Anda di halaman 1dari 2

RESUME KEGIATAN

 Nama Kegiatan
Nama kegiatan : MGMP Kurikulum Merdeka Tahun 2023
 Penyelenggara
Penyelenggara kegiatan ini adalah Musyawarah Guru Mata Pelajaran dengan
dikoordinasikan oleh Kementerian Agama Wilayah Provinsi Gorontalo

 Waktu dan Tempat


Kegiatan ini dilaksanakan pada :
Hari / tanggal : Jumat, 19 sd Sabtu 20 Mei 2023
Tempat : Shava Beach Resort

 Tujuan
Adapun kegiatan ini bertujuan untuk:

1. Meningkatkan pemahaman guru tentang kurikulum merdeka;


2. Meningkatkan pemahaman guru tentang capaian pembelajaran (CP), tujuan
pembelajaran (TP), alur tujuan pembelajaran (ATP) dan modul ajar (MA) serta
asessmennya;
3. Meningkatkan kemampuan guru dalam menyusun tujuan pembelajaran (TP), alur
tujuan pembelajaran (ATP) dan modul ajar (MA) serta asessmennya;
4. Meningkatkan pemahaman guru tentang proyek pengembangan profil pelajar
Pancasila.

 Hasil yang Diharapkan


Hasil yang diharapkan pada kegiatan ini, peserta diklat memiliki kemampuan antara lain
sebagai berikut:
 Mampu memahami kurikulum merdeka;
 Mampu memahami capaian pembelajaran (CP), tujuan pembelajaran (TP), alur
tujuan pembelajaran (ATP) dan modul ajar (MA) serta asessmennya;
 Mampu menyusun tujuan pembelajaran (TP), alur tujuan pembelajaran (ATP) dan
modul ajar (MA) serta asessmennya;
 Mampu memahami proyek pengembangan profil pelajar Pancasila.

F. Materi
 CP semua mapel
 Presentasi PPT
 Panduan Pembelajaran
 PPT P5

Anda mungkin juga menyukai