Anda di halaman 1dari 5

MODUL AJAR

KURIKULUM MERDEKA
Nama Guru : Khairatu Wardah, S.Pd Mata Pelajaran: Fase E Jumlah JP/tatap muka
Nama Sekolah : SMA Negeri 3 Teluk Meranti Kimia Kelas X 2 x 45 menit / 2 kali TM

Kompetensi Awal Peserta didik mampu Menjelaskan pengertian metoda ilmiah dan
Menjelaskan masing-masing komponen pada laporan ilmiah

Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bernalar kritis, mandiri, kreatif, inovatif


Sarana dan Prasarana  Spidol
 Whiterboard
 LKPD
 Bahan ajar
Buku peserta didik Kimia Untuk SMA
Target Peserta Didik Perangkat pembelajaran ini dapat digunakan guru untuk mengajar peserta didik regular, peserta didik
yang mengalami kesulitan belajar karena daya memahami lambat, peserta
didik yang cerdas dan pencapaian hasil belajar tinggi.
Model Pembelajaran Kooperatif tipe STAD dengan metode diskusi dan Tanya jawab

A. KOMPONEN INTI
Topik/Tema Metode ilmiah

Elemen Peserta didik mampu memahami metode ilmiah

Capaian Memahami metode ilmiah serta komponen-komponen metode ilmiah


Pembelajaran
Tujuan 1. Menjelaskan pengertian metoda ilmiah Menjelaskan
Pembelajaran 2. masing-masing komponen pada laporan ilmiah
Pemahaman 1 Peserta didik mampu memahami metode ilmiah
Bermakna 2 Peserta didik mampu menuliskan komponen-komponen metode ilmiah
Langkah Pembelajaran

Pertemuan I Pertanyaan 1. Bagaimanakah penjelasan atom menurut Niels Bohr?


PPL 3 Pemantik 2. Ada berapakah lintasan electron? Apakah hanya satu?
3. Apa buktinya jika lintasan electron tidak hanya satu?
4. Apakah electron menumpuk dalam salah satu lintasan saja?
5. Apa buktinya lintasan elektron tidak hanya satu?
Masuk Topik: Konfigurasi Elektron Teori Niels Bohr
Kegitatan 1. Guru memberi salam
Pembuka 2. Menanyakan kabar peserta didik kemudian mengajak peserta didik
15 menit memulai pelajaran dengan berdoa.
3. Mengecek kehadiran peserta didik menggunakan presensi.
4. Memberikan apersepsi dengan pertanyaan pemantik.
a. “Bagaimanakah penjelasan atom menurut Niels Bohr?
b. Ada berapakah lintasan electron? Apakah hanya satu?
c. Apa buktinya jika lintasan electron tidak hanya satu?
d. Apakah electron menumpuk dalam salah satu lintasan saja?
e. Apa buktinya lintasan elektron tidak hanya satu?
Masuk Topik: Konfigurasi Elektron Teori
Niels Bohr
5. Menyampaikan motivasi (menampilkan media bongkar pasang electron)
6. Menyampaikan tujuan pembelajaran (sintak)
7. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai
8. Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran sekaligus
menyampaikan bentuk penilaian kepada peserta didik
9. Memberikan pretest.
Kegiatan Inti Menyampaikan Materi
45 menit 1. Memberikan tayangan slide show power point untuk menemukan
konsep.
2. Peserta didik menyimak slide show power point.
3. Peserta didik mencermati simbol (lambang) kulit atom pada slide show
power point
Membentuk Kelompok
1. Membagi peserta didik menjadi tiga kelompok belajar yang heterogen.
Masing-masing kelompok terdiri dari 6 peserta didik.
2. Mengarahkan peserta didik untuk duduk sesuai dengan teman
kelompoknya.
3. Peserta didik mendapatkan bahan ajar 3 dan LKPD 3 serta media poster
lintasan electron.
Membimbing kelompok dalam belajar dan bekerja
1. Menginstruksikan peserta didik mempelajari materi dalam bahan ajar untuk
menyelesaikan setiap aktivitas dalam LKPD 3.
2. Menjelaskan penggunaan media poster lintasan electron.
3. Peserta didik mengikuti instruksi dari guru dengan tertib dan
mengerjakan setiap aktivitas dalam LKPD dengan media poster lintasan
elektoron.
4. Membimbing kelompok untuk memastikan setiap kelompok dapat bekerja
sama dengan baik untuk menyelesaikan tugas yang diberikan
dalam LKPD.
Evaluasi
Guru memberikan beberapa kuis, setiap kelompok bergegas untuk
mengerjakan soal tersebut pada media bongkar pasang electron.
Peserta didik dalam kelompok bekerja sama untuk menentukan
jawaban dari kuis menggunakan media bongkar pasang electron.
Setelah mengerjakan jawaban kuis pada media bongkar pasang
electron dengan cepat menunjukan hasil kerja kelompok dengan cara
diangkat.Kemudian oleh guru mempersilahkan hasil kerja kelompok
tersebut di presentasikan

