Anda di halaman 1dari 9

PPG PGSD DALAM JABATAN

IKIP SILIWANGI
2023

Identifikasi Masalah
Hari ke 1-2
Pedagogik Hoogveld (Sadullah, 2010) pedagogik adalah ilmu yang mempelajari masalah
membimbing anak kearah tujuan tertentu, yaitu supaya ia kelak mampu secara
mandiri menyelesaikan tugas hidupnya.
Berdasarkan UU No 14 Tahun 2005 seorang guru harus memiliki kompetensi
pedagogik. Kompetensi pedagogik adalah kemampuan pemahaman terhadap
peserta didik, perancangan dan pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar,
dan pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi
yang dimilikinya.

Adakah masalah tentang


pedagogik di kelas anda?
Yuk, catat hasil identifikasinya
di LK 1.1!

Yuk, identifikasi bersama dan


diskusi bersama kami apabila
ada yang dirasa bingung!
Literasi

Adakah masalah
tentang literasi
numerasi di kelas
Yuk, catat hasil
anda?
identifikasinya di
LK 1.1!

Yuk, identifikasi
bersama dan
diskusi bersama
kami apabila ada
yang dirasa
bingung!
Numerasi Literasi numerasi adalah pengetahuan dan kecakapan untuk (a) menggunakan
berbagai macam bilangan dan simbol yang terkait dengan matematika dasar
untuk memecahkan masalah praktis dalam berbagai konteks kehidupan sehari-
hari dan (b) menganalisis informasi yang ditampilkan di dalam berbagai bentuk
(grafik, tabel, bagan, dan lain sebagainya) lalu menggunakan interpretasi hasil
analisis tersebut untuk memprediksi dan mengambil kesimpulan dan keputusan
dalam kehidupan sehari-hari (Kemendikbud Ristekdikti, 2021)

Adakah masalah tentang


literasi numerasi di kelas
anda? Yuk, catat hasil identifikasinya
di LK 1.1!

Yuk, identifikasi bersama dan


diskusi bersama kami apabila
ada yang dirasa bingung!
Kesulitan Belajar Siswa Kesulitan belajar adalah suatu keadaan yang menyebabkan siswa tidak dapat
belajar sebagaimana mestinya sehingga siswa tidak dapat mencapai kualifikasi
belajar tertentu yang telah ditetapkan. Beberapa contoh kasus kesulitan belajar
(1) Kasus kesulitan dengan latar belakang kurangnya motivasi dan minat belajar.
(2) Kasus kesulitan yang berlatar belakang sikap negatif terhadap guru, pelajaran,
dan situasi belajar. (3) Kasus kesulitan dengan latar belakang kebiasaan belajar
yang salah. (4) Kasus kesulitan dengan latar belakang ketidakserasian antara
kondisi obyektif keragaman pribadinya dengan kondisi obyektif instrumental
impuls dan lingkungannya (Makmun, 2011)

Adakah masalah tentang


kesulitan belajar siswa di kelas Yuk, catat hasil identifikasinya
anda? di LK 1.1!

Yuk, identifikasi bersama dan


diskusi bersama kami apabila
ada yang dirasa bingung!
Hubungan/Relasi Guru dengan siswa
dan orang tua siswa

Adakah masalah tentang relasi


dengan siswa dan orang tua Yuk, catat hasil identifikasinya
siswa di kelas anda? di LK 1.1!

Yuk, identifikasi bersama dan


diskusi bersama kami apabila
ada yang dirasa bingung!
HOTS dan Pemanfaatan Teknlogi dalam
pembelajaran

Technological Pedagogical and Content Knowledge (TPACK), “Mendasari pengajaran yang


benar-benar bermakna dan sangat terampil dengan teknologi, TPACK berbeda dari
pengetahuan tentang ketiga konsep secara individual. Sebaliknya, TPACK adalah dasar
pengajaran yang efektif dengan teknologi, yang membutuhkan pemahaman tentang
representasi konsep menggunakan teknologi; teknik pedagogis yang menggunakan
teknologi dengan cara yang konstruktif untuk mengajarkan konten; pengetahuan tentang
apa yang membuat konsep sulit atau mudah dipelajari dan bagaimana teknologi dapat
membantu memperbaiki beberapa masalah yang dihadapi siswa; pengetahuan tentang
pengetahuan awal siswa dan teori epistemologi; dan pengetahuan tentang bagaimana
teknologi dapat digunakan untuk membangun pengetahuan yang ada untuk
mengembangkan epistemologi baru atau memperkuat yang lama (Koehler & Mishra, 2009)

Adakah masalah tentang pembelajaran Yuk, identifikasi bersama dan diskusi Yuk, catat hasil
berbasis HOTS dan TPACK di kelas bersama kami apabila ada yang dirasa identifikasinya di LK 1.1!
anda? bingung!
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai