Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN PASIEN BARU

No. :SOP/PJOGOLOY
Dokumen O/JBG/LKT/4
No. Revisi : 01
SOP Tanggal :10 SEPTEMBER
terbit 2022
Halaman : 1/3
Puskesmas RIZKIE KOERNIAWATI,
Jogoloyo SKM. MKP
Sumobito Pembina
NIP.197103181995012001

1. Pengertian Pendaftaran pasien baru adalah tata cara penerimaan pendaftaran


pasien yang belum pernah datang di Puskesmas Jogoloyo Sumobito
untuk berobat
2. Tujuan Pendaftaran pasien lama adalah tata cara penerimaan pendaftaran
pasien yang sudah pernah datang di Puskesmas Jogoloyo Sumobito
untuk berobat
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor 118.4/36/415.17.26/2022 tentang
penyelenggaraan dan pengolahan rekam medis Puskesmas
Jogoloyo Sumobito.
4. Referensi 1. Republik Indonesia. 2019. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat. Jakarta : Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
2. Republik Indonesia. 2008. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 269/MENKES/PER/III2008 tentang Rekam
Medis. Jakarta : Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
3. Hatta, Gemala R. 2014. Pedoman Manajemen Informasi
Kesehatan di Sarana Pelayanan Kesehatan. Jakarta : Universitas
Indonesia.
4. Sudra, Rano Indradi. 2016. Rekam Medis. Tangerang Selatan :
Universitas Terbuka.
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 24 Tahun 2022 Tentang
Rekam Medis.
5. Alat dan 1. ATK
Bahan 2. Kartu Identitias (KTP/KK/SIM/PASPOR)
3. Kartu BPJS/KIS
6. Prosedur / 1. Pasien datang ke Puskesmas dan mengambil nomor antrian,
Langkah- kecuali kasus kegawatdaruratan bisa langsung ke ruang tindakan
langkah 2. Petugas memanggil sesuai nomor antrean pasien
3. Petugas menanyakan maksud kedatangan pasien dan siapa yang
sakit (menanyakan mau berobat ke Poli Umum/KIA/KB/Gigi dan
lain lain)
No. :SOP/PJOGOLOYO/
Puskesmas Dokumen JBG/LKT/4 RIZKIE KOERNIAWATI,
Jogoloyo No. Revisi : 01 SKM. MKP
SOP
Sumobito Tanggal :10 SEPTEMBER Pembina
Terbit 2022 NIP.197103181995012001
Halaman : 2/3

4. Petugas dengan ramah menanyakan kartu berobat pasien atau


(KTP/KK/SIM) dan menanyakan sudah pernah berkunjung di
puskesmas atau belum
5. Petugas mencari data pasien/ rekam medis pasien pada SIMPUS
jika tidak ada dinyatakan pasien baru dan di input pada SIMPUS
6. Petugas menarik retribusi/ pembayaran bila pasien umum / Bayar
sesuai dengan Peraturan Daerah yang berlaku jika pasien BPJS/
Gratis Progam / Gratis KTP maka tidak dikenakan biaya
7. Petugas mempersilakan duduk kembali di ruang tunggu untuk
menunggu panggilan di poli yang dituju dan memberitahukan alur
selanjutnya
8. Petugas mencari dan mengambilkan berkas rekam medis pasien
dan menulis pada register kunjungan
9. Petugas mengantar berkas rekam medis ke poli yang dituju
7. Bagan Alir

Pasien datang ke Puskesmas dan


mengambil nomor antrian, kecuali
kasus kegawatdaruratan

Petugas memanggil pasien sesuai nomor antrian

Petugas dengan ramah menanyakan kartu berobat pasien atau


(KTP/KK/SIM)

Petugas menanyakan maksud kedatangan pasien dan siapa yang


sakit (menanyakan mau berobat ke Poli Umum/KIA/KB/Gigi dan
lain lain)

Petugas melihat apakah di kartu identitas sudah di beri stiker,


pasien yang mempunyai nomor rekam medis yang di tempel
pada KTP,KK atau BPJS maka petugas mengentry data
tersebut pada SIMPUS
No. :SOP/PJOGOLOYO/
Puskesmas Dokumen JBG/LKT/4 RIZKIE KOERNIAWATI,
Jogoloyo No. Revisi : 01 SKM. MKP
SOP
Sumobito Tanggal :10 SEPTEMBER Pembina
Terbit 2022 NIP.197103181995012001
Halaman : 3/3

Petugas menarik retribusi/ pembayaran bila pasien umum /


Bayar sesuai dengan Peraturan Daerah yang berlaku jika
pasien BPJS/ Gratis Progam / Gratis KTP maka tidak
dikenakan biaya

Petugas mempersilakan duduk kembali di ruang tunggu untuk


menunggu panggilan di poli yang dituju dan memberitahukan
alur selanjutnya

Petugas mencari dan mengambilkan berkas rekam medis


pasien dan menulis pada register kunjungan

Petugas mengantar berkas rekam


medis ke poli yang dituju

8. Hal-hal yang Ketepatan petugas dalam mengidentifikasi pasien


perlu diperhatikan
9. Unit terkait Semua Unit Yang terkait
10. Dokumen Berkas Rekam Medis
terkait
11. Rekaman NO Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
historis diberlakukan
perubahan 1. Perubahan Tata Arial Size: 12 11-01-2021
Naskah Tahun
2021 yang sudah
diubah jenis huruf

Anda mungkin juga menyukai