Anda di halaman 1dari 9

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Trenggalek

Fase / Kelas / Semester : E/X/2


Topik Layanan : Hubungan Harmonis dengan Teman Sebaya
Waktu Pelaksanaan : Februari Minggu ke 2 
RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN BK
“HUBUNGAN HARMONIS DENGAN TEMAN SEBAYA”

Komponen Layanan Capaian Layanan Fase E (Kelas X):


Layanan Dasar Berinteraksi secara harmonis dengan orang lain sesuai hak dan kewajiban

Bidang Layanan
Sosial Media : Video, LK, Aplikasi SOSMED
Materi
Metode: Diskusi (Fish Bowl)
1. Definisi teman sebaya
Waktu : 1 x 45 menit
2. Ciri-ciri teman sebaya
Fungsi Layanan 3. Fungsi teman sebaya
Pemahaan,Pencegahan
4. Peran teman sebaya
5. Kiat menjaga hubungan harmonis Dimensi Profil Pelajar Pancasila : Bergotong
Aspek dengan teman sebaya royong
Kematangan Emosi

Tujuan Layanan :
1. Peserta didik mampu mempertahankan hubungan harmonis dengan teman sebaya (C4)
2. Peserta didik mampu menciptakan hubungan harmonis dengan teman sebaya (C6)
3. Peserta didik mampu menunjukkan hubungan harmonis dengan teman sebaya (P3)

KEGIATAN

PENDAHULUAN
1. Membuka dengan salam dan berdoa KEGIATAN INTI
2. Membina hubungan baik dengan peserta didik
(menanyakan kabar, ice breaking) 1. Guru BK menayangkan video pendek yang
3. Apersepsi. motivasi dan pemberian acuan berhubungan dengan materi layanan video dapat di
4. Menyampaikan tujuan layanan materi BK akses melalui
5. Menjelakan langkah-langkah kegiatan https://www.youtube.com/watch?v=hcq6aeMtiRI
6. Menanyakan kesiapan kepada peserta didik untuk 2. Peserta didik mengamati video yang berhubungan
memasuki kegiatan inti dengan materi layanan
3. Guru BK mengajak curah pendapat dan tanya jawab
4. Guru BK membagi kelas dalam kelompok, 1
PENUTUP kelompok terdiri dari 5- 6 orang
1. Guru BK mengajak peserta didik membuat kesimpulan 5. Guru BK memberi tugas kepada masing-masing
terkait materi layanan kelompok
2. Guru BK mengajak peserta didik untuk refleksi 6. Peserta didik mendiskusikan dengan kelompok
mengenai kebermanfaatan layanan masing-masing
3. Guru BK memberikan penguatan terhadap aspek-aspek
7. Setiap kelompok mempresentasikan tugasnya
yang ditemukan selama bimbingan berlangsung
4. Guru BK menyampaikan materi layanan yang akan kemudian kelompok lain menanggapinya, dan
datang seterusnya bergantian sampai selesai.
5. Guru BK mengakhiri kegiatan dengan berdoa 8. Guru BK memberikan LK
EVALUASI

1. Evaluasi Proses :

Memperhatikan proses layanan dengan refleksi hasil masing-masing peserta didik dan sikap atau
antusias peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan.

2. Evaluasi Hasil :
Evaluasi setelah mengikuti kegiatan klasikal, antara lain: merasakan suasana yang menyenangkan,
pentingnya topik yang dibahas, cara penyampaian yang menarik.

Mengetahui, Trenggalek, 25 Juli 2022


Kepala SMK Negeri 1 Trenggalek Guru BK

Suharyati, S. Pd., M. Pd Heri Aprilun Suprapto, S. Pd


NIP. 19640925 199003 2 008 NIP.19910426 202221 1 010
MATERI

HUBUNGAN HARMONIS DENGAN TEMAN SEBAYA


Dalam proses menuntut ilmu dibangku sekolah, menjaga hubungan yang harmonis dengan teman
sebaya merupakan salah satu hal yang penting untuk di lakukan para siswa. Hal ini ditujukan
agar dapat saling berinteraksi, baradaptasi dan selalu tercipta hubungan yang harmonis antara
sesama teman.

