Anda di halaman 1dari 3

MACAM MACAM TEKNIK

Teknik Bermain Bola Basket

Dalam memainkan bola basket diperlukan kondisi


fisik yang fit. Hal ini dikarenakan dalam
permainan diperlukan banyak kontak fisik dengan
anggota tim atau pemain dari tim lawan.

Bola harus dipantulkan sambil berjalan atau


berlari, mengoper bola, ataupun dilempar.
Beberapa teknik di dalam bola basket ini dapat
digunakan saat bermain bola basket.

1. Teknik Melempar dan Menangkap Bola (Passing)

Passing merupakan salah satu teknik tembakan-


tembakan yang berpeluang besar untuk mencetak
angka. Teknik dasar untuk mengoper bola basket
adalah dengan cara chest pass, overhead pass,
bounce pass.

Hal tersebut berarti bola basket hanya boleh


dioper di posisi dada, di atas kepala, dan sambil
dipantulkan.

2. Teknik Menggiring (Dribbling)

Teknik menggiring adalah salah satu teknik paling


dasar yang harus bisa dilakukan oleh pemula.

Bola basket perlu digiring sambil dipantul-


pantulkan ke tanah tanpa lepas dari tangan.
Teknik ini sangat berguna untuk melakukan
serangan.

3. Teknik Tembakan (Shooting)

Teknik tembak ini paling banyak digunakan untuk


mencetak poin. Bola basket yang berada di
genggaman dapat ditembakkan ke arah ring lawan
untuk mendapatkan poin. Teknik ini
membutuhkan ketepatan dan kecepatan yang pas.

Anda mungkin juga menyukai