Memberikan Apresiasi atau Reward


Kegiatan Penutup 1. Memberikan penghargaan bagi kelompok yang hasil penilaiannya
25 menunjukkan peningkatan dan juga untuk seluruh kelompok atas
keaktifannya selama bekerja kelompok.
2. Bersama peserta didik membuat kesimpulan pada materi yang sudah
dipelajari.
3. Memberikan postest
4. Memberikan tugas baca materi konfigurasi electron teori mekanika kuantum
untuk pertemuan berikutya.
5. Menutup kegiatan dengan doa dan salam penutup.
Pertemuan II Tujuan 1. Menjelaskan konfigurasi electron menurut teori mekanika kuantum. (C2)
Pembelajran 2. Menentukan periode dan golongan suatu unsur melalui konfigurasi
electron. (C3)
3. Menjelaskan aturan penulisan konfigurasi electron berdasarkan prinsip aufbau,
aturan Hund dan larangan pauli. (C3)
4. Menganalisis hubungan electron dengan empat bilangan kuantum
(bilangan kuantum utama, azimuth, spin dan magnetic). (C6)
Pertanyaan 1. Bagaimanakah kita tahu posisi elektron?
Pemantik 2. Bagaimanakah sebaran elektron dalam suatu atom?
3. Bagaimanakah cara kita menghitung konfigurasi elektron suatu unsur?
Kegiatan 1. Menyapa peserta didik dan menanyakan kabar lalu dibuka dengan doa
Pembuka dan mengecek kehadiran peserta didik.
2. Mengecek kehadiran peserta didik menggunakan presensi.
10 menit 3. Memberikan apersepsi dengan pertanyaan pemantik.
4. Bagaimanakah kita tahu posisi elektron?
5. Bagaimanakah sebaran elektron dalam suatu atom?
6. Bagaimanakah cara kita menghitung konfigurasi elektron suatu
unsur?
7. Menyampaikan motivasi
8. Menyampaikan tujuan pembelajaran (sintak).
9. Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai.
10.Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran sekaligus.
menyampaikan bentuk penilaian kepada peserta didik.
11.Memberikan pretest.
Menyampaikan Materi
Kegiatan Inti 1. Menginstruksikan peserta didik membaca materi konfigurasi electron teori
mekanika kuantum dalam bahan ajar dan buku paket kimia lain.
45 menit 2. Peserta didik berdiskusi cara penulisan konfigurasi electron
menggunakan subkulit atom s, p, d, f dan mencermati contoh
penyelesaian soal.
1. Peserta didik mencermati penjelasan penulisan konfigurasi electron dan menyusun
konfigurasi electron secara individu.
Membentuk Kelompok
1. Membagi peserta didik menjadi lima kelompok belajar yang heterogen.
Masing-masing kelompok terdiri dari 5-6 peserta didik. Peserta didik
duduk secara berkelompok sesuai dengan kelompok belajar yang sudah
ditentukan oleh guru
2. Membagikan bahan ajar dan LKPD kepada peseta didik.
3. Peserta didik dalam kelompok berdiskusi saling memberikan pemahaman.
4. Peserta didik mengikuti instruksi dari guru dengan tertib dan
mengerjakan setiap aktivitas dalam LKPD.

Membimbing kelompok dalam belajar dan bekerja


1. Menginstruksikan peserta didik mempelajari materi dalam bahan ajar untuk
menyelesaikan setiap aktivitas dalam LKPD.
2. Berkeliling membimbing kelompok secara bergantian untuk memastikan
setiap kelompok dapat bekerja sama dengan baik untuk menyelesaikan tugas
yang diberikan dalam LKPD.
3. Peserta didik mengikuti instruksi dari guru dengan tertib dan
mengerjakan setiap aktivitas dalam LKPD.
Evaluasi
1. Menampilkan slide show kuis latihan LKPD.
2. Peserta didik dalam kelompok berdiskusi mengerjakan kuis dengan cepat
dan tepat.
3. Kelompok yang selesai dengan cepat menunjuk perwakilan kelompok untuk
maju mempresentasikan hasil pekerjaannya.
Kegiatan Penutup Memberikan Apresiasi atau Reward
1. Memberikan penghargaan bagi kelompok yang hasil penilaiannya
25 menit menunjukan peningkatan dan juga untuk seluruh kelompok atas keaktifannya
selama bekerja kelompok.
2. Bersama peserta didik membuat kesimpulan terhadap materi yang sudah
dipelajari.
3. Mengadakan postest
4. Menutup kegiatan dengan doa dan salam penutup.

Mengetahui Kuala Panduk, juni, 2023


Kepala SMA Negeri 3 Teluk Meranti Guru Mata pelajaran

Faisal, S.Pd Khairatu Wardah,S.Pd


NIP. 198606062010011025

Anda mungkin juga menyukai