Anda di halaman 1dari 2

SOP PEMBERIAN MAKANAN TFC

No. Dokumen :
LOGO
LOGO KOTA No. Revisi :
SOP PUSKESMAS
Tanggal Terbit :
Halaman :
Puskesmas X Dr. X
NIP

1. Pengertian Pemberian makanan TFC adalah pemberian makanan kepada


pasien yang mengalami status gizi kurang.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan Langkah-langkah untuk meningkatkan
status gizi anak serta untuk mencukupi kebutuhan zat gizi anak
agar tercapainya status gizi dan kondisi gizi yang baik sesuai
dengan umur pasien.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No…………. Tentang Pelayanan Gizi di
UPT Puskesmas X
4. Referensi 1. Pedoman Pelaksanaan Surveilans Gizi Kementerian Kesehatan
RI Tahun 2015
2. Buku Saku Pencegahan Dan Tata Laksana Gizi Buruk Pada
Balita Di Layanan Rawat Jalan Tahun 2020
5. Langkah- 1. Petugas mengidentifikasi pasien gizi kurang dari laporan kader
langkah bulanan dan laporan pemantauan status gizi setiap 6 bulan.
2. Pemberian makan sesuai dengan umur pasien
3. Pelaksanaan tata laksana gizi buruk
4. Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk pasien dengan
gizi kurang
a. Petugas menghitung kebutuhan asupan gizi pasien serta
selisih kebutuhan yang belum terpenuhi
b. Petugas mengkonversi kekurangan asupan gizi ke bahan
makanan dengan menggunakan daftar komposisi bahan
makanan (DKBM)
c. Petugas memberikan contoh menu makanan
d. Petugas membuat daftar kebutuhan bahan makanan lokal
e. Petugas membeli bahan makanan lokal sesuai dengan
daftar menu
f. Petugas memberikan bahan makanan lokal dengan contoh
menu kepada ibu pasien setiap seminggu sekali
g. Petugas mencatat distribusi bahan makanan dalam buku
pemantauan
h. Petugas melakukan pemantauan untuk memastikan
pemberian bahan makanan lokal tepat sasaran, dengan
menanyakan kepada ibu apakah makanan tambahan sudah
diberikan
i. Petugas memantau peningkatan status gizi pasien penerima
PMT setiap dua minggu sekali
j. Petugas melakukan pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan
PMT dalam buku pemantauan
k. Petugas melaporkan hasil kepada pimpinan Puskesmas dan
DKK setiap 1 bulan sekali
6. Unit terkait 1. Petugas gizi
2. Posyandu
3. Kelurahan
4. Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai