Anda di halaman 1dari 1

Pertanyaan pemantik: 

1. Pengetahuan baru apa yang Anda dapatkan setelah mempelajari topik ini?
2. Bagaimana pengetahuan baru tersebut berkontribusi terhadap pemahaman tentang
implementasi pembelajaran berdiferensiasi?

Setelah Anda memahami materi yang ada, melakukan diskusi dan presentasi, juga
menanyakan hal-hal yang mungkin Anda masih belum mengerti, kini Anda diberi tantangan
lanjut. Pada tantangan ini Anda diminta untuk mengkoneksikan materi yang telah dipelajari
pada topik ini dengan mencari benang merah dengan matakuliah lain, atau  mungkin dengan
dunia realitas yang dihadapi.

Jawab
1. Pengetahuan baru yang diperolah yaitu
Langkah awal melakukan pembelajaran berdiferensiasi yaitu menyusun RPP akan
tetapi kita harus menyiapkan langkah dalam menerapkan pembelajaran
berdiferensiasi, yaitu :
1) Pemetaan peserta didik berdasarkan kompetensi, minat dan kebutuhan peserta
didik
2) Mendapatkan wawasan tentang peserta didik untuk mengetahui metode
pembelajaran
3) Pengelompokan peserta didik sesuai dengan kebutuhan
4) Memberikan pilihan kepada peserta didik
5) Menyajikan informasi dalam berbagai bentuk
6) Tidak memberikan latihan secara umum artinya harus disesuaikan dengan
tingkat kemampuannya
7) Menghubungkan pembelajaran dengan dunia siswa
8) Kombinas kekuatan pengajaran
9) Latihan untuk menyempurnakan
10) Memulai dengan sesuatu hal
11) Percobaan

2. Bagaimana pengetahuan baru tersebut berkontribusi terhadap pemahaman tentang


implementasi pembelajaran berdiferensiasi?
Pengetahuan ini membantu calon pendidik profesional dalam segi penanganan peserta
didik. hal utama yang harus diperhatikan bahwa perlakuan pendidik tidak boleh
menyamaratakan karna sesungguhnya peserta didik itu adalah unik memiliki
kemampuan dan kebutuhan yang berbeda. Sehingga dengan adanya pembelajaran
berdiferensiasi ini membantu pendidik untuk menangani peserta didik sesuai dengan
kemampuan, minat dan kebutuhan peserta didik. dengan menerapkan seperti itu
diharapkan peserta didik dapat mampu berkembang dan meningkatkan
kemampuannya sesuai dengan potensi yang dimiliki peserta didik masing-masing.

Anda mungkin juga menyukai