Anda di halaman 1dari 11

Kolab

orasi
Ruan
Topik 2

Kelompok 1
Analyze Learners
Anggota Kelompok

Muhammad Iqra Muh. Nur Qalbi Nirmalasari Muthmainnah Biduri Nur Angraeni Kamal
Tujuan Analyze
learners
Tujuan utama yaitu dapat menemui
kebutuhan belajar siswa yang urgen sehingga
mereka mampu mendapatkan tingkatan
pengetahuan dalam pembelajaran secara
maksimal. (Wahyono, 2012)
Karakteristik umum (General
Characteristics)

Karakteristik umum siswa dapat ditemukan melalui variable


yang konstan, seperti, jenis kelamin, umur, tingkat
perkembangan, budaya dan faktor sosial ekonomi serta
etnik.
Mendiagnosis kemampuan awal pembelajar (Specific
Entry Competencies)
Penelitian yang terbaru menunjukkan bahwa pengetahuan awal
siswa merupakan sebuah subyek patokan yang berpengaruh
dalam bagaimana dan apa yang dapat mereka pelajari lebih
banyak sesuai dengan perkembangan psikologi siswa (Smaldino,
2011).
Kecakapan dasar spesifik
(Specific Entry Competencies)
Yaitu kemampuan baik atau kurangnya
pengetahuan/intelektual dan ketrampilan
yang ada padapeserta didik sebelum memenuhi
syarat yang akan dicapai. Hal ini akan
memudahkan dalam merancang suatu
pebelajaran agar penyamapain materi
pelajaran dapat diserap dengan optimaloleh
peserta didik sesuai dengan kemampuan yang
dimilikinya.
GAYA BELAJAR (Learning
Style )
Gaya belajar yang dimiliki setiap pelajar
berbeda-beda dan mengantarkan peserta didik
dalam pemaknaan pengetahuan termasuk di
dalamnya interaksi dengan dan merespon
dengan emosi ketertarikan terhadap
pembelajaran. Terdapat tiga macam gaya
belajar yang dimiliki peserta didik, yaitu:
Gaya belajar visual (melihat)
Gaya belajar audio (mendengarkan)
Gaya belajar kinestetik (melakukan)
erima Kasih
T
Setelah melakukan diskusi melalui google meet pada hari rabu, 25 Oktober 2023 jam 8. Kami
mendapatkan 1 pertanyaan yang sangat menarik, yaitu:

Penanya : Nabilah Adz DZikru


Kelompok :5

Pertanyaan:
Bagaimana cara anda dalam menganalisis karakteristik peserta didik dengan tepat berdasarkan
pada tahap Analyze Learners?
Jawab :
Berdasarkan pada materi yang telah kami paparkan tadi bahwa dalam menganalisis karakteristik
peserta didik ada 3 faktor penting yaitu:
1. General Characteristics (Karakteristik Umum)
Dalam menganalisis karakteristik umum siswa, guru bisa memberikan lembar biodata yang
harus di isi oleh semua peserta didik. Dimana lembar biodata tersebut berisi informasi
umum siswa seperti, nama, tempat tanggal lahir, agama, hobi, pelajaran yang di sukai,
budaya dan lainnya.
2. Specific Entry Competencies ( Mendiagnosis kemampuan awal pembelajar)
Cara yang dapat dilakukan dalam mendiagnosis kemampuan awal peserta didik yaitu
sebelum memulai pelajaran, guru memberikan lembar soal pretest. Dengan lembar soal itu
akan memudahkan guru dalam merancang suatu pembelajaran agar penyamapain materi
pelajaran dapat diserap dengan optimal oleh peserta didik sesuai dengan kemampuan yang
dimilikinya.
3. Learning Style (Gaya Belajar)
Gaya belajar yang dimiliki setiap pelajar berbeda-beda dan mengantarkan peserta didik
dalam pemaknaan pengetahuan termasuk di dalamnya interaksi dengan dan merespon
dengan emosi ketertarikan terhadap pembelajaran. Guru bisa menggunakan model yang
berbeda setiap hari agar siswa tidak merasa bosan dan tetap fokus dalam pembelajaran.
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai