Anda di halaman 1dari 33

BAB III

TINJAUAN KASUS

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I


PADA NY. P USIA 30 TAHUN G1P0A0 USIA HAMIL 9 MINGGU
DI PMB ELFI YANTI

Oleh : Ni Putu Dwika Adinia Putri


Tanggal pengkajian : 02 Februari 2023
Waktu : 13.00 WIB

I. SUBYEKTIF
A. INDENTITAS
Nama Pasien : Ny. P Nama Suami : Tn. A
Umur : 30 tahun Umur : 30 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : S1 Pendidikan : S1
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Bumi Agung Alamat : Bumi Agung
B. ANAMNESA
1. Alasan Kunjungan: ibu mengatakan hamil anak pertama dengan usia kehamilan 9 minggu
ingin memeriksakan kehamilannya
2. Riwayat kehamilan saat ini : G1P0A0
2.1 Riwayat menstruasi
a. Menarche : 14 tahun
b. Siklus : 28 hari
c. Lama : 7 hari
d. Disminore :-
e. Sifat darah : Normal
f. Banyaknya : 2-3 kali ganti pembalut dalam sehari
g. HPHT : 14 Desember 2022
h. TP : 21 September 2023
i. Usia kehamilan : 9 minggu
2.2 Tanda-tanda kehamilan TM 1
a. Amenorhea : Ya,
b. Mual muntah : Ya, setiap mencium bau tertentu atau memakan makanan tertentu
c. Tes kehamilan : Ya, hasil positif menggunakan test pack
d. Tanggal : 22 Desember 2022
2.3 Pemeriksaan kehamilan
a. Ya, di PMB Elfi Yanti
b. Oleh siapa : Bidan
c. Berapa kali : 1 kali
2.4 Pengetahuan tentang Tanda-tanda kehamilan
NO Pengetahuan Pengetahuan Klien Mengalami
Tahu Tidak Ya Tidak
Tahu
1. Sakit kepala √ √
2. Pendangan √ √
kabur
3. Mual muntah √ √
berlebih
4. Gerakan janin √ √
berkurang
5. Demam tinggi √ √
6. Keluar cairan √ √
pervaginam
(KPD)
7. Perdarahan √ √
terus menerus
8. Bengkak pada √
ekstremitas
2.5 Perencanaan KB sesudah melahirkan
Ya, jenis : Suntik KB 3 bulan
Tidak, alasan :-
2.6 Persiapan persalinan (P4K) terdiri dari :
a. Kepemilikan stiker P4K
Ada : Ada
Tidak :-
b. Persiapan tempat persalinan
Rencana penolong persalinan
Tenaga kesehatan, oleh : Bidan
c. Pendamping persalinan : Suami
d. Perencanaan biaya persalinan
Sudah direncanakan
e. Transportasi yang digunakan
Ada : Mobil pribadi
f. Golongan darah
Tahu, alasan : Dikarenakan pernah cek golongan darah
Tahu, jenis :O
Calon Pendonor : Ibu kandung
2.7 Keluhan yang dirasakan
a. Rasa lelah : Ya, saat setelah melakukan aktifitas tertentu
b. Malas beraktifitas : Tidak
c. Panas, mengigil : Tidak
e. Sakit kepala : Ya, saat merasa mual atau mencium bau tertentu
f. Penglihatan kabur : Tidak
g. Rasa nyeri atau panas saat BAK : Tidak ada
h. Rasa gatal pada vulva dan vagina dan sekitarnya : Tidak ada
i. Nyeri kemerahan pada tungkai : Tidak
j. Lain-lain: Tidak
2.8 Penapisan kehamilan
a. Riwayat SC : Tidak
Tahun :-
b. Perdarahan pervaginam : Tidak
c. Persalinan kurang bulan (UK<37 minggu) : Tidak
d. Ketuban pecah diserai Mekonium yang Kental : Tidak
e. Ketuban pecah lama : Tidak
f. Ketuban pecah pada persalinan kurang bulan (37 minggu) : Tidak
g. Ikterus : Tidak
h. Anemia berat : Tidak
i. Infeksi : Tidak
j. Pre eklamsia (HT dalam kehamilan) : Tidak
k. TFU 40cm/lebih : Tidak
l. Gawat janin : Tidak
m. Primipara dalam fase aktif kala 1 persalinan kepala janin 5/5 : Tidak
n. Presentasi bukan belakang kepala : Tidak
o. Presentasi ganda (majemuk) : Tidak
p. Kehamilan ganda (majemuk) : Tidak
q. Tali pusat menumbung : Tidak
r. Syok : Tidak
2.9 Diet atau makanan
Sebelum hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, satu porsi
 Jenis makanan sehari-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
Setelah hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, setengah porsi
 Jenis makanan sehrai-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
2.10 Pola eliminasi
Sebelum hamil
a. BAK : 5-6x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
Setelah hamil
a. BAK : 5-6x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
2.11 Aktivitas sehari-hari
Sebelum hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 8 jam sehari
b. Seksualitas : Sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : Ibu rumah tangga
d. Aktifitas : Memasak, mencuci baju, menyapu lantai
Setelah hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 7 jam sehari
b. Seksualitas : Sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : Ibu rumah tangga
d. Aktifitas : Mencuci baju, menyapu lantai
2.12 Personal Hygien : 2x/hari
a. Frekuensi menggnti pakaian : 2x/hari
2.13 Status imunisasi
Imunisasi TT YA TIDAK Keterangan
TT 1 √ 1 bulan sebelum
menikah saat
usia 29 tahun
TT 2 √ 1 bulan setelah
TT 1
TT 3 √ 6 bulan setelah
TT 2 saat usia
30 tahun
TT 4 - -
TT 5 - -

3. Riwayat kehamilan, persalinan, nifas yang lalu


No Tahun Tempat UK Jenis Penolong Kelainan Anak ASI Riwayat
partus partus partus eksklusif KB yang
akan
digunakan
1. Hamil - - - - - - - -
ini

4. Riwayat kesehatan
4.1 Riwayat penyakit yang pernah atau sedang diderita
a. Jantung : Tidak ada
b. Hipertensi : Tidak ada
c. DM : Tidak ada
d. Asma : Tidak ada
e. Hepar : Tidak ada
f. Anemia berat : Tidak ada
g. PMS dan HIV/AIDS : Tidak ada
4.2 Perilaku kesehatan
a. Penggunaan alcohol/obat-obat sejenisnya : Tidak
b. Pengkonsumsian jamu : Tidak
c. Merokok : Tidak ada yang merokok di dalam
rumah baik ibu ataupun suaminya
d. Vulva hygiene : Ya, dilakukan setiap buang air atau
setiap mandi, dilakukan dengan membersihkan daerah vulva menggunakan air bersih
5. Riwayat sosial
5.1 Kehamilan ini direncanakan : Ya, dikarenakan belum punya anak
5.2 Status perkawinan : Menikah, 1 kali, 1 tahun
5.3 Susunan keluarga yang tinggal serumah
No Jenis Umur Hubungan Pendidikan Pekerjaan Keterangan
kelamin
1. Laki-laki 30 tahun Suami S1 Wiraswasta Sehat
2. Perempuan 30 tahun Istri S1 Ibu rumah Sehat
tangga
5.4 Kepercayan yang berhubungan dengan kehamilan, persalinan dan nifas : Tidak
6. Riwayat kesehatan keluarga (penyakit jantung, pembekuan darah, darah tinggi, diabetes, dll)
: Tidak

II. OBJEKTIF
A. PEMERIKSAAN UMUM
1. Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
2. Keadaan emosional : Stabil
3. Tanda vital : TD : 120/80 mmHg
R : 23x/m
N : 80x/m
T : 36℃
4. TB: 156 cm, BB : sekarang 60 kg, BB sebelum hamil : 59 kg
5. LILA : 25 cm
6. IMT
a. IMT sebelum hamil : 24,5 kg/m
b. IMT sesudah hamil : 25 kg/m
B. PEMERIKSAAN FISIK
1. Kepala
a. Rambut : Tidak rontok
Kebersihan : Bersih
Warna : Hitam
Kekuatan akar : Kuat
b. Muka
Kelopak mata : Normal, tidak ada benjolan
Konjungtiva : Berwarna merah muda, tidak pucat, ananemis
Sklera : Putih
c. Hidung : Bersih tidak ada polip, tidak ada pembengkakan, tidak ada
pengeluaran
d. Telinga : Bersih, simetris, tidak ada benjolan, tidak ada pengeluaran
e. Mulut dan gigi : Bersih
Bibir : Merah muda, tidak pecah-pecah, tidak pucat
Lidah : Tidak ada sariawan, bersih, tidak pucat
Gigi : Bersih, tidak ada karies, tidak berlubang
Gusi : Merah muda, tidak ada pembengkakan
2. Leher
a. Kelenjar tiroid : Tidak ada benjolan/ pembengkakan dalam batas normal
b. Kelenjar getah bening : Tidak ada pembengkakan
3. Dada
a. Jantung : Detak jantung terdengar normal bunyi lup dup
b. Paru-paru : Normal, tidak ada wheezing saat bernafas dan ronchi
c. Payudara : Normal
Pembesaran : Normal
Benjolan : Tidak ada
Putting susu : Menonjol
Pengeluaran ASI : Belum
Simetris : Ya
Benjolan : Tidak ada
Rasa nyeri : Tidak ada
Hiperpigmentasi : Sudah ada di daerah putting dan areola
4. Abdomen
a. Bekas luka oprasi : Tidak ada
Pembesaran : Belum terlihat pembesarannya
Benjolan : Tidak ada
Pembesaran lien dan liver : Tidak ada
Linea : Ada
Acites : Tidak ada
Tumor : Tidak ada
b. Posisi uterus
Leopold 1 : Belum dilakukan
Leopold 2 : Belum dilakukan
Lepolold 3 : Belum dilakukan
Leopold 4 : Belum dilakukan
TFU MC Donald : Belum dilakukan
Penurunan :-
DJJ :-
Punctum maximum :-
TBJ :-
5. Punggung dan pinggang
Posisi punggung : Normal
Nyeri pinggang : Tidak ada nyeri di ketukan
6. Ekstremitas
Ekstremitas atas : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Ekstremitas bawah : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Reflex patella : Positif kanan dan kiri
7. Anogenital
Perineum : Tidak ada bekas luka, tidak ada varises
Vulva dan vagina : Tidak ada luka, tidak ada varises, belum ada tanda chadwick
Pengeluaran vervaginam : Normal
Kelenjar bartholin : Tidak ada kelainan/ pembengkakan
Anus : Normal tidak ada hemoroid
8. Ukuran panggul luar
a. Distansia Cristarum : Tidak dilakukan
b. Distansia Spinarum : Tidak dilakukan
c. Distansia Tuberum : Tidak dilakukan
d. Conjungata Vera : Tidak dilakukan
e. Ukuran panggul luar : Tidak dilakukan

C. PEMERIKSAAN PENUNJANG
1. Laboratorium
Golongan darah :O
Hepatitis :-
Malaria :-
HIV :-
Hb : 12,5grdl
Protein :-
Glukosa :-
2. Radiologi/USG/dll : USG

III ANALISA
Ny. P 30 tahun G1P0A0 usia kehamilan 9 minggu dengan masalah mual, janin belum
terdeteksi
IV PENATALAKSANAAN
1. Memberitahukan kepada ibu hasil pemeriksaan bahwa ibu dan janinnya sehat, ibu
mengerti dan tampak bahagia
2. Menjelaskan pada ibu tanda bahaya kehamilan, ibu mengerti dan dapat menyimpulkan
penjelasan dari bidan
3. Menjaskan pada ibu tentang perawatan ibu hamil, ibu megerti dan dapat menyimpulkan
penjelasan dari bidan
4. Memberitahukan pada ibu perubahan selama kehamilan, ibu mengerti dan dapat
menyimpulkan penjelasan dari bidan
5. Mengedukasi ibu bahwa mual muntah saat hamil itu normal, karna produksi hormone
kehamilan, ibu mengerti
6. Menganjurkan ibu mengkonsumsi makanan dalam porsi sedikit tapi sering, ibu mengerti
dan akan melaksanakan anjuran dari bidan
7. Menganjurkan ibu untuk menghindari makanan dan minuman yang dapat memicu rasa
mual, ibu mengerti dan akan melaksanakan anjuran dari bidan
8. Menganjurkan ibu untuk menghindari mencium bau-bauan yang memicu rasa mual, ibu
mengerti dan aka melaksanakan anjuran dari bidan
9. Menganjurkan ibu untuk melakukan pengecekan glukosa di tempat pelayanan kesehatan,
dan ibu berjanji ada memeriksakan glukosanya besok
10. Menganjurkan ibu untuk kunjungan ulang satu bulan lagi kecuali jika ada keluhan, dan
ibu berjanji data pada tanggal 02 maret 2023, kecuali ada keluhan.
11. Melakukan pendokumentasian di buku KIA
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER II
PADA NY. D USIA 25 TAHUN G1P0A0 USIA HAMIL 24 MINGGU
DI PMB ELFI YANTI

Oleh : Ni Putu Dwika Adinia Putri


Tanggal pengkajian : 07 Februari 2023
Waktu : 10.00 WIB

I. SUBYEKTIF
A. INDENTITAS
Nama Pasien : Ny. D Nama Suami : Tn. C
Umur : 25 tahun Umur : 26 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SLTA Pendidikan : S1
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Kedaton Alamat : Kedaton
B. ANAMNESA
1. Alasan Kunjungan ibu mengatakan hamil anak pertama dengan usia kehamilan 24 minggu ingin
memeriksakan kehamilannya
2. Riwayat kehamilan saat ini : G1P0A0
2.1 Riwayat menstruasi
a. Menarche : 13 tahun
b. Siklus : 28 hari
c. Lama : 5 hari
d. Disminore :-
e. Sifat darah : Normal
f. Banyaknya : 2-3 kali ganti pembalut dalam sehari
g. HPHT : 21 Agustus 2022
h. TP : 30 Mei 2023
i. Usia kehamilan : 24 minggu
2.2 Tanda-tanda kehamilan TM 1
a. Amenorhea : Ya
b. Mual muntah : Ya, saat mencium bau tertentu
c. Tes kehamilan : Ya, hasil positif menggunakan test pack
d. Tanggal : 29 Agustus 2022
2.3 Pemeriksaan kehamilan
a. Ya, di PMB Elfi Yanti
b. Oleh siapa : Bidan
c. Berapa kali : 5 kali
2.4 Pengetahuan tentang Tanda-tanda kehamilan
NO Pengetahuan Pengetahuan Klien Mengalami
Tahu Tidak Ya Tidak
Tahu
1. Sakit kepala √ √
2. Pendangan √ √
kabur
3. Mual muntah √ √
berlebih
4. Gerakan janin √ √
berkurang
5. Demam tinggi √ √
6. Keluar cairan √ √
pervaginam
(KPD)
7. Perdarahan √ √
terus menerus
8. Bengkak pada √
ekstremitas