A. Pengertian Teman Sebaya


Menurut Ali (2004:99) teman sebaya memegang peranan penting dalam kehidupan
remaja. Remaja sangat ingin diterima dan dipandang sebagai anggota kelompok teman
sebaya, baik di sekolah maupun di luar sekolah. Oleh karenanya, mereka cenderung
bertingkah laku seperti tingkah laku kelompok sebayanya. Menurut Santrock (2007:55)
mengatakan bahwa teman sebaya adalah anak-anak atau remaja yang memiliki usia atau
tingkat kematangan yang kurang lebih sama
B. Ciri-ciri Teman Sebaya
Teman sebaya mempunyai karakteristik tersendiri yang membedakan dengan jenis
kelompok lain. Ciri-ciri dari teman sebayamenurut Slamet Santosa (2009:81) yaitu :
1. Tidak mempunyai strukturorganisasi yang jelas
2. Bersifat sementara
3. Teman sebayamengajarkan individu tentang kebudayaan luas
4. Anggotanya adalah individu yang sebaya
C. Fungsi teman Sebaya
Menurut Slamet Santoso (2009 : 79), mengatakan bahwa ada delapan fungsi
pertemanan yaitu :
1. Mengajarkan kebudayaaan
2. Mengajarkan mobilitas sosial
3. Membantu peranan sosial yang baru
4. Kelompok sebaya sebagai sumber informasi bagi orang tua dan guru bahkan untuk
masyarakat
5. Dalam kelompok sebaya individu dapat mencapai ketergantungan satu sama lain.
6. Kelompok sebaya mengajar moral orang dewasa
7. Dalam kelompok sebaya individu dapat mencapai kebebasan sendiri
8. Didalam kelompok sebaya anakanak mempunyai organisasi sosial yang baru.
D. Peran Teman Sebaya
Syamsu Yusuf (2002:60) mengemukakan peranan teman sebaya bagi remaja adalah
memberikan kesempatan bagi remaja untuk ;
1. Belajar bagaimana berinteraksi dengan orang lain
2. Belajar mengontrol tingkah laku sosial
3. Balajar mengembangkan ketrampilan, dan minat yang relevandengan usianya
4. Belajar Saling bertukar perasaan dan masalah.

E. Kiat menjaga hubungan harmonis dengan teman sebaya

1. Saling menjaga komunikasi


Hal pertama ini sangatlah penting dalam suatu hubungan baik itu bersama kekasih,
keluarga maupun orang terdekat kita. Dengan terjalinnya komunikasi akan mengurangi
rasa kesalahpahaman antar sesama sahabat. Bukan berarti harus setiap hari, setiap jam,
setiap menit kita harus berkomunikasi melainkan sekali saat waktu sedang luang untuk
sekadar menanyakan kabar itupun sudah cukup.
2. Saling jujur dan menjaga rasa kepercayaan satu sama lainnya
Jika kita selalu jujur dan percaya terhadap apapun dan bagaimanapun mengenai sifat
dalam persahabatan kita, maka akan terjalin rasa kebahagiaan di dalamnya. Selalu
percaya akan hal yang sifatnya masih positif dan apa adanya terhadap teman dekat dan
tidak melebih-lebihkan.
3. Setia menjadi pendengar yang baik
Kadangkala satu di lain hal, teman dekat kita hanya ingin kita mendengarkan begitu
banyaknya permasalahan yang ia hadapi. Walaupun sebenarnya kita sendiri ingin berbagi
cerita. Rasanya sifat seperti ini harus di tangkis sejauh-jauhnya karena akan menimbulkan
pemikiran negatif dan kurang adanya kepercayaan antar teman.
4. Selalu ada di saat-saat penting
Adanya sahabat yang selalu ada di saat suka dan duka selalu mengiringi bersama dan
saling merangkul. Moment seperti ini sangat dibutuhkan satu sama lain untuk bisa
berbagi kisah. Contohnya seperti adanya kekesalan saat adanya begitu banyaknya
deadline yang merepotkan, keluh kesah kepada sahabat layaknya akan membuat suasana
terlihat menjadi cukup baik
5. Jangan sungkan untuk meminta maaf
Kadangkala ada saja keretakan dalam sebuah persahabatan, bukan saja dalam hubungan
pacaran. Keretakan biasanya terjadi karena adanya sedikit kesalahpahaman. Di zaman
sekarang nampaknya banyak rasa gengsi untuk meminta maaf duluan, yang membuat
jalinan menjadi tambah kurang baik.
6. Quality time
Saat-saat seperti inilah yang diinginkan para teman dekat kala adanya jarak semenjak
begitu banyak kesibukan baik sekolah, kuliah kerja atau lain halnya. Satu mingg sekali
coba luangkan waktu bersama sahabat, baik itu hanya membicarakan kabar satu sama
lain maupun bersendau gurau.
7. Jangan egois
Sifat egois layaknya harus dibuang jauh-jauh karena bisa memperkeruh hubungan
persahabatan. Milikilah sifat pengertian satu sama lainnya agar tidak adanya
kesalahpahaman yang berlanjut.

