Anda di halaman 1dari 11

PROGRAM STUDI

KEBIDANAN

PROFESIONALISME KEBIDANAN
PERTEMUAN - 7

KEMAMPUAN INTELEGENSI
EMOSIONAL DALAM PRAKTIK
KEBIDANAN

Jl. Soekarno Hatta No.11 Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733


Kel. Manggis Ganting
Kec. MKS, Kota Bukittinggi Instagram : @universitasfdk Fax : (0752) 31878
Sumatera Barat

FDK EDUTAINMENT
INTELEGENSI merupakan suatu
kemampuan untuk memecahkan
masalah, kemampuan dalam berfikir
belajar, memecahkan masalah,
memproses sesuatu dan menyesuaikan
diri pada lingkungan. Tingkat intelegensi
dapat diukur dengan kecepatan
memecahkan masalah-masalah tersebut
• Kecerdasan emosional adalah kemampuan diri utk mengenal emosi
diri sendiri, emosi org lain, memotivasi diri sendiri, dan mengelola
dengan baik emosi pada diri sendiri dalam berhubungan dengan org
lain.
• Emosi merupakan perasaan yg dialami individu sbg reaksi terhadap
rangsang yg berasal dari dirinya sendiri maupun org lain.
• Kecerdasan emosional mengajarkan tentang integritas kejujuran
komitmen, visi, kreatifitas, ketahanan mental kebijaksanaan dan
penguasaan diri.
Faktor Yang Berpengaruh Pada Kecerdasan Emosional

Budaya dan
Usia Keluarga
Sosial ekonomi
Membangun Hubungan Bidan- Ibu Dan
Keterampilan Komunikasi Efektif Dalam
Pelayanan Kebidanan
Komunikasi yang efektif mengandung makna bahwa komunikasi
dilakukan dengan baik dan tidak terlalu tergesa-gesa. Fokus
utama dalam komunikasi kebidanan adalah bagaimana
menerapkan komunikasi terapeutik dengan cermat tetapi juga
tidak memakan waktu banyak
Hubungan Bidan-Ibu

Kepuasan pasien harus menjadi kegiatan yang tak


terpisahkan dari pengukuran mutu layanan kesehatan. Hal
ini mencakup beberapa dimensi, diantaranya adalah sikap
dan kelancaran komunikasi antara petugas kesehatan
dengan pasien.
Pelayanan kesehatan bukan hanya pengobatan secara
medis saja melainkan juga berorientasi pada sikap dna
komunikasi, karena sikap dan komunikasi sangat penting
dan berguna bagi pasien
• Komunikasi yang baik antara bidan dengan ibu hamil sangat
mempengaruhi kepuasan ibu dalam memperoleh pelayanan
kesehatan oleh bidan, sehingga terbina rasa saling percaya
antara bidan dengan ibu hamil. Rasa saling percaya ini akan
memberi dampak perubahan sikap baik bagi pemberi
layanan maupun penerima layanan
Keterampilan Membina Hubungan Baik
a. Mengakhiri pembicaraan secara halus
b. Memperhatikan hubungan dimasa mendatang
c. Menunjuk konselor yg lebih kompeten ketika klien dtg kepada
konselor berulang kali dan membicarakan hal yg sama, maka
konselor harus menyadari bahwa klien membutuhkan bantuan
khusus dari konselor yg lebih kompeten.
Tekhnik Penyampaian Pesan Efektif Dalam
Pelayanan Kebidanan

a. Tekhnik komunikasi efektif merupakan


proses penyampaian tujuan, pesan, gagasan
serta perasaan dengan cara yang baik
melalui kontak sosial yg baik pula
b. Sehingga ada kesamaan persepsi dan
pemahaman serta dapat membangun sikap
dan perilaku yg positif
c. Penerapan strategi agar tujuan komunikasi
efektif tercapai
TERIMA KASIH
universitas

FORT DE KOCK
bukittinggi
Jl. Soekarno Hatta No.11 Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kel. Manggis Ganting
Kec. MKS, Kota Bukittinggi Instagram : @universitasfdk Fax : (0752) 31878
Sumatera Barat

FDK EDUTAINMENT

Anda mungkin juga menyukai