2.5 Perencanaan KB sesudah melahirkan


Ya, jenis : Suntik KB 1 bulan
Tidak, alasan :-
2.6 Persiapan persalinan (P4K) terdiri dari :
a. Kepemilikan stiker P4K
Ada : Ada
Tidak :-
b. Persiapan tempat persalinan
Rencana penolong persalinan
Tenaga kesehatan, oleh : Bidan Elfi Yanti
c. Pendamping persalinan : Suami
d. Perencanaan biaya persalinan
Sudah direncanakan
e. Transportasi yang digunakan
Ada : Mobil pribadi
f. Golongan darah
Tahu, alasan : Dikarenakan pernah cek golongan darah
Tahu, jenis :A
Calon Pendonor : Ayah kandung
2.7 Keluhan yang dirasakan
a. Rasa lelah : Ya, saat melakukan aktifitas tertentu
b. Malas beraktifitas : Ya, karna mudah merasa lelah
c. Panas, mengigil : Tidak
e. Sakit kepala : Ya
f. Penglihatan kabur : Tidak
g. Rasa nyeri atau panas saat BAK : Tidak
h. Rasa gatal pada vulva dan vagina dan sekitarnya : Tidak
i. Nyeri kemerahan pada tungkai : Tidak
j. Lain-lain : Tidak

2.8 Penapisan kehamilan


a. Riwayat SC : Tidak
Tahun -
b. Perdarahan pervaginam : Tidak
c. Persalinan kurang bulan (UK<37 minggu) : Tidak
d. Ketuban pecah diserai Mekonium yang Kental : Tidak
e. Ketuban pecah lama : Tidak
f. Ketuban pecah pada persalinan kurang bulan (37 minggu) : Tidak
g. Ikterus : Tidak
h. Anemia berat : Tidak
i. Infeksi : Tidak
j. Pre eklamsia (HT dalam kehamilan) : Tidak
k. TFU 40cm/lebih : Tidak
l. Gawat janin : Tidak
m. Primipara dalam fase aktif kala 1 persalinan kepala janin 5/5 : Tidak
n. Presentasi bukan belakang kepala : Tidak
o. Presentasi ganda (majemuk) : Tidak
p. Kehamilan ganda (majemuk) : Tidak
q. Tali pusat menumbung : Tidak
r. Syok : Tidak
2.9 Diet atau makanan
Sebelum hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, satu porsi
 Jenis makanan sehari-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
Setelah hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, satu porsi
 Jenis makanan sehrai-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
2.10 Pola eliminasi
Sebelum hamil
a. BAK : 5-6x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
Setelah hamil
a. BAK : 5-6x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
2.11 Aktivitas sehari-hari
Sebelum hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 8 jam sehari
b. Seksualitas : sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : ibu rumah tangga
d. Aktifitas : memasak, menyapu, mencuci baju
Setelah hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 7 jam sehari
b. Seksualitas : sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : ibu rumah tangga
d. Aktifitas : memasak, menyapu, mencuci baju
2.12 Personal Hygien : 2x/hari
a. Frekuensi menggnti pakaian : 2x/hari
2.13 Status imunisasi
Imunisasi TT YA TIDAK Keterangan
TT 1 √ 1 bulan sebelum
menikah saat
usia 25 tahun
TT 2 √ 1 bulan setelah
TT 1
TT 3 √ 6 bulan setelah
TT 2 saat usia
25 tahun
TT 4 - -
TT 5 - -
3. Riwayat kehamilan, persalinan, nifas yang lalu
No Tahun Tempat UK Jenis Penolong Kelainan Anak ASI Riwayat
partus partus partus eksklusif KB yang
akan
digunakan
1. Hamil - - - - - - - -
ini
4. Riwayat kesehatan
4.1 Riwayat penyakit yang pernah atau sedang diderita
a. Jantung : Tidak ada
b. Hipertensi : Tidak ada
c. DM : Tidak ada
d. Asma : Tidak ada
e. Hepar : Tidak ada
f. Anemia berat : Tidak ada
g. PMS dan HIV/AIDS : Tidak ada
4.2 Perilaku kesehatan
a. Penggunaan alcohol/obat-obat sejenisnya : Tidak
b. Pengkonsumsian jamu : Tidak
c. Merokok : Tidak ada yang merokok di rumah
baik ibu ataupun suaminya
d. Vulva hygiene : Ya, dilakukan setiap mandi dan
setelah buang air menggunakan air bersih
5. Riwayat sosial
5.1 Kehamilan ini direncanakan : Ya, karna belum punya anak
5.2 Status perkawinan : Menikah, 1 kali, 1 tahun
5.3 Susunan keluarga yang tinggal serumah
No Jenis Umur Hubungan Pendidikan Pekerjaan Keterangan
kelamin
1. Laki-laki 26 tahun Suami S1 Wiraswasta Sehat
2. Perempuan 25 tahun Istri SLTA Ibu rumah Sehat
tangga

5.4 Kepercayan yang berhubungan dengan kehamilan, persalinan dan nifas : Tidak
6. Riwayat kesehatan keluarga (penyakit jantung, pembekuan darah, darah tinggi, diabetes, dll)
: Tidak

II. OBJEKTIF
A. PEMERIKSAAN UMUM
1. Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
2. Keadaan emosional : Stabil
3. Tanda vital : TD : 110/80 mmHg
R : 22x/m
N : 79x/m
T : 36,5℃
4. TB: 158 cm, BB : sekarang 65 kg, BB sebelum hamil : 59 kg
5. LILA : 27 cm
6. IMT : Sebelum hamil 23, 6 kg/m, sekarang 26 kg/m
B. PEMERIKSAAN FISIK
1. Kepala
a. Rambut : Tidak rontok
Kebersihan : Bersih
Warna : Hitam
Kekuatan akar : Kuat
b. Muka
Kelopak mata : Normal, tidak ada benjolan
Konjungtiva : Merah muda, tidak pucat, ananemis
Sklera : Putih
c. Hidung : Bersih tidak ada polip, tidak ada pembengkakan, tidak ada
pengeluaran
d. Telinga : Bersih, simetris, tidak ada benjolan, tidak ada pengeluaran
e. Mulut dan gigi : Bersih
Bibir : Merah muda, tidak pecah-pecah, tidak pucat
Lidah : Tidak ada sariawan, bersih, tidak pucat
Gigi : Bersih, tidak ada karies,
Gusi : Merah muda, tidak ada pembengkakan
2. Leher
a. Kelenjar tiroid : Pembengkakan dalam batas normal
b. Kelenjar getah bening : Tidak ada pembengkakan
3. Dada
a. Jantung : Detak jantung terdengar normal, bunyi lup dup
b. Paru-paru : Normal, tidak ada wheezing dan ronchi
c. Payudara : Normal
Pembesaran : Normal
Benjolan : Tidak ada
Putting susu : Menonjol
Pengeluaran ASI : Belum
Simetris : Ya
Benjolan : Tidak ada
Rasa nyeri : Tidak ada
Hiperpigmentasi : Ada pada areola dan puting
4. Abdomen
a. Bekas luka oprasi : Tidak ada
Pembesaran : Sudah terlihat pembesaran pada bagian perut
Benjolan : Tidak ada
Pembesaran lien dan liver : Tidak ada
Linea : Ada
Acites : Tidak ada
Tumor : Tidak ada
b. Posisi uterus
Leopold 1 : TFU 2 jari atas pusat, teraba lembut membulat, presentasi bokong
Leopold 2 : Dibagian kanan teraba panjang datar seperti papan (punggung
janin), bagian kiri teraba bagian-bagian kecil (ekstremitas janin)
Lepolold 3 : Teraba kepala, belum masuk PAP
Leopold 4 : Belum dilakukan
TFU MC Donald : 22 cm
Penurunan :-
DJJ : 136x/m
Punctum maximum : Kanan
TBJ : 1.705 gram
5. Punggung dan pinggang
Posisi punggung : Normal
Nyeri pinggang : Tidak ada nyeri di ketukan
6. Ekstremitas
Ekstremitas atas : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Ekstremitas bawah : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Reflex patella : Positif kanan dan kiri
7. Anogenital
Perineum : Tidak ada bekas luka, tidak ada varises
Vulva dan vagina : Tidak ada luka, tidak ada varises, sudah ada tanda chadwick
Pengeluaran vervaginam : Normal
Kelenjar bartholin : Tidak ada kelainan/pembengkakan
Anus : Normal tidak ada hemoroid
8. Ukuran panggul luar
a. Distansia Cristarum : Tidak dilakukan
b. Distansia Spinarum : Tidak dilakukan
c. Distansia Tuberum : Tidak dilakukan
d. Conjungata Vera : Tidak dilakukan
e. Ukuran panggul luar : Tidak dilakukan

C. PEMERIKSAAN PENUNJANG
1. Laboratorium
Golongan darah :A
Hepatitis :-
Malaria :-
HIV :-
Hb : 12 grdl
Protein :-
Glukosa :-
2. Radiologi/USG/dll : USG

III ANALISA
Ny. D 25 tahun G1P0A0 usia kehamilan 24 minggu dengan masalah mudah lelah, janin tunggal
hidup intrauterine

IV PENATALAKSANAAN
1. Memberitahukan kepada ibu hasil pemeriksaan bahwa ibu dan janinnya sehat, ibu mengerti
dan tampak bahagia
2. Menjelaskan pada ibu tanda bahaya kehamilan, ibu mengerti dan dapat menyimpulkan
penjelasan dari bidan
3. Menjaskan pada ibu tentang perawatan ibu hamil, ibu mengerti dan berjanji akan
melaksanakan anjuran dari bidan
4. Memberitahukan pada ibu perubahan selama kehamilan, ibu mengerti dan dapat
menyimpulkan penjelasan dari bidan
5. Mengedukasi ibu bahwa jika merasa mudah lelah itu adalah hal yang normal pada tirmester
II. Perubahan hormone estrogen dan progesterone bermanfaat untuk meningkatkan produksi
darah guna mendukung tumbuh kembang janin, tetapi hormone tersebut memiliki efek
samping berupa melemahnya ligament, hal ini membuat ibu merasa mudah lelah, ibu
mengerti dan dapat menyimpulkan penjelasan dari bidan
6. Menganjurkan ibu untuk banyak beristirahat, ibu mengerti dan akan melaksanakan anjuran
dari bidan
7. Menganjurkan ibu untuk tidak melakukan aktifitas yang berat yang menyebabkan rasa lelah,
ibu mengerti dan akan melaksanakan anjuran dari bidan
8. Memberikan ibu tablet Fe sebanyak 90 tablet dan asam folat, lalu menganjurkan ibu untuk
meminum tablet fe dan asam folat satu kali sehari, ibu mengerti dan akan melaksanakan
anjuran dari bidan
9. Menganjurkan ibu untuk memeriksa glukosa di tempat pelayanan kesehatan, ibu mengerti
dan akan memerksakan glukosa besok
10. Menganjurkan ibu untuk kunjungan ulang satu bulan lagi, ibu berjanji akan datang pada
tanggal 07 maret 2023 kecuali jika ada keluhan.
11. Melakukan pendokumentasian di buku KIA
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER III
PADA NY. P USIA 28 TAHUN G1P0A0 USIA HAMIL 30 MINGGU
DI PMB ELFI YANTI

Oleh : Ni Putu Dwika Adinia Putri


Tanggal pengkajian : 15 Februari 2023
Waktu : 14.00 WIB

I. SUBYEKTIF
A. INDENTITAS
Nama Pasien : Ny. P Nama Suami : Tn. P
Umur : 28 tahun Umur : 28 tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SLTA Pendidikan : S1
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat :Patriot Alamat : Patriot
B. ANAMNESA
1. Alasan Kunjungan ibu mengatakan hamil anak pertama dengan usia kehamilan 30 minggu ingin
memeriksakan kehamilannya
2. Riwayat kehamilan saat ini : G1P0A0
2.1 Riwayat menstruasi
a. Menarche : 13 tahun
b. Siklus : 28 hari
c. Lama : 7 hari
d. Disminore :-
e. Sifat darah : Normal
f. Banyaknya : 2-3 kali ganti pembalut dalam sehari
g. HPHT : 14 Juli 2022
h. TP : 20 April 2023
i. Usia kehamilan : 30 minggu
2.2 Tanda-tanda kehamilan TM 1
a. Amenorhea : Ya
b. Mual muntah : Ya, saat mencium bau tertentu
c. Tes kehamilan : Ya, hasil positif menggunakan test pack
d. Tanggal : 22 Juli 2022
2.3 Pemeriksaan kehamilan
a. Ya, di PMB Elfi Yanti
b. Oleh siapa : Bidan
c. Berapa kali : 8 kali
2.4 Pengetahuan tentang Tanda-tanda kehamilan
NO Pengetahuan Pengetahuan Klien Mengalami
Tahu Tidak Ya Tidak
Tahu
1. Sakit kepala √ √
2. Pendangan √ √
kabur
3. Mual muntah √ √
berlebih
4. Gerakan janin √ √
berkurang
5. Demam tinggi √ √
6. Keluar cairan √ √
pervaginam
(KPD)
7. Perdarahan √ √
terus menerus
8. Bengkak pada √ √
ekstremitas

