Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK


PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA

PROGRAM STUDI : Ilmu Administrasi Negara


MATAKULIAH : Perencanaan Pembangunan
KODE MATAKULIAH : AN 811
SKS : 3
SEMESTER : 8
MATAKULIAH PRASYARAT : -
DOSEN PENGAMPU : Khoyrul Anwar, S.Sos., M.Si
TEAM TEACHING : -
CAPAIAN PEMBELAJARAN : Mahasiswa mampu memahami tentang teori, konsep dan peralatan analisis perencanaan
(CPMK/CLO) pembangunan sehingga mampu menganalisis potensi sumberdaya, permasalahan perencanaan
pembangunan, dan mampu mengidentifikasi dan merumuskan alternative
kebijakan pembangunan.

Bentuk PENILAIAN
Kemampuan Akhir pembelajaran
Pertemuan MATERI
yang direncanakan INDIKATOR (metode dan Referensi
Ke POKOK
(Sub CPMK) pengalaman
belajar) Jenis Kriteria Bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1-2 Mahasiswa Mahasiswa mengetahui a. Konsep dasar Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui dan dan memahami konsep ilmu perencaan Diskusi Tulis
memahami konsep dasar ilmu perencanaan, Tanya Jawab
b. Peran
dasar ilmu peranannya serta arti dn perencanaan
perencanaan, fungsinya dalam
peranannya serta arti pembangunan
dn fungsinya nasional
c. Arti dan fungsi
perencanaan
d. Jenis-jenis
perencanaan
3-5 Mahasiswa Mahasiswa a. Proses Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui dan mengetahui dan pembangunan Diskusi tulis
memahami proses memahami proses dan Tanya Jawab
perenca-naan perenca-naan perencanaannya
pembangunan, pembangunan, unsur- b. Tujuan dan
unsur-unsur pokokl unsur pokokl di karakte-ristik
di dalamnya dan dalamnya dan tujuan perencanaan
tujuan dan dan karakteristik pembangunan
karakteristik perencanaan
perencanaan pembangunan c. Unsur-unsur
pembangunan pokok dalam
proses peren-
canaan
pembangunan
6-7 Mahasiswa Mahasiswa a. Penelaahan Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui, mengetahui, kondisi, Diskusi Tulis
memahami dan memahami dan masalah, dan Tanya Jawab
mampu melakukan mampu melakukan potensi
penelaahan atas penelaahan atas pembangunan
kondisi, masalah kondisi, masalah dan b. Identifikasi
dan potensi yang potensi yang bisa kebijakan dasar
bisa dikembangkan dikembangkan pembangunan
melalui melalui
pembangunan. pembangunan. c. Penysunan
kerangka makro
pembanguna

8 UJIAN TENGAH SEMESTER


9-10 Mahasiswa Mahasiswa a. Sumber- Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui dan mengetahui dan sumber pem- Diskusi Tulis
memahami sumber- memahami sumber- biayaan Tanya Jawab
sumber pembiayaan sumber pembiayaan pembangunan
pembangunan, pembangunan, b. Perencanaan
perencanaan perencanaan program program
program investasi investasi sektoral dan investasi
sektoral dan regional regional. sektoral dan
regional
c. Organisasi
perenca-naan
pengeluaran
pembangunan
11-12 Mahasiswa Mahasiswa a. Penentuan Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui dan mengetahui dan orientasi Diskusi Tulis
memahami memahami pelaksanaan Tanya Jawab
perencanaan perencanaan rencana
pembangunan dan pembangunan dan pembangunan
pelaksanannya. pelaksanannya. b. Penyusunan
rencana
pelaksanaan
tahunan
c. Rencana
anggaran
pembangunan
13-15 Mahasiswa Mahasiswa a. Peran stabilitas Ceramah Tes 5% Buku
mengetahui dan mengetahui dan dalam Diskusi Tulis
memahami memahami pentingnya perencanaan Tanya Jawab
pentingnya sta- sta-bilitas dan pemba-ngunan
bilitas dan pengawasaan dalam b. Peran
pengawasaan dalam pelaksanaan ren-cana pengawasan
pelaksanaan ren- pembangunan. dalam
cana pembangunan. pelaksanaan
rencana
pembangun-an
c. Bentuk
organisasi pe-
laksanaan
rencana
pembangunan

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

REFERENSI:
1. Tjokroamadjojo, B. (1995). Perencanaan Pembangunan. Penerbit PT Gunung Agung, Jakarta.
2. Mulyana, B.S. (2001). Perencanaan Pembangunan Nasional: Proses Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional dengan Fokus
Repelita V. Penerbit Universitas Indonesia (UI Press), Jakarta.
3. Kunarjo (1992). Perencanaan dan Pembiayaan Pembangunan. Penerbit Universitas Indonesia (UI Press), Jakarta.

Ngawi, 10 Maret 2022

Kepala Program Studi Dosen Pengampu

Sumiati, S.Sos, M.Si KHOYRUL ANWAR, S.Sos, M.Si


NIDN. 0709088401 NIDN. 0718088701

Anda mungkin juga menyukai