Itulah 7 kiat menjaga jalinan persahabatan agar tetap harmonis sampai tua.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

NAMA :
KELAS :

Silahkan kerjakan lembar kerja berikut sesuai dengan pemahaman kalian!


1. Definisakan arti teman sebaya menurut versimu!
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………
…...
2. Ceritakan, seberapa dekatkah kamu dengan teman sebayamu!
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………
…...
3. Menurutmu, apakah hubungan teman sebaya itu penting? jika menurutmu penting,uraikan
pendapatmu!
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………
…...
4. Apa saja kiat yang kamu lakukan dalam menjalin hubungan yang hermonis dengan teman sebayamu?
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………
…...
5. Buatlah video singkat, yang bertema hubungan dengan teman sebayamu!
………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………
…...
INSTRUMEN EVALUASI PROSES
Nama Peserta Didik yang Di amati : ..................................................
Kelas : ..................................................

Petunjuk: Beri tanda centang (v) pada kolom skor sesuai hasil penilaian
Jawab
No Aspek
1 2 3 4
Peserta didik
Peserta didik terlibat aktif dalam mengikuti serangkaian kegiatan
1
bimbingan klasikal
Peserta didik antusias dalam menyimak materi yang disampaikan
2
melalui video yang ditayangkan
Peserta didik berpartisipasi aktif saat guru memberikan pertanyaan
3
pemantik
Peserta didik berani bertanya ketika ada hal yang kurang dimengerti
4
tentang topik layanan hubungan harmonis dengan teman sebaya
Peserta didik berpartisipasi dalam kelompok memberikan pendapat
5
tentang topik yang dibahas
Peserta didik mampu memberikan penjelasan terhadap pertanyaan yang
6
diberikan oleh guru BK
7 Peserta didik mampu memberikan timbal balik terhadap pendapat teman
Peserta didik berani menyanggah pernyataan atau pendapat dari teman
8
yang lain
Peserta didik mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru dengan
9
semangat dan tepat waktu
10 Peserta didik mampu bekerjasama dalam kelompok
Jumlah Skor

Penentuan kriteria skor:


Rentang Kategori
Skor minimal : 1 x 10 = 10
76– 100 Sangat Baik
Skor maksimal : 4 x 10 = 40
51 – 75 Baik
Nilai = Total Skor x 100 25-50 Cukup
40 0-25 Kurang
INSTRUMEN EVALUASI HASIL
Nama : ....................................................
Kelas : ....................................................

Berikan tanda centang (√) pada aspek yang dinilai dengan memilih jawaban SS (Sangat
Sesuai), S (Sesuai), TS (Tidak Sesuai), TS (Sangat Tidak Sesuai)
No Pernyataan SS S TS STS
Kognitif
Peserta didik dapat mendeskripsikan teman sebaya menurut
1.
Bahasanya masing-masing
Peserta didik dapat menceritakan tentang seberapa dekat
2.
hubungannya dengan teman sebaya
Peserta didik mampu membuat karya berupa video dengan
3.
tema hubungan dengan teman sebaya
Afektif
Peserta didik menyadari pentingnya materi tentang hubungan
4.
harmonis dengan teman sebaya
Peserta didik mampu menciptakan hubungan yang harmonis
6.
dengan teman sebaya
Psikomotor
Peserta didik mampu membina hubungan yang harmonis
7.
dengan teman sebaya
Jumlah Skor

Jawaban Skor Skor Minimal :7


Sangat Sesuai 4 Skor maksimal : 28
Sesuai 3
Kurang Sesuai 2 Nilai = Total Skor x 100
Tidak Sesuai 1 28
Kategori skor
Rentang Kategori
0-25 Kurang
26-50 Cukup
52-75 Baik
76- 100 Sangat Baik

Anda mungkin juga menyukai