Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA (LK)

BEDAH MODUL PKB MATA PELAJARAN IPA


MADRASAH TSANAWIYAH KEMENTERIAN AGAMA

Tujuan Kegiatan:

Mengkaji materi, organisasi pembelajaran, dan LK pada UP 7 (Interaksi Antara Makhluk Hidup dan
Linkungan)

Langkah Kegiatan:

1. Siapkan UP yang akan analisis


2. Kajilah seluruh komponen modul mulai dari Bagian Pendahuluan, Aktivitas Pembelajaran,
Penilaian Pembelajaran dan Penutup melalui kegiatan diskusi kelompok.
3. Cermati Lembar Kerja pada aktivitas pembelajaran di dalam modul.
4. Presentasikan hasil kerja kelompok secara bergiliran, simak presentasi dengan cermat dan
serius.
5. Perbaiki hasil kerja kelompok Saudara jika terdapat masukan dari kelompok lain.

A. Format Kajian Modul

Komponen Isi Temuan/ Saran masukan/ Perbaikan


Pendahuluan Ѵ -
Target Kompetensi Ѵ -
Materi dan Organisasi Perlu tambahan 1. Dalam target kompetensi siswa
Pembelajaran terdapat hal yang menyebutkan
dinamika populasi.
Dalam materi dan organisasi
pembelajaran telah ada ada bagian
yang menyinggung dinamika
populasi. Namun, belum ada
bahasan mengenai populasi
tersebut.
Bisa ditambahkan dengan “satuan
mahkluk hidup dalam sebuah
ekosiste, mulai dari individu,
populasi, dan seterusnya.

2. Menurut saya, rantai makanan,


jaring makan, dan piramida
makan diposisikan pada
bagian interasi antar
komponen biotik,
Bukan pada bagian interaksi
komponen biotik dan abiotic.
Aktivitas Pembelajaran Perlu tambahan 3. Kegiatan In learning 1, bisa
ditambahkan dengan kegiatan
mendesain pembelajaran dalam
kelompok, sesuai dengan aktifitas
pembelajaran yang dipilih untuk
peserta didik, dan seterusnya.
4. Kegiatan In learning 1, bisa juga
ditambahkan dengan kegiatan
review desain pembelajaran yang
dirancang, agar pada saan
kegiatan On Learning, dapat
berjalan lancar
Penilaian Pembelajaran Ѵ -
Penutup Ѵ -

B. Laporan Aktivitas Pembelajaran:

Kegiatan Pembelajaran : Praktikum


Nama Lembar Kerja (LK) : Interaksi Faktor Biotik dan Abiotik
Laporan Hasil Kajian LK :
1. Kesesuaian LK dengan Tujuan.
Pada LK tertulis tujuan adalah untuk “Mengetahui pengaruh suhu terhadap populasi ikan”
(halaman 43).
Namun pada akhir sesi praktikum yang diminta adalah “bagaimana pengaruh suhu terhadap
kecepatan bernafas ikan” (Halaman 44)

Hal ini perlu kita revisi.


2. Kesesuaian dengan materi
Ѵ
3. Ketercukupan waktu pengerjaan LK
Ѵ
4. Kejelasan Petunjuk Pengerjaan
Bisa ditambahkan dengan table pengamatan. Sebab, hal ini bias memperjelas kegiatan yang
hendak dilakukan.
No Percobaan ke- Frekuansi Membuka Tutup Insang (1 menit)
Gelas 1 (suhu …) Gelas 2 (Suhu …) Gelas 3 (Suhu …)
1 1
2 2
3 3
5. Temuan dan Saran Perbaikan
Telah dituliskan.
Catatan hal-hal penting yang menjadi masalah:
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....

Saran atau pemecahan masalah:


………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....
………………………………………………………………………………………………………………………………………….....

Anda mungkin juga menyukai