2.5 Perencanaan KB sesudah melahirkan


Ya, jenis : Suntik KB 3 bulan
Tidak, alasan :-
2.6 Persiapan persalinan (P4K) terdiri dari :
a. Kepemilikan stiker P4K
Ada : Ada
Tidak :-
b. Persiapan tempat persalinan
Rencana penolong persalinan
Tenaga kesehatan, oleh : Bidan
c. Pendamping persalinan : Suami
d. Perencanaan biaya persalinan
Sudah direncanakan
e. Transportasi yang digunakan
Ada : Mobil pribadi
f. Golongan darah
Tahu, alasan : Dikarenakan pernah cek golongan darah
Tahu, jenis :B
Calon Pendonor : Ayah kandung
2.7 Keluhan yang dirasakan
a. Rasa lelah : Ya, saat melakukan aktifitas tertentu
b. Malas beraktifitas : Ya, dikarenakan mudah merasa lelah
c. Panas, mengigil : Tidak
e. Sakit kepala : Ya, kadang
f. Penglihatan kabur : Tidak
g. Rasa nyeri atau panas saat BAK : Tidak
h. Rasa gatal pada vulva dan vagina dan sekitarnya : Tidak
i. Nyeri kemerahan pada tungkai : Tidak
j. Lain-lain : Tidak
2.8 Penapisan kehamilan
a. Riwayat SC : Tidak
Tahun -
b. Perdarahan pervaginam : Tidak
c. Persalinan kurang bulan (UK<37 minggu) : Tidak
d. Ketuban pecah diserai Mekonium yang Kental : Tidak
e. Ketuban pecah lama : Tidak
f. Ketuban pecah pada persalinan kurang bulan (37 minggu) : Tidak
g. Ikterus : Tidak
h. Anemia berat : Tidak
i. Infeksi : Tidak
j. Pre eklamsia (HT dalam kehamilan) : Tidak
k. TFU 40cm/lebih : Tidak
l. Gawat janin : Tidak
m. Primipara dalam fase aktif kala 1 persalinan kepala janin 5/5 : Tidak
n. Presentasi bukan belakang kepala : Tidak
o. Presentasi ganda (majemuk) : Tidak
p. Kehamilan ganda (majemuk) : Tidak
q. Tali pusat menumbung : Tidak
r. Syok : Tidak
2.9 Diet atau makanan
Sebelum hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, satu porsi
 Jenis makanan sehari-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
Setelah hamil
 Pola makan dalam sehari : 3x/hari, satu porsi
 Jenis makanan sehrai-hari : Nasi, lauk, sayur, dan air putih
2.10 Pola eliminasi
Sebelum hamil
a. BAK : 5-6x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
Setelah hamil
a. BAK : 6-7x/hari
Warna : Jernih
b. BAB : 1x/hari
Konsistensi : Lembek berbentuk
Warna : Kuning kecoklatan
2.11 Aktivitas sehari-hari
Sebelum hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 8 jam sehari
b. Seksualitas : sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : ibu rumah tangga
Setelah hamil
a. Pola istirahat dan tidur : 7 jam sehari
b. Seksualitas : sesuai kebutuhan
c. Pekerjaan : ibu rumah tangga
2.12 Personal Hygien : 2x/hari
a. Frekuensi menggnti pakaian : 2x/hari
2.13 Status imunisasi
Imunisasi TT YA TIDAK Keterangan
TT 1 √ 1 bulan sebelum
menikah saat
usia 28 tahun
TT 2 √ 1 bulan setelah
TT 1
TT 3 √ 6 bulan setelah
TT 2 saat usia
29 tahun
TT 4 - -
TT 5 - -
3. Riwayat kehamilan, persalinan, nifas yang lalu
No Tahun Tempat Uk Jenis Penolong Kelainan Anak ASI Riwayat
partus partus partus eksklusif KB yang
akan
digunakan
1. Hamil - - - - - - - -
ini

4. Riwayat kesehatan
4.1 Riwayat penyakit yang pernah atau sedang diderita
a. Jantung : Tidak ada
b. Hipertensi : Tidak ada
c. DM : Tidak ada
d. Asma : Tidak ada
e. Hepar : Tidak ada
f. Anemia berat : Tidak ada
g. PMS dan HIV/AIDS : Tidak ada
4.2 Perilaku kesehatan
a. Penggunaan alcohol/obat-obat sejenisnya : Tidak
b. Pengkonsumsian jamu : Tidak
c. Merokok : Tidak ada yang meroko dalam
rumah baik suami ataupun ibu
d. Vulva hygiene : Ya, dilakukan dengan
membersihkan menggunakan air bersih setiap mandi dan setelah buang air
5. Riwayat sosial
5.1 Kehamilan ini direncanakan : Ya, karena belum punya anak
5.2 Status perkawinan : Menikah, 1 kali, 1 tahun
5.3 Susunan keluarga yang tinggal serumah
No Jenis Umur Hubungan Pendidikan Pekerjaan Keterangan
kelamin
1. Laki-laki 28 tahun Suami S1 Wiraswasta Sehat
2. Perempuan 28 tahun Istri SLTA Ibu rumah Sehat
tangga

5.4 Kepercayan yang berhubungan dengan kehamilan, persalinan dan nifas : Tidak
6. Riwayat kesehatan keluarga (penyakit jantung, pembekuan darah, darah tinggi, diabetes, dll)
: Tidak

