapan pembuatan laporan penelitian
7. Komponen Laporan Penelitian
8. Format laporan penelitian kuantitatif
Pustaka 1. Prasetyo, Bambang dan Lina Miftahul Jannah. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif: Teori dan Aplikasi. Jakarta: PT Rajagrafindo
Persada.
2. Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
3. Bungin, Burhan. 2011. Metodologi Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana.

Media Pembelajaran Perangkat Lunak Perangkat Keras


Online dictionary LCD & Projector
Team Teaching Fauzi Rachman, S.Pd., M.Pd.
Mata Kuliah Syarat -

Mg Kemampuan Akhir yg Kriteria Penilaian Waktu


Pengalaman Belajar Metode Pembelajaran Materi Pembelajaran
Ke- Diharapkan (Indikator) Belajar
Mahasiswa
1. Kontrak Perkuliahan dan - 2 x 50 menit Pembahasan dan diskusi Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi
Pembagian Kelompok tatap muka cooperative learning

2. Mengidentifikasi Ketepatan 2 x 50 menit Membaca buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
pengertian metodologi mengidentifikasi tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning pengertian metodologi penelitian;
penelitian; sejarah pengertian metodologi Penelitian Kuantitatif sejarah penelitian;
penelitian; penelitian; sejarah pada materi tentang:
penelitian; a. pengertian
metodologi
penelitian; sejarah
penelitian;

3. Mampu mengidentifikasi Ketepatan 2 x 50 menit Menyimak buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
asumsi dasar pendekatan mengidentifikasi tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning asumsi dasar pendekatan kuantitatif
kuantitatif; asumsi dasar Penelitian Kuantitatif
pendekatan kuantitatif; pada materi tentang:
a. asumsi dasar
pendekatan
kuantitatif;

4 Mampu mengidentifikasi Ketepatan dalam 2 x 50 menit Membaca buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
contoh penggunaan menelaah contoh tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning contoh penggunaan pendekatan dalam
pendekatan dalam penggunaan Penelitian Kuantitatif kehidupan sehari-hari
kehidupan sehari-hari pendekatan dalam pada materi tentang:
kehidupan sehari-hari a. contoh penggunaan
pendekatan dalam
kehidupan sehari-hari

5. Mampu menelaah Ketepatan menelaah 2 x 50 menit Menyimak buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
klasifikasi penelitian klasifikasi penelitian tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning klasifikasi penelitian berdasarkan
berdasarkan manfaat berdasarkan manfaat Penelitian Kuantitatif manfaat penelitian; klasifikasi
penelitian; klasifikasi penelitian; klasifikasi pada materi tentang: penelitian berdasarkan manfaat
penelitian berdasarkan penelitian berdasarkan a. klasifikasi penelitian penelitian;
manfaat penelitian; manfaat penelitian; berdasarkan manfaat
penelitian;
b. klasifikasi penelitian
berdasarkan manfaat
penelitian;

6. Mampu menelaah Ketepatan 2 x 50 menit Membaca buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
klasifikasi penelitian mengidentifikasi tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning klasifikasi penelitian berdasarkan
berdasarkan manfaat klasifikasi penelitian Penelitian Kuantitatif manfaat penelitian; klasifikasi
penelitian; klasifikasi berdasarkan manfaat pada materi tentang: penelitian berdasarkan manfaat
penelitian berdasarkan penelitian; klasifikasi a. klasifikasi penelitian penelitian
manfaat penelitian penelitian berdasarkan berdasarkan manfaat
manfaat penelitian penelitian;
b. klasifikasi penelitian
berdasarkan manfaat
penelitian

7. Review materi dari Pendalaman materi 2 x 50 menit Pembahasan dan diskusi Student group presentation Pembahasan dan diskusi
pertemuan ke dua sampai sebelum UTS tatap muka
ke enam
8. UTS
9. Mampu mengenali Ketepatan dalam 2 x 50 menit Membaca buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
persyaratan penelitian memahami tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning persyaratan penelitian
persyaratan Penelitian Kuantitatif
penelitian pada materi tentang:
a. Persyaratan
penelitian

10. Mampu memahami Ketepatan memaknai 2 x 50 menit Menyimak buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
prosedur penelitian prosedur penelitian tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning prosedur penelitian kuantitatif
kuantitatif kuantitatif Penelitian Kuantitatif
pada materi tentang:
a. prosedur penelitian
kuantitatif

11. Mampu memahami Ketepatan memaknai 2 x 50 menit Membaca buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
tahapan pembuatan laporan tahapan pembuatan tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning tahapan pembuatan laporan penelitian;
penelitian; komponen laporan penelitian; Penelitian Kuantitatif komponen laporan penelitian
laporan penelitian komponen laporan pada materi tentang:
penelitian a. tahapan pembuatan
. laporan penelitian;
b. komponen laporan
penelitian

12. Mampu memahami format Ketepatan memahami 2 x 50 menit Menyimak buku ajar Small Discussion Group, Pembahasan dan diskusi tentang:
laporan penelitian format laporan tatap muka perkuliahan Metode cooperative learning format laporan penelitian kuantitatif
kuantitatif penelitian kuantitatif Penelitian Kuantitatif
pada materi tentang:
a. format laporan
penelitian kuantitatif

13. Review materi dari Pendalaman materi 2 x 50 menit Pembahasan dan diskusi Student group presentation Pembahasan dan diskusi tentang:
pertemuan ke delapan sebelum UAS tatap muka
sampai ke empatbelas
14. UAS
Kriteria Penilaian
1. Presensi : 10%
2. Presentasi : 20%
3. Middle test : 30%
4. Final test : 40%
Surakarta, 09 Februari 2022

Anda mungkin juga menyukai