II. OBJEKTIF
A. PEMERIKSAAN UMUM
1. Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
2. Keadaan emosional : Stabil
3. Tanda vital : TD : 100/70 mmHg
R : 22x/m
N : 83x/m
T : 36,5℃
4. TB: 160 cm, BB : sekarang 70 kg, BB sebelum hamil : 60 kg
5. LILA : 30 cm
6. IMT : sebelum hamil 23,4 kg/m , sekarang 27,3 kg/m
B. PEMERIKSAAN FISIK
1. Kepala
a. Rambut : Tidak rontok
Kebersihan : Bersih
Warna : Hitam
Kekuatan akar : Kuat
b. Muka
Kelopak mata : Normal, tidak ada benjolan
Konjungtiva : Merah muda, tidak pucat, ananemis
Sklera : Putih
c. Hidung : Bersih tidak ada polip, tidak ada pembengkakan, tidak ada
pengeluaran
d. Telinga : Bersih, simetris, tidak ada benjolan, tidak ada pengeluaran
e. Mulut dan gigi : Bersih
Bibir : Merah muda, tidak pecah-pecah, tidak pucat
Lidah : Tidak ada sariawan, bersih, tidak pucat
Gigi : Bersih, Tidak ada karies
Gusi : Merah muda, tidak ada pembengkakan
2. Leher
a. Kelenjar tiroid : Tidak ada benjolan/pembengkakan dalam batas normal
b. Kelenjar getah bening : Tidak ada pembengkakan
3. Dada
a. Jantung : Detak jantung terdengar normal, bunyi lup dup
b. Paru-paru : Normal, tidak ada wheezing dan ronci
c. Payudara : Normal
Pembesaran : Normal
Benjolan : Tidak ada
Putting susu : Menonjol
Pengeluaran ASI : Belum
Simetris : Ya
Benjolan : Tidak ada
Rasa nyeri : Tidak ada
Hiperpigmentasi : Ada pada areola dan puting
4. Abdomen
a. Bekas luka oprasi : Tidak ada
Pembesaran : Ada pada perut terlihat membesar
Benjolan : Tidak ada
Pembesaran lien dan liver : Tidak ada
Linea : Ada
Acites : Tidak ada
Tumor : Tidak ada
b. Posisi uterus
Leopold 1 : TFU pertengahan antara px dan pusat, teraba bokong janin
Leopold 2 : Dibagian kanan teraba punggung janin, bagian kiri teraba
bagian-bagian kecil ( ekstremitas janin)
Lepolold 3 : Teraba kepala, belum masuk PAP
Leopold 4 : Belum dilakukan
TFU MC Donald : 28 cm
Penurunan :-
DJJ : 143x/m
Punctum maximum : Kanan
TBJ : 2635 gram
5. Punggung dan pinggang
Posisi punggung : Normal
Nyeri pinggang : Tidak ada nyeri di ketukan
6. Ekstremitas
Ekstremitas atas : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Ekstremitas bawah : Normal
Oedema : Tidak ada
Kemerahan : Tidak ada
Varises : Tidak ada
Reflex patella : Positif kanan dan kiri
7. Anogenital
Perineum : Tidak ada bekas luka dan tidak ada varises
Vulva dan vagina : Tidak ada luka, tidak ada varises, sudah ada tanda chadwick
Pengeluaran vervaginam : Normal
Kelenjar bartholin : Tidak ada kelainan atau pembengkakan
Anus : Normal tidak ada hemoroid
8. Ukuran panggul luar
a. Distansia Cristarum : Tidak dilakukan
b. Distansia Spinarum : Tidak dilakukan
c. Distansia Tuberum : Tidak dilakukan
d. Conjungata Vera : Tidak dilakukan
e. Ukuran panggul luar : Tidak dilakukan

C. PEMERIKSAAN PENUNJANG
1. Laboratorium
Golongan darah :B
Hepatitis :-
Malaria :-
HIV :-
Hb : 11,9 grdl
Protein :-
Glukosa :-
2. Radiologi/USG/dll :-

III ANALISA
Ny. P 28 tahun G1P0A0 usia kehamilan 30 minggu dengan masalah mudah lelah, janin
tunggal hidup intrauterine

IV PENATALAKSANAAN
1. Memberitahukan kepada ibu hasil pemeriksaan bahwa ibu dan janinnya sehat, ibu mengerti
dan tampak bahagia
2. Memberitahukan pada ibu perubahan selama kehamilan, ibu mengerti dan dapat
menyimpulkan penjelasan bidan
3. Mengedukasi ibu bahwa jika merasa mudah lelah itu adalah hal yang normal pada trmester
III. Perubahan hormone estrogen dan progesterone bermanfaat untuk meningkatkan
produksi darah guna mendukung tumbuh kembang janin, tetapi hormone tersebut memiliki
efek samping berupa melemahnya ligament, hal ini membuat ibu merasa mudah lelah, ibu
mengerti dan dapat menyimpulkan penjelasan dari bidan
4. Memberikan konseling tentang ketidaknyamanan yang mungkin muncul pada trimester III
dan cara mengatasinya, ibu mengerti dan dapat menyimpulkan penjelasan bidan
5. Menganjurkan ibu mengkonsumsi makanan yang bergizi, ibu mengerti dan akan
melaksanakan anjuran bidan
6. Menganjurkan ibu untuk banyak beristirahat, ibu mengerti dan akan melaksanakan anjuran
bidan
7. Menganjurkan ibu untuk menghindari aktifitas beran yang membuat ibu merasa lelah, ibu
mengerti dan akan melaksanakan anjuran bidan
8. Memberikan ibu tablet Fe sebanyak 90 tablet dan asam folat, lalu menganjurkan ibu untuk
meminum tablet fe dan asam folat satu kali sehari, ibu mengerti dan akan melaksanakan
anjuran dari bidan
9. Menganjurkan ibu untuk kunjungan ulang satu bulan lagi , ibu berjanji akan datang pada
tanggal 15 maret 2023 kecuali jika ada keluhan
10. Melakukan pendokumentasian di buku KIA.

Anda mungkin juga menyukai